Anda di halaman 1dari 17

Sistem Informasi

Keperawatan
Membuat Aplikasi Android dengan MIT App Inventor
• User Requirement
Mengumpulkan dan menganalisis kebutuhan user
terhadap perangkat lunak
• Global Design

Langkah- Membuat desain perangkat lunak secara umum


• Detail Design
langkah Membuat desain perangkat lunak yang lebih detail
untuk persiapan ngoding
Software • Implementation

Development Membuat kode program a.k.a ngoding


• Testing
Menguji kode program yang telah selesai
• Deployment
Menyerahkan software dan melakukan instalasi
Langkah Membuat
Aplikasi Android

• Kunjungi laman https://appinventor.mit.edu/


• Klik Create Apps!
• Login menggunakan google
Langkah 1 • Klik Start new project
• Ketik project name
Halaman Kerja

IDENTITAS PROJECT PALETTE VIEWER COMPONENT MEDIA PROPERTIES


DAN SCREEN
Blocks
Kode program yang digunakan
pada aplikasi ini dibuat dalam
bentuk blocks
Live Testing

Menggunakan HP Menggunakan Komputer


Install aplikasi App Inventor Companion App (ada Install Android emulator
di Playstore) Ikuti instruksi yang ada di web berikut:
Ikuti instruksi yang ada di web berikut: http://appinventor.mit.edu/explore/ai2/window
http://appinventor.mit.edu/explore/ai2/setup-de s
vice-wifi
Help and Guide

• Bantuan untuk
pengembangan aplikasi
dapat dilihat pada button
Guide
Contoh
• Design
• Blocks
Terima kasih
Identitas Project dan Screen
Identitas Project dan Screen
• Nama project test3
• Screen yang sedang ditampilakan Screen1
• Screen adalah halaman yang digunakan pada aplikasi yang akan dikembangkan
• Bisa ditambahkan dengan klik Add screen
• Bisa dihapus dengan klik Remove screen
• Ada tombol design dan block
• Tombol design: tampilan design screen
• Tombol block: tampilan kode program
Palette

• Beberapa fitur yang disediakan untuk dimasukkan ke dalam aplikasi


• Drag and drop
Viewer

• Canvas tempat mendesain aplikasi


• Icon yang di-drag dari palette di-drop di viewer
Component

• Struktur hirarki komponen aplikasi yang didesain


• Klik komponen untuk melakukan desain pada komponen tersebut
Media

• Daftar media berupa video atau gambar yang dimasukkan ke dalam


desain aplikasi
Properties

• Daftar nilai yang bisa diedit dari component yang sedang diaktifkan

Anda mungkin juga menyukai