Anda di halaman 1dari 17

STRINGING

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


Stringing :
Metoda mempertahankan konduktor pada posisi tegang selama
pekerjaan penarikan konduktor

Faktor – faktor yang mempengaruhi stringing :


 Faktor eksternal :
- Pendanaan
- Masalah sosial
 Faktor internal :
- Tersedianya peralatan
- Tersedianya SDM
- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -
String Set Isolator terdiri dari :
 Single Suspension
 Double Suspension
 Single Tension
 Double Tension

Material stringing lainnya:


 Spacer
 Damper
 Compression joint

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -
Macam konduktor :
 ACSR (alluminium conductor steel reinforced)
 TACSR (thermal ACSR)
 GTACSR (gap thermal ACSR)
 ACCC (alluminium conductor composite core)

Type Tower :
AA, BB, CC, DD, DDR

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -
Alat Pelindung Diri :

 Helmet
 Sarung tangan
 Sepatu kerja/sepatu panjat
 Sabuk pengaman (safety belt)
 Kaca mata (bila diperlukan)
 Body harnes

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


PERALATAN STRINGING
 Engine winch (mesin penarik)  Snatch Block
 Tensioner (mesin penegang)  Seling Bantu (Untuk Mencantolkan
 Montage roll untuk konduktor peralatan)
 Montage roll untuk GSW  Screw Anchor
 Mesin press (Hydraulic pressure  Seling untuk skur
machine)  Joint Protector
 Come along (termasuk lidah come  Gunting Konduktor untuk memotong
along) dan menyambung konduktor
 Hand wind (BV)  Drum Jack (Drum Stand) untuk
 Tirfor 2 ton, 3 ton (sesuai beban yang menempatkan koduktor dalam
akan ditarik) gulungan (haspel)
 Kunci, obeng, tang  Kaki Tiga (Sebagai Pengganti Crane)
 Tambang  Mini Engine Winch
 Keranjang peralatan kerja (tools bag)  Handy Talky
 Lever hoist (tackle rantai)  Swivel
 Anchor sackle (begel)  Scaffolding
 Tangga aspan

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


Tahapan – Tahapan Stringing
 Pekerjaan Persiapan Pelaksanaan.
 Pekerjaan Persiapan.
 Penempatan dan Pemasangan Peralatan Stringing.

 Pelaksanaan Penarikan Kawat.


 Sagging dan Clamping.

 Pemasangan Jumper (Jumpering).


 Pemasangan Accessoris.

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


Persiapan Pelaksanaan
 Pemeriksaan Spesifikasi Teknik dan Gambar
 Pemeriksaan Right Of Way dan Jalan Masuk ke Lokasi
 Pembuatan Jadwal Pelaksanaan Stringing

Pekerjaan Persiapan
 Pemeriksaan Tower
 Back Staying Guys
 Pengaturan Alat Komunikasi
 Pemasangan Guard Structure/Scaffolding/Stainger
(Pengaman)

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


Penempatan dan Pemasangan Peralatan
 Penempatan Puller Site
 Penempatan Drum Site
 Pemasangan Stringing Sheave (montage roll)
 Pemasangan Isolator dan Montage Roll

Penarikan Kawat / Konduktor


 Penarikan messenger wire (kawat penolong)
 Penarikan konduktor/kawat tanah

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


Sagging dan Clipping In
Sebelum pekerjaan sagging dilaksanakan harus dipersiapkan data sagging,
pengaturan thermometer, pemasangan transit dan target pada sagging span,
fasilitas komunikasi antara sagging winch site dan sag sighting site.

Pelaksanaan Sagging
 Menentukan metoda yang dipakai  Sambungan Wire Rope
 Pemasangan Sagging Winch  Pemasangan Snatch Block
 Pemasangan Come A Long  Pengukuran Temperatur
 Pemasangan Tension Clamp  Clamping
 Pengukuran Sagging atau Andongan

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


Pemasangan Armour Rod dan Clipping In

 Konduktor ditandai Langsung dibawah titik insulator

 Konduktor ditopang dengan lever block pada cross arm


 Armour rod dipasang pada konduktor yang telah ditandai

 Stringing sheaves dilepas dari insulator string


 Suspension clamp dipasang di clipping in bersama – sama
dengan armour rod

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


Jumpering
 Untuk menghubungkan ujung kedua sisi pada tension
konduktor
 Pemasangan jumper ini untuk mendapatkan jarak bebas
yang cukup antar tower member dengan konduktor

Pemasangan Accessoris
 Pemasangan Vibration Dampers.
 Pemasangan Spacer.
 Penggunaan Conductor Car.

- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -


- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -
- Simple - Inspiring - Performing - Phenomenal -

Anda mungkin juga menyukai