Anda di halaman 1dari 32

BOX PLOT

Basic Statistic for CI project

Created by : Ryzqy Kumara Dhana


Graduate Trainee Batch VII
06 August 2021
Tahu kah anda?

‘INFORMASI yang menggunakan elemen VISUAL lebih


MUDAH di ingat dibandingkan dengan hanya
menggunakan TEKS’

Mana yang anda pilih? Mengapa anda pilih?


LEARNING OBJECTIVE

Memahami Mengaplikasikan
Peserta mampu membuat dan
Peserta memahami dan mengaplikasikan Box Plot
mengetahui tentang Box dalam penerapan Continous
Plot Improvement
Pengertian Dasar teori
TABLE OF
CONTENT
Aplikasi

Quiz
Box Plot
Box plot atau box and whisker plot adalah suatu alat
yang digunakan untuk menampilkan sebaran data
secara visual melalui kuartilnya. Sesuai dengan
namanya, bentuknya terdiri dari box (kotak) dan
whisker.

Whisker Whisker
BOX
“Pengetahuan yang baik itu memberi manfaat, bukan
hanya di ingat”
Moisture Kertas

Fungsi dari box plot adalah untuk menunjukkan sebaran dari data dan
kesimetrisan data. Kedua hal ini menujukkan sebaran data dan skewness sebaran
data. Untuk melihat berhasil atau tidaknya suatu IMPROVEMENT, digunakan
box plot untuk melihatnya.
Bagian-bagian Box Plot

Q2

Minimum Maksimum

* * Whisker Whisker **
Outlier BOX Outlier

Q1 Q3
Pernahkah menghitung
Q1, Q2, dan Q3?
Kuartil Pertama (Q1)
Garis bawah kotak (LQ) = Q1 (Kuartil pertama),
dimana 25% data pengamatan lebih kecil atau sama
dengan nilai Q1.
Ganjil
𝑄
  1 = 𝑥 1 (𝑛 +1)
4

Genap
𝑄
  1 = 𝑥 1 (𝑛 +2)
4
Kuartil Kedua (Q2) atau Median
Garis tengah kotak = Q2 (median), dimana 50% data
pengamatan lebih kecil atau sama dengan nilai ini
(Q2).
Ganjil
𝑄
  2= 𝑥 1 ( 𝑛+1)
2
Genap
1
  2=
𝑄
2
(𝑥 𝑛 + 𝑥 𝑛 )
+1
2 2
Kuartil Ketiga (Q3)
Garis atas kotak (UQ) = Q3 (Kuartil ketiga) dimana
75% data pengamatan lebih kecil atau sama dengan
nilai Q3.

Ganjil
𝑄
  3 = 𝑥 3 (𝑛 +1)
4 Genap
𝑄
  3 = 𝑥 3 ( 𝑛+2) − 1
4
Outlier
Nilai yang berada di atas atau dibawah whisker
dinamakan nilai outlier. Dari gambar boxplot dibawah
ini terdapat 4 data outlier.

Q1 – (1.5 x IQR) > outlier bawah ≥ Q1 – (3 x IQR) Q3 + (1.5 x IQR) < outlier atas ≤ Q3 + (3 x IQR)

IQR = UQ – LQ = Q3 – Q1 Panjang whisker ≤ 1.5 x IQR


“PRACTICE MAKES”
“PRACTICE MAKES”
“PERFECT”
“PERFECT”
Contoh
43, 46, 50, 85, 56, 56, 67, 80, 67, 85, 43, 60, 80, 56, 67

1. Urutkan data.
43, 43, 46, 50, 56, 56, 56, 60, 67, 67, 67, 80, 80, 85, 85
2. Cari nilai n(jumlah data), Q1, Q2, Q3, data terkecil (minimum), dan
data terbesar (maksimum)
Bagaimana cara membuat box plot dari data di atas?
n=15 , min= 43, max= 85
Q1(4)= 50 Q2(8)= 60 Q3(12)= 80
3. Jangkauan interquartil range (IQR)
IQR= Q3-Q1= 80-50= 30
4. Hitung batas bawah dan batas atas
Batas bawah= Q1-1.5XIQR= 50-1.5X30= 5
Batas atas= Q3+1.5XIQR= 80+1.5X30= 125
Box Plot

Karena nilai terkecil lebih besar dari batas pagar bawah, dan nilai terbesar lebih kecil dari
batas pagar atas, maka dalam data ini tidak ditemukan data outlier.
Box Plot
EXCEL

Masukkan data dan seleksi


data yang dijadikan boxplot.
Klik insert kemudian chart dan
pilih insert statistical chart.

Pilih box and whisker, dan box


and whisker plot akan muncul.
Hasil dari box and whisker di
aplikasi Microsoft Excel
Maksimum

Q3

Q2

Tanda X adalah mean


dari data yang ada Minimum

Q1
Outlier
Check Point
Apakah anda sudah memahami apa itu
Box Plot? Bagian bagian Box Plot?
Dan cara membuat Box Plot?

Sebelum modul ini selesai, berikut


adalah sesi Quiz, untuk melatih
pemaham anda terhadap materi yang
dibahas dalam modul ini
I Z !!
QU
Quiz 1
1. Diantara pilihan dibawah ini manakah
yang bukan bagian dari box plot?
A. Mean
B. Maksimum
C. Whisker
D. Modus
Jawaban

D. Modus
Yang merupakan bagian dari box plot adalah, Q1/
kuartil bawah, Q2/median, Q3/kuartil atas, whisker,
pagar batas maksimum dan minimum, dan outlier.
Quiz 2
2. Dibawah ini merupakan box plot hasil gramatur PM A dan PM
B. Manakah hasil gramatur yang lebih baik?

A. PM A
B. PM B
C. Keduanya baik
D. Keduanya buruk
Jawaban

A. PM A
• Terdapat outlier di data PM B
• Nilai IQR PM A lebih kecil dari
IQR PM B
Hasil Produksi PM A lebih stabil
Quiz 3
3. 83, 84, 88, 20, 68, 68, 80, 92, 96, 74, 76, 78.
Outlier dari data tersebut adalah…
A. 71
B. 79
C. 86
D. 20
Jawaban

D. 20
Hitung nilai Q1, Q2, Q3, data maksimum
dan minimumnya, hitung pagar batas atas
dan bawah, sehingga dari data dapat
terpantau nilai outliernya
Quiz 4
4. Apa fungsi dari box plot?

A. Melihat rata rata data


B. Melihat modus dari data
C. Melihat kemiringan data
D. Melihat whisker data
Jawaban

C. Melihat kemiringan data

berkaitan dengan skewness atau kemiringan dari data,


dari hal ini anda dapat melihat banyaknya data yang
melebihi standar atau kurang dari standar data anda.
Soal 5
5. Dalam pembuatan box plot, bagaimana kita tahu adanya
outlier dalam data?

A. Melihat median nya, apabila ada data yang tidak


mendekati median itulah outliernya
B. Melihat quartil atas, apabila ada data diatasnya itu
adalah outliernya
C. Melihat box, apabila data tidak masuk dalam box, itulah
outliernya
D. Data yang besarnya lebih dari batas atas dan kurang
dari batas bawah, itulah outliernya
Jawaban

D. Data yang besarnya lebih dari batas atas dan kurang


dari batas bawah, itulah outliernya.

outlier terletak di atas atau lebih dari batas atas dan


dibawah atau kurang dari batas bawah.
Th e Jo b
sf er To
Tran
SELAMAT

Sekarang anda telah menyelesaikan modul


BOX PLOT

Diharapkan anda dapat mengaplikasikan


Box Plot dalam analisa data yang anda
lakukan. Untuk menunjang laporan kerja
maupun presentasi anda.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai