Anda di halaman 1dari 17

HAKIKAT FISIKA DAN PENERAPANNYA DALAM

KEHIDUPAN

Rindi Novita Sari


1. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian dari
hakikat fisika

2. Peserta didik dapat mendeskripsikan tentang fenomena


fisika dalam kehidupan sehari-hari dan hubungan fisika
dalam disiplin ilmu lain
Pembelajaran

3. Peserta didik dapat mendiskusikan tentang fenomena


Tujuan

fisika dalam kehidupan sehari-hari dan hubungan Fisika


dengan disiplin ilmu lain

4. Peserta didik dapat menyimpulkan tentang ilmu fisika


dan hubungannya dengan disiplin ilmu lain
Apakah ada yang masih ingat materi
tentang pelajaran fisika saat SMP?
Apa saja percobaan yang pernah di
lakukan saat SMP ???
APA SIH YANG DIPELAJARI DI FISIKA?
Apakah kalian mengetahui apa saja
gejala fisika yang ada di sekitar
kita?
. Lalu, alat fisika apa saja yang biasanya kita
temukan dalam kehidupan sehari-hari?
Apakah ada yang tahu?
Apakah ada yang ingat
siapa beliau??
https://www.youtube.com/watch?v=jwPc0kK9VHU (bias akses pada lama berikut)
HAKIKAT FISIKA

Fisika Fisika juga berkaitan erat dengan


matematika. Teori fisika banyak
Fisika adalah cabang ilmu dinyatakan dalam notasi matematis.
pengetahuan alam (IPA) yang Matematika yang digunakan dalam ilmu
mempelajari gejala alam yang tidak fisika biasanya lebih rumit daripada
hidup atau materi dalam lingkungan matematika yang digunakan dalam
hidup ruang dan waktu, serta semua bidang sains lainnya.
interaksi yang menyertainya.

Produk fisika terdiri


Tujuan dari mempelajari gejala dari konsep, hukum,
untuk memperoleh produk fisika dan teori.
yang bersifat khas dan dapat
menjelaskan gejala alam
tersebut.
Suatu hukum selalu melibatkan konsep-konsep yang saling berhubungan, contohnya hukum
archimedes yang menyatakan perilaku benda jika berada dalam fluida selalu melibatkan konsep
gaya , percepatan gravitasi, volume, dan massa jenis.

Adapun hakekat fisika adalah


1. fisika sebagai produk (“a body of knowledge”)
2. fisika sebagai sikap (“a way of thinking”), dan Seperti itulah ilmu fisika dan hakikat dari
3. fisika sebagai proses (“a way of investigating”). fisika sendiri.
HAKIKAT FISIKA

Fisika Fisika Fisika


sebagai sebagai sebagai
produk 01 Proses 02 Sikap 03

hasil-hasil Proses ilmuan Pemikiran para


penemuan dari bekerja melakukan ilmuan dalam
berbagai kegiatan penemuan melakukan kegiatan
penyelidikan yang ilmiah

kreatif
Fisika sebagai Produk
Fisika sebagai produk atau “a body of
knowledge” merupakan hasil-hasil penemuan
dari berbagai kegiatan penyelidikan yang
kreatif dari para ilmuwan diinventarisir,
dikumpulkan dan disusun secara sistematik
menjadi sebuah kumpulan pengetahuan
Fisika sebagai proses
Fisika sebagai proses atau juga disebut
sebagai “a way of investigating” memberikan
gambaran mengenai bagaimana para ilmuwan
bekerja melakukan penemuan-penemuan. Jadi
fisika sebagai proses memberikan gambaran
mengenai pendekatan yang digunakan untuk
menyusun pengetahuan
Fisika sebagai sikap
Fisika sebagai sikap atau “a way of thinking”
yakni penyusunan pengetahuan fisika diawali
dengan kegiatan-kegiatan seperti pengukuran
dan penyelidikan/percobaan, yang semua itu
memerlukan proses mental dan sikap yang
berasal dan pemikiran.

Jadi dengan pemikiran orang bertindak dan


bersikap, sehingga dapat melakukan kegiatan-
kegiatan ilmiah. Pemikiran  para ilmuwan yang
bergerak dalam bidang fisika itu menggambarkan,
rasa ingin tahu dan rasa penasaran mereka yang
besar, diiringi dengan rasa percaya, sikap objektif,
jujur dan terbuka serta mau mendengarkan
pendapat orang lain.
MANFAAT

Melalui fisika kita dapat Fisika sebagai ilmu dasar


menyingkap rahasia alam mempunyai andil dalam
pengembangan ilmu-ilmu lain.

Fisika sangat berperan Fisika melatih kita untuk berfikir


besar dalam penemuan- logis dan sistematis
penemuan teknologi

Fisika berada di depan Fisika dapat diaplikasikan dalam


dalam perkembangan kehidupan sehari-hari
teknologi
Thank you

Anda mungkin juga menyukai