Anda di halaman 1dari 5

PEMISAHAN CAMPURAN

 Campuran dapat dipisahkan melalui cara


fisis antara lain:
1. Penyaringan (filtrasi):
Untuk memisahkan zat padat dari suatu
suspensi

Gambar Proses filtrasi


Kesehatan
Adaptif
PEMISAHAN CAMPURAN

2. Pengkristalan (kristalisasi):
untuk memisahkan zat padat dari
pelarutnya dengan cara
menguapkan pelarutnya

Kesehatan
Adaptif
PEMISAHAN CAMPURAN
3. Penyulingan (destilasi):
untuk memisahkan zat cair dari
campurannya berdasarkan perbedaan titik
didih

rangkaian alat
destilasi
Kesehatan
Adaptif
PEMISAHAN CAMPURAN

4. Sublimasi:
untuk memurnikan/memisahkan zat-zat
yang dapat menyublim. Misalnya: kapur
barus dan iodin

Kesehatan
Adaptif
PEMISAHAN CAMPURAN

5. Kromatografi:
untuk memisahkan campuran
berdasarkan perbedaan daya serap zat

hasil pemisahan dengan kromatogafi kertas

Kesehatan
Adaptif

Anda mungkin juga menyukai