Anda di halaman 1dari 13

ETIKA

KEPERAWATAN

Guru Pengampu

Bapak Muhammad Purnomo, S.Kep.M.H.Kes


Dibuat oleh:

Nurul Ulfadliah (122020030113) Salsabila Rafinasqi
(122020030119)
Naili Asarotunnisa (122020030114) Kulud Nowanda. S (122020030121)
Wahda Birul.W (122020030115) Riske Ayu Febriani (122020030122)
Rizal Ifkani (122020030116) Sa’adilah Tri.Y (122020030194)
Jihan Zinnia Widar (122020030117) Anim Mushlihatin.L
(122020030123)

Dini Sulasmini (122020030118)


Etika keperawatan


Penerapan hak
Dasar hukum dan
dan kewajiban Kode Etik
kewajiban dalam Konsep Etika
dalam etika Keperawatn
etika profesi Keperawatan
profesi Indonesia
keperawatan
keperawatan

Kode Etik
Kode etik Aerican
International
Nures Association
Council Nurses
(ANA)
(ICN)
Konsep Etika Keperawartan

8 Prinsip Etika Dalam Keperawatan :
Etika, secara etimologis berasal dari bahasa
Yunani Kuno, yaitu “Ethikos” yang mana
1. Autonomy (Kemandirian)
artinya adalah suatu perkara yang timbul 2. Beneficence (Berbuat Baik)
dari suatu kebiasaan. 3. Justice (Keadilan)
Secara umum, etika profesi ini adalah 4. Non-Maleficence (Tidak Merugikan)
suatu sikap etis yang harus dimiliki oleh 5. Veracity (Kejujuran)
seorang profesional sebagai bagian integral 6. Fidelity (Menepati Janji)
dari sikap hidup dalam mengemban tugas 7. Confidentiality (Kerahasiaan)
8. Accountability (Akuntabilitas)
keprofesiannya dengan menerapkan norma-
norma etis umum pada bidang sesuai
profesionalitasnya dalam kehidupan
bermasyarakat.
Kode Etik Keperawatan Di
indonesia

Kode etik keperawatan di Indonesia telah Perawat dan Klien
disusun oleh Dewan Pimpinan Pusat
Persatuan Perawat Nasioanl Indonesia 1. keunikan klien, dan tidak terpengaruh oleh
(DPP PPNI) melalui munas PPNI di Jakarta pertimbangan kebangsaan, kesukuan, warna
kulit, umur, jenis kelamin, aliran politik, dan
pada tangal 29 November 1989.
agama yang dianut serta kedudukan social.
Persatuan Perawat Nasional Indonesia 2. Perawat dalam memberikan pelayanan
(PPNI) menyadari bahwa perawat keperawatan senantiasa memelihara suasana
Indonesia yang berjiwa pancasila dan UUD lingkungan yang menghormati nilai-nilai
budaya, adat istiadat dan kelangsungan hidup
1945 merasa terpanggil untuk menunaikan beragama dari klien
kewajiban dalam bidang keperawatan
dengan penuh tanggung jawab,.
b. Perawat dan Praktik c. Perawat dan Masyarakat


1. Perawat memelihara dan Perawat mengemban tanggung
meningkatkan kompetisi dibidang jawab bersama masyarakat untuk
keperawatan melalui belajar terus memprakarsai dan mendukung
menerus berbagai kegiatan dalam
2. Perawat senantiasa memelihara memenuhi kebutuhan dan
mutu pelayanan keperawatan yang kesehatan masyarakat.
tinggi disertai kejujuran professional  
yang menerapkan pengetahuan serta
keterampilan keperawatan sesuai
dengan kebutuhan klien.
d. Perawat dan Teman
e. Perawat dan Profesi
Sejawat

