Anda di halaman 1dari 48

BAGIAN 1

DASAR KIMIAWI AIR DAN PENGENALAN


PARAMETER KONTROL AIR

1
WATER – HYDROLOGIC CYCLE
Mengapa Air Dapat Mengakibatkan Problem?
AIR  PELARUT UNIVERSAL
- Air dapat melarutkan lebih banyak zat/materi
daripada cairan lainnya.
- Molekul air memiliki susunan polar dari atom
oksigen dan hidrogen. Hidrogen bermuatan positip
dan oksigen bermuatan negatip. Hal ini
menyebabkan molekul air dapat menarik banyak
molekul lain.
4
IMPURITI/KOTORAN KONTAMINAN AIR

GAS

MINERAL TANAH

Calcium Oksigen
Magnesium Carbon tanah
Natrium Monoksida lumpur
TDS Besi, Silica Carbon pasir
Dioksida

a. Padatan terlarut b. Gas terlarut c. Padatan tersuspensi


SUMBER AIR BAKU

Type of TDS,PPM Turbidity,NTU


Water
Surface Water +/- 20 – 400 Dry Season:10 – 80
Rainy Season: 100 – 350
Ground Water +/- 100 – 2000 2 – 20
Sea Water 35,000-60,000 < 10
PERBEDAAN AIR PERMUKAAN (SURFACE WATER)
DENGAN AIR SUMUR (WELL WATER)
Air Permukaan
 Padatan terlarut/TDS rendah
 Padatan tersuspensi tinggi
 Kualitas berubah sesuai dengan kondisi musim dan cuaca
Air Sumur
 Padatan terlarut/TDS tinggi
 Padatan tersuspensi rendah
 Kandungan besi dan mangan tinggi
 Kandungan oksigen rendah, dan dapat mengandung gas sulfida
 Relatif konstan secara kualitas dan temperatur
Parameter Kontrol Outlet Softener, Outlet Cation, Outlet Anion dan
Air Umpan Boiler untuk Tekanan Operasi sampai 30 Bar
Parameter Control Limit of Control Limit of Control Limit of
Cation Outlet Anion Outlet Feed water from
Demin Outlet

pH , units 2.5 – 5.5 7 – 10 7 - 10

TDS , ppm - 80, max 80, max

T.Hardness , ppm CaCO3 1, max - 1, max

Silica , ppm SiO2 - 5, max 5 ,max

Iron , ppm Fe - - 0.2, max

Parameter Control Limit of RO


Outlet
TDS , ppm 95 % reduction of TDS
inlet

T.Hardness , ppm CaCO3 95 - 98% reduction of


T.Hardness inlet

Silica , ppm SiO2 95% reduction of silica inlet


Parameter Air Boiler (Tekanan Operasi < 20.8 Bar)
  Parameter   Batas Kontrol
Air Boiler
  pH   , unit   10,5 – 11,5

  TDS   , ppm   2500, max

  P. Alkalinity   , ppm CaCO3   -

  M. Alkalinity   , ppm CaCO3   700, max

  O. Alkalinity   , ppm CaCO3   2,5 ppm x SiO2, min

  T. Hardness   , ppm CaCO3   -

  Phosphate   , ppm PO4   30 – 50


 
  Silica   , ppm SiO2   150, max

  Sulfite   , ppm SO3   30 – 50

     

 
Parameter Air Boiler (Tekanan Operasi 20.8 – 31 Bar)
  Parameter   Batas Kontrol
Air Boiler
  pH   , unit   10,5 – 11,5

