Anda di halaman 1dari 10

PEMBELAJARAN

MATEMATIKA
Presentation by Group 6
KELOMPOK 6 TELAAH KURIKULUM

1. Pera Elysya L. Toruan (06081181823014)


2. M. Rizky Ramandani (06081282025020)
3. Anadia Muli Mariela (06081382025056)
4. Meutia Rahmi Haranti (06081282025032)
5. Septa Angelia Aprita (06081382025072)
Pembelajaran Matematika

Pemecahan Masalah Matematika

Penalaran Matematika
Penalaran
Matematika
Penalaran adalah proses berpikir dalam menarik
kesimpulan atau mendapatkan pengetahuan.
Ada dua macam penalaran, yaitu penalaran secara
deduktif dan penalaran secara induktif
Contoh Penyelesaian Menggunakan
Penalaran Deduktif

2x – 3 = 7
 2x – 3 + 3 = 7 + 3 (Kedua ruas ditambah 3)
 2x = 10 (Sifat identitas penjumlahan – 3 + 3 = 0)
 (2 . 1/2 ) x = 10 . 1/2 (Kedua ruas dikalikan 1/2 )
 x = 5 (Sifat identitas perkalian 2 . 1/2 = 1)

Untuk melatih siswa melakukan penalaran dengan cara deduktif, maka ketika siswa menyelesaikan soal di
atas, pada saat peralihan setiap baris, Guru sebaiknya mengajukan pertanyaan “Mengapa bisa demikian?”
Apabila Guru sering mengajukan pertanyaan “Mengapa” dalam membimbing siswa menyelesaikan soal-soal
matematika, maka Guru telah berusaha melatih siswa melakukan penalaran dengan cara deduktif.
Contoh Penyelesaian Menggunakan
Penalaran Induktif

Pembuktian dalil “ Jumlah sudut-sudut dari setiap segitiga


adalah 180° ”. Cara yang ditempuh untuk membuktikan dalil ini adalah
dengan meminta siswa mengukur besar sudut sejumlah segitiga dengan ukuran
dan bentuk yang berbeda. Setelah itu, maka masing-masing siswa diharapkan
akan menemukan bahwa jumlah sudut dari setiap segitiga tersebut adalah 180°.
Dalam hal ini, maka secara induktif telah disimpulkan bahwa jumlah sudut setiap
segitiga adalah 180°

Penalaran secara induktif membutuhkan


pengamatan, dan bahkan percobaan.
Pemecahan
Masalah
Matematika
PEMECAHAN MASALAH
MATEMATIKA
Langkah-langkah dalam rangka menyelesaikan/memecahkan masalah
matematika adalah sebagai berikut:
1. Memahami masalah, yaitu menyatakan apa yang diketahui dan apa
yang ditanyakan
2. Merancang model matematika, adalah menghubungkan apa yang
ditanya dengan apa yang diketahui dalam sebuah model matematika
3. Menyelesaikan model
4. Menafsirkan solusi yang diperoleh
THANK YOU
FOR YOUR ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai