Anda di halaman 1dari 10

Induktansi Silang

(Induktansi Timbak Balik)


KELOMPOK IV
 PAHMI SAPUTRA
 SULTAN ALAMSYAH
 TEGAR TRI ANDIKA
 IRFAN HAFIZH
 LINGGA SIDIK HAREFA
 ZIKRAN FADIA AL FARUQI
 DIO KHARISMA PUTRA
 FADILA RAHMA YANTI
PENGERTIAN INDUKTANSI
Induktansi merupakan sifat sebuah rangkaian listrik atau
komponen yang menyebabkan timbulnya GGL di dalam rangkaian
sebagai akibat perubahan arus yang melewati rangkaian (self
inductance) atau akibat perubahan arus yang melewati rangkaian
tetangga yang di hubungkan secara magnetis (induktansi bersama
atau mutual inductance). Pada kedua keadaan tersebut, perubahan
arus berarti ada perubahan medan magnetik, yang kemudian
menghasilkan GGL.
Pengertian Induktansi Silang
• Induktansi Silang adalah induktansi akibat adanya perubahan
arus pada kumparan ke 1 (primer) yang menyebabkan timbulnya
GGL Induksi pada kumparan ke 2(sekunder) atau sebaliknya.
• Besar GGl Induksi tergantung pada laju perubahan fluks
magnetik atau laju perubahan arus dalam kumparan.
Keterangan
:
 
M : Induksi Silang/Timbal Balik (H)
: Perubahan Kuat Arus Kumparan
: Selang Waktu Perubahan Arus
CONTOH SOAL
• Sepasang
• kumparan/ induktor yang saling berdekatan, apabila pada
 kumparan pertama terjadi perubahan kuat arus listrik sebesar 10 A/s
akan menyebabkan timbulnya ggl induksi pada kumparan kedua sebesar
3 volt, tentukan berapa H besarnya induktansi timbal balik kumparan
tersebut!

Diket : = 3 Volt
= 10 A/s
Tanya : M = ?
Jawab : ɛ = -M
M = = = 0,3H
• B : Kuat medan magnet sekitar penghantar ()
 
• : Banyak Lilitan persatuan panjang (N/l)
• I : Kuat arus ( Ampere )
• :
PENERAPAN DAN PENGGUNAAN DALAM KEHIDUPAN

• Dinamo ( Kendaraan Bermotor)


• Trafo atau Transformator Listrik ( Mengubah daya listrik yang
telah dihasilkan sebelumnya lalu kemudian menstabilkan voltase )
• Generator ( Menghasilkan listrik tambahan atau cadangan )

Anda mungkin juga menyukai