Anda di halaman 1dari 3

WINDOW DRESSING

Apa itu window dressing?


• Fenomena window dressing biasanya terjadi pada akhir
kuartal saat perusahaan-perusahaan merilis laporan
keuangan kuartalan, tepatnya pada bulan Maret, Juni,
September dan Desember. Namun, dampak window
dressing justru akan terasa pada bulan-bulan setelahnya,
yaitu April, Juli, Oktober dan Januari. Window
dressing yang paling signifikan terjadi pada akhir tahun,
dimana biasanya harga saham akan menguat sampai
bulan Januari yang dikenal juga dengan sebutan January
Effect.
Apa itu window dressing?
• Window dressing (WS) adalah manuver yang sering dilakukan
perusahaan terbuka atau perusahaan pengelola keuangan
untuk mempercantik kinerjanya sebelum menyerahkan
laporannya ke klien atau pemegang saham. Biasanya fund
manager akan menjual saham dengan kinerja buruk dan
membeli saham dengan kinerja baik menjelang akhir tahun.

Anda mungkin juga menyukai