Anda di halaman 1dari 26

Konservasi TumbuhanDataran

Rendah Kering
Kebun Raya Purwodadi Pasuruan
Anggota Kelompok :

Adila Ika Sofiandari

Anggita Dwi Wulandari

Evi Arum Erista


Tujuan : Untuk mengetahui berbagai
klasifikasi tumbuhan

Dasar Teori : Pada dasarnya


tumbuhan memiliki klasifikasi, ciri-
ciri, dan peranan masing-masing.
Hasil Pengamatan
Pohon Mahoni
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisio : Magnoliophyta
Ordo : Sapindales
Genus : Swietenia
Spesies : Swietenia mahagoni
Ciri-Ciri :
1. tumbuh dikawasan berpasir
2. Dunnya majemuk
3. berbuah setelah 7 tahun
4. Buah keras, berbentuk lonjong, terdapat biji,
biasa dikonsumsi daun dan bijinya.
5. Batang : beralur dan retak-retak
6. perakaran : muncul dari permukaan tanah
7. Kayunya dapat digunakan perabot rumah
tangga
Peranan :
- sebagai obat malaria
- kayunya dapat dijadikan sebagai perabot
rumah tangga

Reproduksi :
 Anemokori (pemencaran biji dengan
bantuan angin)
 Dengan pengadakan biji
 Dengan penyapihan
Cinamomum pherum
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisio : magnolio
Ordo : gheraniales
Genus : cinamomum
Spesies : cinamomum pherum
Cri-ciri
 Tumbuh di kawasan tropis Asia Tenggara
 Tumbuh di dataran dengan tanah
berpasir/berlempung
 Determinal (pembuahan di ujung tangkai)
 Reproduksi : menggunakan biji
Peranan :
a) Sebagai bahan rempah-rempah
b) Penyedap/perasa makanan
c) Meningkatkan nafsu makan

 Reproduksi : Determinal (pembuahan di


ujung tangkai)
Diospyros celebica
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisio : magnoliopyta
Genus : diaspyros
Spesies : diaspyros celebica
Ciri-ciri :
I. Hidup di hutan dataran kering
II. Tingginya 800 m dari permukaan laut

 Peranan :
a. Biasa digunakan sebagai bahan pangan
b. Bahan pembuat piano

 Reproduksi : pemencaran biji oleh


monyet/kelelawar
Alstonia scholaris
Kingdom : Plantae
Divisio : apocinaciae
Ordo : kontorte
Genus : alstonia
Spesies : alstonia scholaris
Ciri-ciri:
 Batang : kasar, tidak beralur, bercabang diatas
 Ekologi : Di kawasan hutan rendah kering (NTT)
 Tinggi ±20m

Peranan
Dapat digunakan sebagai obat hipertensi
Sebagai obat radang tenggorokan
Sebagai obat diabetes
Perabotan rumah tangga

Reproduksi : dengan cara perbungaan majemuk


Couroupyta guianensis
Kingdom : Plantae
Divisio : lecythidaceae
Ordo : ericales
Genus : courouphyta
Spesies : c. guianensis
Ciri-ciri:
 Bunga = berbentuk seperti malai, kelopak
berwarna merah muda
 Buah = seperti meriam
 Percabangan batang beralur vertikal
 Berdaun majemuk dan lonjong memanjang

Peranan : Sebagaitanaman hias di luar negeri

Reproduksi : dengan cara penyerbukan bunga


Limonia acidicima
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisio : magnoliphyta
Ordo : sapindales
Famili : rutaceae
Genus : limonia
Spesies : L. acidicima
Ciri-ciri
:
Tumbuh di daerah kering
Batang kecil
Cabang ranting kecil dan ramping
Daun : majemuk
Bunga bergerombol

Peranan : Sebagai vitamin C tinggi dan anti oksida

Reproduksi : Seksual maupun aseksual,


Seksual : bunga/penyerbukan
Aseksual :diperbanyak melalui vegetatif (cangkok&okulasi)
Stelechocarpus burahol
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisio : magnoliphyta
Ordo : fabales
Famili : annonaceae
Genus : stelechocarpus
Spesies stelechocarpus burahol
Ciri-ciri :
1. Hidup di kawasan terbuka
2. Bunga tunggal
3. Buah muncul di batang pohon

 Peranan : Sebagai KB alami, sebagai obat asam


urat, sebagai deodoran alami, mengobati radang
ginjal, dan menghambat sel kanker

 Reproduksi : dengan cara generatif ataupun


vegetatif

Anda mungkin juga menyukai