Anda di halaman 1dari 12

Pelaporan Keuangan Sektor

Publik
Modul 8
Laporan keuangan di
organisasi sektor publik

Laporan keuangan merepresentasikan posisi keuangan dari


transaksi-transaksi yang dilakukan oleh suatu entitas sektor publik.
Secara umum tujuannya adalah untuk memberikan informasi
mengenai posisi keuangan, kinerja, dan arus kas dari suatu entitas.
Laporan keuangan ini berguna bagi sejumlah besar pemakai untuk
kemudian menjadi panduan dalam membuat dan mengevaluasi
keputusan mengenai alokasi sumber yang dipakai suatu entitas
dalam aktivitasnya untuk mencapai tujuan entitas atau organisasi .
Laporan keuangan secara spesifik juga tujuan untuk
menyediakan informasi yang relevan dalam
pengambilan keputusan dan menunjukkan
akuntabilitas entitas atas sumber daya yang
dipercayakan dengan cara:

1. Menyediakan informasi mengenai sumber-sumber, alokasi, dan penggunaan


sumber daya-sumber daya finansial.
2. Menyediakan informasi mengenai bagaimana entitas mendanai aktivitasnya dan
memenuhi kebutuhan kasnya.
3. Menyediakan informasi yang berguna untuk mengevaluasi kemampuan entitas
dalam pendanaan aktivitasnya dan memenuhi kewajiban serta komitmennya.
4. Menyediakan informasi mengenai kondisi keuangan suatu entitas dan
perubahan di dalamnya.
5. Menyediakan informasi keseluruhan yang berguna dalam mengevaluasi kinerja
entitas dalam hal biaya jasa, efisiensi, dan pencapaian tujuan.
RAGAM LAPORAN KEUANGAN SEKTOR PUBLIK

Laporan Posisi
Keuangan atau
Neraca atau Laporan
Laporan Arus Kas,
Aktiva dan
Kewajiban, Laporan
Perubahan
dalam
Laporan Kinerja
Keuangan atau
Aktiva/Ekuit
Laporan Pendapatan as Neto, Kebijakan
dan Biaya, Laporan
Surplus-Rugi, Laporan
Akuntansi dan
Operasi, Laporan Catatan atas
Surplus-Defisit, atau
Laporan
Laporan
Profit dan Loss,
Keuangan,
Laporan realisasi anggaran menyajikan realisasi pendapatan, belanja, dan
pembiayaan yang diperbandingkan dengan anggarannya dan dengan
realisasi periode sebelumnya. Neraca menyajikan aset, utang, dan ekuitas
dana yang diperbandingkan dengan periode sebelumnya. Laporan Arus Kas
menyajikan arus kas dari aktivitas operasi, arus kas dari aktivitas investasi
aset non keuangan, arus kas dari aktivitas pembiayaan, dan arus kas dari
aktivitas non anggaran yang diperbandingkan dengan periode sebelumnya.
BASIS KAS

Sistem akuntansi basis kas hanya mengakui aliran kas dan kmasuk as keluar.
Rekening keuangan pada akhirnya dirangkum dalam buku kas. Akuntansi
aliran kas dipraktikkan di berbagai organisasi sektor publik dan organisasi non
profit, misalnya rekening penerimaan dan pembayaran yang sederhana dari
suatu kegiatan derma kecil dan yang terpenting terutama dalam jumlah uang
yang digunakan adalah rekening kas pemerintah yang paling berdaulat
BASIS AKRUAL

Konsep akuntansi akrual adalah: penerimaan dan biaya bertambah (diakui karena
diperoleh atau dimasukkan, tidak sebagai uang yang diterima atau dibayarkan) sesuai satu
sama lain dapat dipertahankan atau dianggap benar, dan berkaitan dengan rekening laba
dan rugi selama periode bersangkutan.
Kepastian penerimaan secara hukum amat ditentukan dengan faktur yang telah
diterbitkan. Demikian juga kepastian munculnya biaya yang ditentukan dengan
penerimaan jasa/barang. Menurut metode biaya historis, modal diperhitungkan sebagai
modal awal yang diinvestasikan.
AKUNTANSI DANA

Sistem akuntansi dana ini mengakui


transaksi organisasi saat komitmen
disepakati. Ini berarti bahwa transaksi itu
tidak diakui manakala kas dibayar atau
diterima, tidak pula ketika faktur diterima
atau dikeluarkan namun lebih awal lagi,
saat pesanan dikirimkan atau diterima.
Siklus
akuntansi
keuangan
sector
publik
Tahap Pengikhtisaran
Tahap Pencatatan
Penyusunan neraca saldo

Pembuatan Ayat Jurnal


Kegiatan pengidentifikasian dan
Penyesuaian
pengukuran dalam bentuk bukti
transaksi dan bukti pencatatan.
TEKNIK Penyusunan Kertas Kerja
PELAPORAN (worksheet) atau neraca lajur
KEUANGAN
SEKTOR
Kegiatan pencatatan bukti PUBLIK Pembuatan Ayat Jurnal
transaksi ke dalam buku Penutup (closing entries)
harian atau jurnal.
Pembuatan Neraca Saldo
Setelah Penutupan

Memindahbukukan (posting)
dari jurnal berdasarkan Pembuatan Ayat Jurnal
kelompok atau jenisnya ke Pembalik
dalam akun buku besar.
TEKNIK PELAPORAN KEUANGAN SEKTOR PUBLIK SEKTOR PUBLIK

Tahap Pelaporan

Laporan Pada Unit Kerja


Organisasi

Laporan Konsolidasian
Organisasi
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai