Anda di halaman 1dari 7

POMPA SPESIAL EFEK

(JET PUMP)

ALDA MAULANA WIJAYA ACE 1818 029


ANDRE H SIMATUPANG 193020210010
DEDI HENDRA KURNIAWAN ACE 118 039
POMPA

 Pompa merupakan sebuah alat yang


digerakan oleh mesin yang digunakan
untuk memindahkan cairan (fluida),
meningkatkan kecepatan, tekanan dan
ketinggian fluida.
Pompa special efek ( jet pump)

 Pompa ini digunakan untuk kebutuhan industri yang


fungsinya mengkonversi energi tekanan fluida bergerak
menjadi energi gerak dan membentuk area low compresion
 Jet pump merupakan pompa sentrifugal biasa yang
ditambah alat berupa ejector. Pompa jet merupakan
kombinasi pompa sentrifugal dan susuna venturi-nozzle.
Pompa ini biasanya digunakan untuk memindahkan air dari
sumur yang dalam ketempat yang lebih tinggi
Kelebihan dan kekurangan

 Kelebihan :
 Memiliki tekanan yang tinggi
 Tutup pompa dapat melindungi komponen penting yang
berputar
 Tidak menimbulkan suara yang bising
 Tidak mencemari air
 Dapat digunakan di perairan dangkal
 Kekurangan :
 Biaya perawatan mahal
 Efisiensi menurun ketika putaran baling baling melambat
kesimpulan

 Pompa merupakan peralatan mekanik yang digunakan untuk mengalirkan cairan (fluida)
dari suatu tempat ketempat lainnya yang memiliki perbedaan tekanan tinggi rendahnya.
 Jet pompa sendiri merupakan pompa sentrifugal biasa yang dipasangkan alat tambahan
berupa jet (ejector).

Anda mungkin juga menyukai