Anda di halaman 1dari 9

Selamat Mengikuti PJJ

Anak-Anak Hebat
3A
Apakah di rumah, kalian memiliki tanaman
atau tumbuhan?
Bagaimana awalnya tanamanmu di rumah?
Pada awalnya, tumbuhan berukuran kecil.
Dengan perawatan yang baik, tumbuhan
makin besar.
Setelah tiba waktunya, tumbuhan mulai
berbunga.
Pada tanaman tertentu, bunga berubah
menjadi buah.
Pembelajaran 3: T1 ST4
P3
Menuliskan Ciri-Ciri Tumbuhan Muatan
Bahasa Indonesia
Khas Indonesia Menggunakan KD 3.4 dan 4.4
Kosakata yang Tepat
• Kamu dapat menuliskan
ciri-ciri tumbuhan tersebut
dengan kosakata yang
sudah kamu kuasai.

• Semakin banyak kosakata


yang kamu pahami artinya,
maka kamu akan semakin
mudah menjelaskan ciri-ciri
tumbuhan khas Indonesia
tersebut.
Pembelajaran
3

 Perhatikan gambar berikut!


 Berdasarkan gambar tersebut, dapat
diketahui bahwa bunga mempunyai lima
bagian, yaitu tangkai, kelopak, mahkota,
benang sari, dan putik.
 Bunga yang memiliki kelima bagian tersebut
disebut bunga lengkap.
 Bunga yang tidak memiliki salah satu bagian
tersebut disebut bunga tidak lengkap.
 Bunga yang memiliki putik dan benang sari
dalam satu bunga disebut bunga sempurna.
 Bunga yang tidak memiliki putik dan benang
sari dalam satu bunga disebut bunga tidak
sempurna.
Pembelajaran 3: T1 ST4
P3
Teknik Potong, Lipat, dan Sambung Muatan
SBdP
KD 3.4 dan 4.4
• Teknik potong adalah
memotong atau
memisahkan benda menjadi
beberapa bagian.
• Teknik lipat adalah
melipat atau merangkap
dua atau lebih suatu benda.
• Teknik sambung adalah
menyatukan atau
menggabungkan beberapa
bahan menjadi satu.
Berikut ini adalah langkah-langkah cara membuat mozaik.
1. Pelajarilah rancangan gambar mozaik dengan cermat.
2. Pilihlah bagian rancangan gambar mozaik yang akan ditempeli bahan terlebih dahulu.
3. Siapkan bahan yang sifat dan warnanya sesuai dengan karya yang akan kalian buat.
4. Buatlah tanda pada bagian yang akan digunting, sesuai bentuk yang akan ditempel.
Kemudian, guntinglah bahan sesuai tanda yang telah dibuat.
5. Olesilah bagian rancangan yang akan ditempeli bahan. Kalau menggunakan lem
kontak adesif, bahan yang akan ditempel juga diolesi dengan lem.
6. Tempelkan
Contoh bahan yang telah diolesi lem pada rancangan dengan hati-hati agar dapat
Mozaik
menempel dengan tepat.
7. Lakukan penempelan, bagian demi bagian sampai rancangan gambar terpenuhi
tempelan bahan.
8. Pertimbangkan apakah bagian latar belakang ditempeli bahan atau tidak. Kalau
ditempeli bahan, usahakan agar jangan sampai mengaburkan bentuk rancangan
gambar.
9. Sempurnakan gambar mozaik dengan polesan vernis atau bahan lain agar tampak
mengilat dan lebih awet.
Seni mosaik yang
menggunakan
teknik sambung.
Pembelajaran 3: T1 ST4
P3
Muatan
Soal Cerita tentang Matematika
Pembagian Bilangan KD 3.3 dan 4.3

• Untuk menyelesaikan soal


cerita tentang pembagian,
pahami hal yang diketahui
dan yang ditanyakan
dalam soal.

• Setelah itu, buatlah


kalimat matematika yang
sesuai dan selesaikan
dengan teliti.

Anda mungkin juga menyukai