Anda di halaman 1dari 1

Penentuan TDC

Sensor CKP terpasang pada koil stator. Sensor akan


mendeteksi kecepatan putaran mesin dan posisi
crankshaft. Terdapat 4 Hall ICs pada koil: W,V,U
dan PCB.
Tegangan dihasilkan di dalam Hall ICs pada saat
flywheel berputar dan melewati CKP sensor. ECM
akan menentukan derajat tegangan pada setiap
Hall ICs untuk mendapatkan TDC. Dalam gambar
disamping, TDC akan dicapai pada saat PCB dan
sinyal W ada di posisi atas dan sinyal v serta sinyal
U ada di posisi bawah.
Pada gambar disamping, diketahui bahwa sinyal
akan dihasilkan pada 2 titik yaitu pada 0 dan 360.
Dengan kata lain, TDC akan terdeteksi pada saat
crankshaft berputar 360

Anda mungkin juga menyukai