Anda di halaman 1dari 10

Dinamika Berbangsa dan Bertanah Air

Pendahuluan

Pencapaian kemerdekaan memerlukan perjuangan yang sangat gigih dari


para pahlawan yang ditandai dengan proklamasi. Proklamasi merupakan suatu
simbil yang sangat penting artinya bagi bangsa Indonesia kerena dari situlah
bangsa Indonesia baru akan dapat menata diri untuk diakui keberadaannya oleh
dunia internasional.
Sumpah pemuda pada tahun 1928 mengikrarkan kesatuan bangsa Indonesia
yang terdiri dari berbagai jenis suku dan bertekat sebagai suatu bangsa yang
besar, mempunyai satu bangsa, satu bahasa, satu tanah air yaitu Indonesia. Cita-
cita tersebut telah mengikat berbagai suku bangsa untuk melepaskan diri dari
ikatan kolonialisme Belanda.
Pendahuluan

Terjadi beberapa perbedaan dalam diri bangsa Indonesia sebelum dan


sesudah Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945, seperti :
1. Sebelum kemerdekaan ada terjadinya peperangan demi kemerdekaan dan
sesudah kemerdekaan mereka hidup rukun dan sudah memiliki
kerakyatannya sendiri.
2. Sebelum kemerdekaan Indonesia masih memiliki jiwa bersatu, tolong
menolong tetapi sesudah kemerdekaan kurangnya kesadaran untuk saling
tolong menolong.
3. Sebelum kemerdakaan Indonesia tidak mendapatkan keadilan, sesudah
kemerdekaan Indonesia menujunjung tinggi nilai keadilan.
Mindmap
Indonesia sebagai suatu bangsa
1. Prestasi Diri
2. Mudah bergaul, ramah dan siap
membantu
3. Memiliki beragam suku dan
budaya

Indonesia sebagai suatu negara


Keunggulan 1. Potensi penduduk yang besar
Bangsa 2. Kesuburan tanah dan kekayaan
Indonesia sumber daya alam
Setelah 3. Semangat NKRI
Kemerdekaan
Indonesia sebagai suatu kesatuan
cita-cita
Cita-cita bangsa Indonesia sudah
tercantum pada alinea ke-4 Pembukaan
Undang-Undang Dasar 1945.
Indonesia Sebagai Suatu Bangsa

1. Prestasi Diri
Prestasi diri yang diraih oleh seorang individu berkaitan erat dengan budaya
unggul suatu bangsa. Ada tiga arti penting prestasi diri bagi keunggulan bangsa
Indonesia, yaitu :
i. Mewujudkan cita-cita bangsa
ii. Mengharumkan nama baik bangsa
iii. Dapat bersaing dengan bangsa lain
2. Mudah bergaul, ramah dan siap membantu
Tingkat keramahan penduduk Indonesia, baik penduduk lokal maupun kota,
tidak dapat dipungkiri merupakan salah satu yang terbaik di dunia. Bahkan,
mengalahkan keramahan para penduduk kota Paris.
Indonesia Sebagai Suatu Bangsa

3. Memiliki beragam suku dan budaya


Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia yang terdiri dari 17.504
pulau (termasuk 9.634 pulau yang belum diberi nama dan 6.000 pulau yang tidak
berpenghuni). Indonesia juga merupakan negara dengan suku bangsa yang
terbanyak di dunia dengan lebih dari 750 suku bangsa. Di Papua saja terdapat 270
suku.
Selain itu, Indonesia juga memiliki bahasa daerah yang terbanyak, yaitu 583
bahasa dan dialek dari 67 bahasa induk yang digunakan berbagai suku bangsa di
Indonesia. Bahkan Indonesia juga menjadi surganya festival budaya.
Indonesia Sebagai Suatu Negara

1. Potensi Penduduk yang Basar


Jumlah penduduk Indonesia yang banyak dan diiringi dengan luas daerah yang
juga sangat besar, Indonesia dapat menopang kehidupan masyarakat yang
tinggal di Indonesia. Jumlah penduduk yang besar ini menjadi ketertarikan bagi
pemilik modal yang ingin menanamkan modal atau saham di Indonesia.
2. Kesuburan Tanah dan Kekayaan Sumber Daya Alam
Sumber daya alam di Indonesia berupa tambang dan mineral yang menjadi salah
satu bahan untuk dikelola menjadi beberapa bahan seperti minyak.
3. Semangat NKRI
Semangat ini muncul seiring dengan Sumpah Pemuda yang dipimpin oleh Bung
Tomo di Surabaya pada tanggal 28 Oktober 1928.
Indonesia Sebagai Suatu Kesatuan Cita-Cita

Cita-cita bangsa Indonesia sudah tercantum pada alinea ke-4 Pembukaan


Undang-Undang Dasar 1945 yang berbunyi “untuk membentuk suatu
pemerintah negara Indonesia yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan
seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk memajukan kesejahteraan umum,
mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang
berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial”.
Maka dibuat Undang-Undang Dasar negara Indonesia untuk mewujudkan
cita-cita negara Indonesia.
Kesimpulan
Bangsa Indonesia memiliki banyak
keunggulan baik dari sebelum merdeka
maupun setelah merdeka. Keunggulan
bangsa Indonesia setelah merdeka
dapat dilihat dari beberapa aspek
seperti keunggulan Indonesia sebagai
suatu bangsa, negara dan cita-cita.
Bangsa Indonesia harus mempunyai
kesadaran diri untuk mempertahankan
keunggulan-keunggulan yang dimiliki
oleh Indonesia.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai