Anda di halaman 1dari 16

Literatur Review /

Review Studi Kepustakaan


Cici Apriza Yanti
LPPM Universitas Fort De Kock
Outline Presentation
Tahapan umum penelitian
Tujuan
Manfaat
Hasil review studi kepustakaan
Sumber Review Studi Kepustakaan
Tipe review studi kepustakaan
SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW (SLR) /
TRADITIONAL REVIEW/ NARRATIVE REVIEW SiSTEMATIK REVIEW
• Traditional Review adalah metode • Metode literature review yang
tinjauan pustaka yang selama ini mengidentifikasi, menilai, dan
umum dilakukan oleh para menginterpretasi seluruh temuan-
temuan pada suatu topik penelitian,
peneliti, dan hasilnya banyak kita untuk menjawab pertanyaan penelitian
temukan pada survey paper yang (research question) yang telah ditetapkan
ada. sebelumnya (Kitchenham & Charters,
2007).
• Paper-paper ilmiah yang direview
dipilih sendiri oleh para peneliti • Metode SLR dilakukan secara sistematis
dengan mengikuti tahapan dan protokol
pada satu topik penelitian, dan yang memungkinkan proses literature
dipilih berdasarkan pengetahuan review terhindar dari bias dan
dan pengalaman yang dimiliki oleh pemahaman yang bersifat subyektif dari
seorang peneliti penelitinya.
Tradisional Review
• Memberikan gambaran umum tentang topik tertentu
• Bermanfaat untuk memahami konsep baru
• Kekurangan/kelemahan:
• Jarang komprehensif
• Tidak mengungkapkan banyak tentang metodologi mereka
• Jarang memperhitungkan perbedaan dalam kualitas studi yang di kaji
• Sering sampai pada kesimpulan yang salah jika interpretasi yang kurang
cermat
Contoh Tradisional Review
SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW
(SLR) / SISTEMATIK REVIEW
• Sistematik review ini merupakan studi sekunder, yang bermanfaat
untuk melakukan sintesis dari berbagai hasil penelitian yang relevan,
sehingga fakta yang disajikan menjadi lebih komprehensif dan
berimbang.
• Penelitian systematic review ini merupakan proses mengidentifikasi,
menilai, memilih dan mensintesis secara sistematis sehingga terpilih
referensi yang relevan untuk menjawab pertanyaan penelitian dan
mencapai tujuan penelitian.
Contoh Penelitian Sistematik Review
Tahapan penelitian literatur review
Next... Tahapan

Anda mungkin juga menyukai