Anda di halaman 1dari 9

Meraih Kasih Allah SWT

Allah SWT
Dengan Ihsan
• Menurut pengertian istilah ada
IHSAN beberapa definisi dan pengertian
• Ihsan berasal dari bahasa yang diberikan oleh ulama
yang artinya berbuat baik/ yaitu :
kebaikan. Sedangkan • 1.      Muhammad Amin al-Kurdi,
menurut istilah yaitu ihsan ialah selalu dalam keadaan
perbuatan baik yang diawasi oleh Allah dalam segala
ibadah yang terkandung di dalam
dilakukan oleh seseorang iman dan islam sehingga seluruh
dengan niat hati beribadah ibadah seorang hamba benar-benar
kepada Allah SWT. ikhlas karena Allah.
• 2.       Menurut Imam Nawawi ihsan
adalah ikhlas dalam beribadah dan
seorang hamba merasa selalu diawasi
oleh Tuhan dengan penuh khusuk,
khuduk dan sebagainya
landasan dasar dari Ihsan
• Muraqabatullah
yang meliputi merasa selalu Dalil firman Allah dalam Al – Qur’an
dalam pengawasan Allah swt
dan sikap Ihsan sebagai Artinya: dan berbuat baiklah (kepada orang lain)
hamba Allah swt. sebagaimana Allah telah berbuat baik
kepadamu.           (QS-Al-Qashash:77).
sebagaimana keterangan • berdasarkan hadits yang diriwayatkan dari ‘Umar bin
dalam hadits sabda Nabi al-Khaththab Radhiyallahu anhu dalam kisah jawaban
Muhammad SAW Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam kepada Jibril
Alaihissallam ketika ia bertanya tentang ihsan, maka
• Ihsanullah Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam menjawab:

yang meliputi merasakan kebaikan “Engkau beribadah kepada Allah seolah-olah engkau
Allah dalam segala hal dan sikap melihat-Nya, maka bila engkau tidak melihat-Nya,
Ihsan sebagai Khalifah Allah SWT sesungguhnya Allah melihatmu.”
ASPEK POKOK DALAM IHSAN

Ak
hla
l a h k
ma
u a
M Ibadah
1. Ibadah
Kita berkewajiban ihsan dalam
beribadah, yaitu dengan menunaikan
semua jenis ibadah, seperti shalat,
puasa, haji, dan sebagainya dengan
cara yang benar, yaitu
menyempurnakan syarat, rukun,
sunnah, dan adab-adabnya
1. Ibadah
Sabda Rasulullah saw yang berbunyi :

“Hendaklah kamu menyembah Allah


seakan-akan engkau melihat-Nya, dan
jika engkau tak dapat melihat-Nya,
maka sesungguhnya Dia melihatmu.”
2. Muamalah

Ihsan dijelaskan Allah swt. pada surah An-


Nisaa’ ayat 36,
“Sembahlah Allah dan janganlah kamu
mempersekutukan-Nya dengan sesuatupun
    dan berbuat baiklah kepada dua orang ibu
bapak, karib kerabat, anak-anak yatim,
orang-orang miskin, tetangga yang dekat
maupun yang jauh, teman sejawat, ibnu sabil
dan hamba sahayamu.”
Ihsan dari muamalah dan siapa saja yang masuk
dalam bahasannya. Berikut adalah mereka yang
berhak mendapatkan ihsan tersebut:

d. ihsan kepada
c. ihsan kepada anak
a. ihsan kepada kedua b. ihsan kepada karib tetangga dekat,
yatim dan fakir
orang tua kerabat tetangga jauh, serta
miskin
teman sejawat

f. ihsan dengan
e. ihsan kepada ibnu h. ihsan dengan
perlakuan dan ucapan g. ihsan dalam hal
sabil dan hamba berlaku baik kepada
yang baik kepada muamalah
sahaya binatang.
manusia

Anda mungkin juga menyukai