 1. Perawat mempunyai peran utama dalam


1. Perawat senantiasa memelihara
menentukan standar pendidikan dan
hubungan baik dengan sesama perawat
pelayanan keperawatan serta
maupun dengan tenaga kesehatan
menerapkannya dalam kegiatan
lainnya, dan dalam memelihara keserasian pelayanan dan pendidikan keperawatan
suasana lingkungan kerja maupun dalam 2. Perawat berperan aktif dalam berbagai
mencapai tujuan pelayanan kesehatan kegiatan pengembangan profesi
secara menyeluruh keperawatan
2. Perawat bertindak melindungi klien dari
tenaga kesehatan yang memberikan
pelayanan kesehatan secara tidak
kompeten, tidak etis dan illegal.
Kode Etik International Of
Nurses (ICN)
international Council of Nurses atau Konsil
 Kode Etik international
Council of Nurses (ICN)
Keperawatan Internasional (KKI) adalahn sebuah
federasi yang beranggotakan asosiasi-asosiasi a. Tanggung Jawab Utama perawat
perawat nasional (NNAs) dari 133 negara di dunia b. Perawat, Individu, dan Anggota
dan merupakan representasi dari jutaan perawat di
seluruh dunia. Didirikan pada tanggal 1 Juli 1899
Kelompok Masyarakat
yang dimotori oleh Mrs. Bedford Fenwick dan c. Perawat dan Pelaksanaan Praktik
mengadakan kongres setiap 4 tahun sekali, Keperawatan
berpusat di Geneva, Switzerland. ICN tidak d. Perawat dan Sejawat
memiliki keanggotaan secara perseorangan. Peran e. Perawat dan Lingkungan
perawat yang telah terdaftar dalam asosiasi perawat Masyarakat
nasional dari suatu negara secara otomatis juga
f. Perawat dan Profesi Keperawatan
terdaftar sebagai bagian yang tidak terpisahkan
dari ICN.
American Nurses Association
(ANA)

 ANA adalah organisasi profesi perawat di Kode Etik Keperawatan American Nurses
Association ( ANA ) Berisi tentang :
Amerika Serikat. Didirikan pada akhir
tahun 1800 yang anggotanya terdiri dari
organisasi perawat dari negara-negara 1.Perawat memberikan pelayanan dengan enuh hormat
bagian. ANA berperan dalam menetapkan bagi martabat kemanusiaan dan keunikan klien yang
standar praktek keperawatan, melakukan tidak dibatasi oleh pertimbangan status sosial atau
penelitian untuk meningkatkan mutu ekonomi, atribut personal atau corak masalah
pelayanan keperawatan serta menampilkan kesehatan.
profil keperawatan profesional dengan 2.Perawat melindungi hak klien akan privasi dengan
pemberlakukan legislasi keperawatan. memegang teguh informasi yang bersifat rahasia
American Nurses Association (ANA) adalah 3.Perawat melindungi klien dan publik bila kesehatan
dan keselamatannya terancam oleh praktek seseorang
organisasi profesional untuk memajukan
yang tidak berkompoten, tidak etis atau illegal
dan melindungi profesi keperawatan
PENERAPAN HAK DAN
KEWAJIBAN DALAM ETIKA
PROFESI KEPERAWATAN

1. Hak Perawat

1.Perawat berhak untuk mendapatkan perlindungan hukum dalam melaksanakan tugas sesuai dengan
profesinya.
2.Perawat berhak untuk mengembangkan diri melalui kemampuan spesialisasi sesuai dengan latar
belakang pendidikannya.
3.Perawat berhak untuk menolak keinginan pasien atau klien yang bertentangan dengan peraturan
perundang-undangan, serta standard an kode etik profesi.
4.Perawat berhak untuk mendapatkan informasi lengkap dari pasien atau klien atau keluarganya
tentang keluhan kesehatan dan ketidakpuasaanya terhadap pelayanan yang diberikan.
5.Perawat berhak untuk meningkatkan ilmu pengetahuannya berdasarkan perkembangan IPTEK
dalam bidang keperawatan, kesehatan secara terus-menerus.
DASAR HUKUM HAK DAN
KEWAJIBAN DALAM ETIKA PROFESI
KEPERAWATAN

Dasar hukum dalam etika profesi keperawatan diatur dalam UU
Nomor 38 Tahun 2014 tentang Keperawatan adalah pasal 20,pasal 21,
dan pasal 28C Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Tahun
1945
2. KEWAJIBAN PERAWAT

1. Perawat wajib mematuhi semua peraturan institusi yang bersangkutan.
2. Perawat wajib memberikan pelayanan atau asuhan keperawatan sesuai
dengan standar profesi dan batas-batas kegunaannya.
3. Perawat wajib menghormati hak-hak pasien.
4. Perawat wajib merujuk pasien/klien kepada perawat atau tenaga kesehatan
lain yang lebih baik, bila yang bersangkutan tidak dapat mengatasinya
sendiri.
5. Perawat wajib memberikan kesempatan kepada pasien/klien untuk
berhubungan dengan keluarganya, sepanjang tidak bertentangan dengan
peraturan atau standar profesi yang ada.

MAKASIH

Anda mungkin juga menyukai