Anda di halaman 1dari 2

Pencampuran Dua Cairan yang

Saling Larut
Proses pencampuran dua cairan reaktan A dan B yang dapat bercampur sempurna dapat diasumsikan
bahwa campuran tersebut homogen, yang kemudian akan bereaksi.
Beberapa point penting dalam proses pencampuran :
• Waktu yang diperlukan untuk menjadi homogen
• Reaksi yang terjadi selama proses pencampuran
Molekul suatu campuran bisa terdiri atas makrofluid ataupun mikrofluid, tergantung pada jenis cairan
teresbut

Mikrofluid A Mikrofluid B Makrofluid A Makrofluid A


Sistem yang bekerja ketika proses pencampuran

Dalam suatu sistem proses pencampuran terdapat daerah fluida A dan fluida B. Hal
tersebut mempengaruhi terhadap peningkatan ukuran reaktor, faktor lainnya ialah
misalnya ketika reaktan adalah cairan kental, pencampuran dalam tangki
berpengaduk atau reactor batch sering menempatkan lapisan atau garis dari satu
cairan disamping yang lain. Akibatnya reaksi terjadi pada tingkat yang berbeda dari
titik ke titik.

Anda mungkin juga menyukai