Anda di halaman 1dari 10

Candidiasis Oral

Nama anggota kelompok


Arby Ardiansyah
Intan Indah Safitri
Sapta Prayoga
Vinny maulidia
Wanda Handayani
pengertian

Oral thrush atau sering


disebut sebagai candidiasis
oral adalah infeksi
jamur Candida albicans yang
berkembang di bagian dalam
mulut.
Oral thrush adalah suatu kondisi di
mana jamur Candida albicans
terakumulasi pada lapisan mulut, yang
juga dapat disebut dengan candidiasis.
Oral thrush menyebabkan lesi
berwarna putih krem​​, biasanya di lidah
atau pipi bagian dalam.
Candidiasis Oral
Tanda gejala
 Bercak putih atau kuning pada lidah, bibir, gusi,
langit-langit mulut, dan pipi bagian dalam
 Kemerahan atau nyeri pada mulut dan
tenggorokan
 Rasa seperti ada kapas di dalam mulut
 Hilangnya pengecapan
 Tanda retakan atau kemerahan pada sudut
mulut
 Nyeri ketika menelan
Faktor Resiko
Faktor Patogen Jamur kandida mampu melakukan metabolisme
glukosa dalam kondisi aerobik maupun anaerobik
Faktor Host dibagi menjadi dua yaitu:

1. Faktol lokal yaitu


Fungsi kelenjar saliva yang terganggu dapat menjadi
predisposisi dari kandidiasis oral. Sekresi saliva menyebabkan
lemahnya dan mengbersihkan berbagai organisme dari
mukosa. Pada saliva terdapat berbagai protein-protein
antimikrobial seperti laktoferin, sialoperoksidase, lisosim,
dan antibodi antikandida yang spesifik.
2. Faktor sistemik yaitu:
Penggunaan obat-obatan seperti
antibiotik spektrum luas dapat
mempengaruhi flora lokal oral sehingga
menciptakan lingkungan yang sesuai untuk
jamur kandida berproliferasi. Obat obatan
lain seperti agen antineoplastik yang
bersifat imunosupresi juga mempengaruhi
dari perkembangan jamur kandida.
pengobatan

Pengobatan pada kandidiasis terdiri atas


lini pertama dan pengobatan lini kedua.
Pengobatan kandidiasis oral lini pertama
yaitu:
Nistatin
Ampoterisin B
Klotrimazol
Pengobatan kandidiasis lini
kedua yaitu:

Ketokonazol
Flukonazol
Itrakonazol

Anda mungkin juga menyukai