Anda di halaman 1dari 6

RENDAM KAKI AIR HANGAT

Silvie Ayu Darmianti


071201015

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
UNGRAN
2020
Apa itu Hipertensi???

Hipertensi menurut World Health


Organization (WHO) adalah suatu kondisi
dimana pembuluh darah memiliki tekanan
darah tinggi (tekanan darah sistolik ≥140
mmHg atau tekanan darah diastolik ≥ 90
mmHg) yang menetap (WHO, 2015).
Manfaat Merendam Kaki Dengan Air
Hangat
• Melancarkan Peredaran Darah
• Merilekkan Otot
• Menghilangkan racun dalam tubuh
• Membantu mengurangi strees
• Menurunkan tekanan darah
Bahan / Alat

Baskom/Ember
Air hangat
Thermometer jika ada
Kursi
Prosedur
 SIAPKAN ALAT DAN BAHAN
 PANASKAN AIR BESERTA DAUN SERAI
 TUANGKAN DALAM BASKOM
 LARUTKAN GARAM
 BERSIHKAN KAKI
 RENDAM KAKI SELAMA ±10 MENIT
 ANGKAT KAKI DAN KERINGKAN
 LAKUKAN 2 KALI DALAM SEHARI
SETIAP PAGI DAN SORE
TERIMAKSIH

Anda mungkin juga menyukai