Anda di halaman 1dari 8

KOMUNIKASI

Kelompok:
1. Amelia Rizky Khoirunisa (12404193075)
2. Muhammad Indra Wijaya (12404193076)
3. Sahid Abdhul Malik (12404193077)
4. Yusuf Andi Trisnawan (12404193079)
Adalah proses penyampaian pesan oleh komunikator kepada
Pengertian komunikan melalui/tanpa media yang menimbulkan akibat
tertentu. Kegiatan komunikasi pada prinsipnya adalah aktivitas
Komunikasi pertukaran ide atau gagasan secara sederhana.
 Komunikasi intrapribadi (intrapersonal communication)

Ragam  Komunikasi antarpribadi (interpersonal communication)

Tingkatan  Komunikasi kelompok (group communication)


 Komunikasi organisasi (organization communication),
Komunikasi  Komunikasi massa (mass communication),
Proses dan Psikologi menyebut komunikasi pada penyampaian energi dan
hubungan alat-alat indera ke otak, pada peristiwa penerimaan dan
pengolahan informasi, pada proses saling pengaruh diantara
dengan psikologi berbagai sistem dalam diri organisme dan di antara organisme.
komunikasi
Komunikasi Interpersonal adalah cara utama untuk memenuhi
berbagai kebutuhan manusia, yang dalam prosesnya mengenal
tiga model komunikasi interpersonal.
1. Model linier
2. Model interaktif
3. Model transaksional
Untuk menciptakan komunikasi yang efektif, seorang
komunikator harus mampu mengidentifikasi sasaran yang
menjadi penerima pesan, menentukan tujuan komunikasi,
merancang pesan, memilih media, memilih sumber pesan, dan
Efektivitas mengumpulkan umpan balik.

Komunikasi Hal terakhir yang perlu dilakukan dalam mengembangkan


suatu komunikasi yang efektif adalah mengumpulkan umpan
balik yang bertujuan untuk mengevaluasi keberhasilan
penyampaian informasi pada penerima informasi.
Komunikasi verbal dan non verbal
Dalam penjelasan komunikasi verbal dan non verbal terdapat beberapa pendapat dari
beberapa tokoh yang dapat di simpulkan Komunikasi verbal adalah komunikasi yang
menggunakan kata- kata, entah lisan maupun tulisan, komunikasi ini paling banyak
dipakai dalam hubungan antar manusia. Melalui kata- kata mereka mengungkapkan
perasaan, emosi, pemikiran, gagasan, atau maksud mereka, menyampaikan fakta, data,
dan informasi serta menjelaskannya, saling bertukar pikiran dan pemikiran, saling
berdebat dan bertengkar.

Jenis- jenis
Perbedaan antara Komunikasi Verbal dan Nonverbal.
Anderson di dalam buku Communication in Our Live, ada perbedaan antara kedua

Komunikasi sistem komunikasi. Pertama, komunikasi non verbal yang dianggap lebih jujur. Jika
pelaku verbal dan non verbal yang tidak konsisten, kebanyakan orang percaya perilaku
non verbal. Ada sedikit bukti bahwa perilaku non verbal sebenarnya lebih dapat
dipercaya dari pada komunikasi verbal, setelah semua, kita sering mengontrolnya
cukup sadar. Meskipun demikian, hal itu dianggap lebih dapat dipercaya.
Kedua, tidak seperti komunikasi verbal, komunikasi non verbal adalah multi
disalurkan. Komunikasi verbal biasanya terjadi dalam satu saluran, komunikasi verbal
lisan yang diterima melalui pendengaran, dan komunikasi verbal tertulis dapat dilihat,
dirasakan, didengar, berbau, dan mencicipi.
 Fungsi Komunikasi Verbal dan Non Verbal Komunikasi
verbal dan non verbal memiliki perbedaanperbedaan, namun
keduanya dibutuhkan untuk berlangsungnya tindak komunikasi
yang efektif.Terdapat beberapa fungsi dari lambang-lambang
verbal maupun non verbal, yaitu untuk memproduksi makna
yang komunikatif. Secara historis, kode non verbal sebagai
suatu multi saluran akan mengubah pesan verbal melalui enam
fungsi yaitu pengulangan (repetition), berlawanan
(contradiction), pengganti (substitution), pengaturan
(regulation), penekanan (accentuation), dan pelengkap
(complemention). Fungsi lain dari komunikasi non verbal
adalah mengatur pesan verbal. Pesan- pesan non verbal
berfungsi untuk mengendalikan sebuah interaksi dalam suatu
cara yang sesuai dan halus, seperti misalnya anggukan kepala
selama percakapan berlangsung.

Anda mungkin juga menyukai