  TDS   , ppm   1700, max

  P. Alkalinity   , ppm CaCO3   -

  M. Alkalinity   , ppm CaCO3   600, max

  O. Alkalinity   , ppm CaCO3   2,5 ppm x SiO2, min

  T. Hardness   , ppm CaCO3   -

  Phosphate   , ppm PO4   30 – 50

  Silica   , ppm SiO2   90, max

  Sulfite   , ppm SO3   30 – 50

     
Tujuan Analisa Air
Mengontrol parameter air umpan dan air boiler agar
sesuai dengan batasan yang ditetapkan sehingga
tujuan program perawatan air boiler (boiler water
treatment) dapat tercapai, yaitu;
- Untuk mencegah terjadinya scale/deposit
- Untuk mencegah korosi
- Untuk mencegah terjadinya carry over
SATUAN DALAM ppm CaCO3
 Bertujuan untuk memudahkan perhitungan (penambahan dan
pengurangan).
 ppm CaCO3 dipakai karena memiliki berat molekul 100 dan
berat ekivalen (berat molekul dibagi dengan valensi) 50.
 Misalkan:
Ca = 10 ppm Ca = ? ppm CaCO3
BA Ca = 40, BE Ca = 40/2 = 20
Ca = 50/20 x 10 = 25 ppm CaCO3
Mg = 10 ppm Mg = ? ppm CaCO3
BA Mg = 24.3, BE Mg = 24.3/2 = 12.2
Mg = 50/12.2 x 10 = 41 ppm CaCO3.

T.Hardness = 66 ppm CaCO3


1. PARAMETER TDS/CONDUCTIVITY
Contoh : Batas kontrol TDS untuk air boiler (tekanan
operasi < 20.8 bar : 2500 ppm, maks)
- Merupakan ukuran jumlah padatan terlarut dalam air
- Satuan TDS (total dissolved solid) adalah ppm (part
per million)/bagian persejuta
- Satuan Conductivity adalah micromhos (µmhos)
1 mS = 1000 µmhos
TDS ~ 0,65 x conductivity
Peralatan test:
-Cyberscan Con 400, 404-BJECP400.88
-Myron L DS meter, range TDS 0 – 5000 ppm, 404-
CO036.88
 Cyberscan CON400

Air murni tidak dapat menghantarkan arus listrik


Table Conductivity vs TDS
TABLE
CONDUCTIVITY
VS TDS
TOTAL DISSOLVED SOLID (TDS)
TDS bila terlarut di dalam air
akan terurai menjadi ion yang
bermuatan positif/+(kation) dan
ion yang bermuatan negatif/-
(anion).

Scale/deposit
pada pipa boiler
CATION (ION BERMUATAN POSITIF/+)
Contoh ion bermuatan positif/+:
- Calcium (Ca2+)
T.Hardness
- Magnesium (Mg2+)
- Natrium (Na+)
- Hidrogen(H+)
ANION (ION BERMUATAN NEGATIF/-)
Contoh ion bermuatan negatif/-:
- Karbonat (CO32-)
M.Alkalinity
- Bikarbonat (HCO3-)
- Hidrat(OH-)
- Silica (SiO2)
- Klorida (Cl-)
- Sulfat (SO42-)
TEKANAN OPERASI BOILER DAN CARRY
OVER
Fe3O4 CuO NaOH
• Tekanan/pressure semakin Na3PO4
tinggi = Semakin tinggi sifat (NH4)2SO4 SiO2 NaCl

volatilitas/penguapan TDS NH4Cl


• Tekanan/pressure semakin
tinggi = semakin kecil Volatile Mechanical
perbedaan berat
jenis/densitas antara
cairan/liquid dan uap
BOILER PRESSURE vs
MECHANICAL CARRY OVER

0.15%

0.11%

100 bar 145 bar


2. PARAMETER T. HARDNESS
Contoh : Batas kontrol T.Hardness untuk air
umpan boiler (tekanan operasi sampai 30 bar) :
1 ppm CaCO3, maks)
-Merupakan jumlah dari ion calcium dan magnesium
dalam air
-Kelarutan hardness dalam air berbanding terbalik
dengan temperatur (makin tinggi temperatur makin
tidak larut mineral hardness dalam air)
-Satuan : ppm CaCO3
-Analisa secara titrasi, reagent:

SO 274 (H-1) - EDTA 


SO 275 (H-2) - Buffer Hardness
SO 277 (H-3) - Indikator Eryochrome
Black T
Hardness Scale
3. PARAMETER pH
Batas kontrol pH untuk air boiler (tekanan operasi sampai 21 bar) : 10,5 – 11,5
 pH = jumlah ion hidrogen (H+)dalam air
 Skala : 0 – 14
 (H+) = pembawa sifat asam
 (OH-) = pembawa sifat basa
 pH = 7 = netral ; (H+) = (OH-)
 pH < 7 = bersifat asam ; (H+) > (OH-)
 pH > 7 = bersifat basa ; (H+) < (OH-)
Peralatan test:
pH meter : Cyberscan pH 300, 404-BJPH300.88
pH Value Cyberscan pH300

 pH 7.0  ‘Neutral’ bukan ‘pure’ water


 Seimbang antara jumlah ion hidrogen dan ion
hidroksida di dalam air
Hubungan pH vs Korosi pada Metal Boiler
Korosi Akibat pH Rendah dan pH Tinggi
Low pH Corrosion High pH Corrosion
3. PARAMETER SILICA
Batas kontrol air boiler (tekanan operasi sampai 20,8 bar):
150 ppm SiO2.
 Kontrol parameter silica untuk:
1. Menghindari terjadinya silica selektif carry over, sehingga terjadinya deposit silica
pada sudu-sudu turbin dapat dihindari.
2. Menghindari terjadinya kerak silica pada sistem boiler.
 Satuan : ppm SiO2
Peralatan test untuk analisa silica;
- Comparator Nalco High level silica test kit CO401
- Comparator Lovibond 2000
- Colorimeter : Nalco DR-890, DR 900
- Portable Spectrophotometer : Nalco DR 1900
BOILER PRESSURE VS VOLATILE
CARRY OVER
Sebagaimana tekanan
dan temperatur operasi
bertambah, konsentrasi
Silica pada steam juga
akan bertambah.
100 Bar
SiO2 in steam
= 1% SiO2 in
boiler

35 Bar
SiO2 in steam
= 0.1% SiO2 in
boiler
Turbine Problem Related to Carry Over
and Steam Purity

Solid Particle Corrosion Deposition Stress Corrosion Cracking


DR900 Colorimeter
(Analisa Parameter : Silica, Iron, Phosphate, Iron, Turbidity, dan
lain lain)
5. PARAMETER ALKALINITY

Batas Kontrol M.Alkalinity untuk air boiler


(tekanan operasi sampai < 20,8 bar): 700 ppm
CaCO3, maks
-Merupakan ion carbonat, bikarbonat dan hidrat.
-Satuan : ppm CaCO3
-Analisa secara titrasi, reagent:
SO 222 - P.Indikator
SO 226 - N/50 H2SO4
SO 260 - M.Indikator
ALKALINITY
1. P.Alkalinity (Phenolphtalein alkalinity)
- Jumlah 1/2 carbonate dan semua hydrat
- End point, pH = 8,2
2. M.Alkalinity (Methyl orange alkalinity)
- Jumlah bicarbonat dan carbonat atau carbonat dan hydrat
- End point, pH = 4,2
3. O.Alkalinity (Hydrat)
- O = 2P - M
- Jumlah calcium, magnesium, dan natrium hidroksida
- End point, pH = 9,8
Efek pH pada Alkalinity dan Acidity

CO2

OH

FMA

 HCO3
CO3
PHENOLPHTH.
END POINT
MO ENDPOINT

0 2 4 6 8 10 12 14
pH
Contoh 1:
P = 300 ppm CaCO3
M = 500 ppm CaCO3
Maka O = (2X300) – 500 = 100 ppm CaCO3
Berarti: Hidrat = (OH-) = 100 ppm CaCO3

M = (CO32-) + (OH-)

500 = (CO32-) + 100

Karbonat =(CO32-) = 400 ppm CaCO3


Contoh 2:
P = 200 ppm CaCO3

M = 500 ppm CaCO3

Maka O = (2X200) – 500 = 0 ppm CaCO3

Berarti Hidrat = (OH-) = 0 ppm CaCO3

P= ½ (CO32-) + (OH-)

200 = ½ (CO32-) + 0

(CO32-) = 400 ppm CaCO3

M = (CO32-) + (HCO3-)

500 = 400 + (HCO3-)

(HCO3-) = 100 ppm CaCO3


HUBUNGAN O.ALKALINITY
DAN SILICA
O.Alkalinity = 2,5 x kandungan silica air boiler, minimum

Fungsi:
Membantu proses pengikatan silica (SiO2)
dalam air boiler menjadi Na2SiO3 atau
Serpentine (sludge) untuk dikeluarkan
melalui blowdown
Phosphate Polymer Program Concept
6. PARAMETER BESI
Batas kontrol air umpan boiler (tekanan operasi sampai 30 bar): 0,3
ppm Fe.
Tingginya parameter besi pada air umpan boiler dapat disebabkan
oleh;
(i)Korosi
pada tangki air umpan/piping (tangki air umpan harus
diepoxy)
(ii)Proses penjernihan air baku yang kurang baik
(iii)Kandunganair baku yang mengandung kadar besi tinggi,
contohnya air gambut (dapat diatasi dengan klorinasi)
Satuan : ppm Fe
Peralatan test untuk analisa besi;
-Colorimeter : Nalco DR-890/DR-900
-Portable Spectrophotometer : Nalco DR 1900
PARAMETER BESI
Seberapa
Seberapa bahaya
bahaya deposit
deposit besi?
besi?
7
Iron + silica Iron
6
Energy Loss %

2 "Normal" Scale

0
1/64 1/32 (0.8 mm) 3/64 1/16
(0.4 mm)
Scale Thickness - Inches
Energy Loss Due to Scale Deposits
Isu Utama: Iron Transport dan Pembentukan
Deposit di Boiler
Sebagian besar besi yang memasuki boiler akan tetap
tinggal di dalam sistem boiler (sisi air), walaupun telah
dipakai bahan kimia dispersan.

Cycle % Fe
Transport
(with
dispersant)
25-50 20-30

75-100 5
7. PARAMETER TURBIDITY

- Merupakan ukuran kejernihan air


- Batas kontrol dan satuan:
Turbidity = 5 FTU/NTU, maks
FTU = Formazin Turbidity Unit
NTU = Nephelometric Turbidity Unit
Peralatan test untuk analisa Turbidity
- Colorimeter : Nalco DR-890/DR 900
- Portable Spectrophotometer : Nalco DR 2800
- HACH 2100P Portable Turbidity meter
8. PARAMETER DISSOLVED OXYGEN
(DO)
 Untuk mengukur Dissolved
Oxygen pada air umpan boiler
outlet dari unit Deaerator
 Untuk mengetahui performa
deaerator
 Satuan : ppm O2
 Peralatan test:
DO Test Kits 420-C0029.88 (0 –
40 ppb, 420-C0031.88 (0-100
ppb), 420-C0032.88 (0-1 ppm)
9. PARAMETER SULFITE (N-2811 Pulv)
 Secara kimiawi bereaksi dengan oksigen, untuk meminimalkan
oksigen dari air umpan boiler, sehingga mengurangi potensi
korosi

 Satuan : ppm Na2SO3

 Analisa secara titrasi, dengan reagent:


SO - 5035 - H2SO4 6.5 %
SO - 5037 - Iodine Indikator
SO - 5034 - Potassium Iodate - Iodide Solution

 
10. PARAMETER PHOSPHATE (N-3273)
 Campuran dari polyphosphate dan antifoam

 Mempresipitasikan hardness dan besi

 Reaksi : PO4-3 + Ca+2 Ca3(PO4)2

 Satuan : ppm PO4


Peralatan test untuk analisa Phosphate;
- Comparator : Nalco phosphate test kit CO307
- Colorimeter : Nalco DR-890/DR 900
- Portable Spectrophotometer : Nalco DR 1900
11. PARAMETER POLYMER (N-22310)
 Polymer mengkomplekskan Hardness
 Menjaga hardness tetap dalam bentuk senyawa terlarut
 Polymer mendispersikan besi dan kotoran lainnya
 Hardness dan kotoran lainnya ditransport keluar melalui
Blowdown
 Satuan : ppm polymer
Peralatan test untuk analisa Polymer
- Colorimeter : Nalco DR/890
- Portable Spectrophotometer : Nalco DR 1900

Anda mungkin juga menyukai