Anda di halaman 1dari 18

KESESUAIAN LAHAN IRIGASI

DASAR PENILAIAN
• KESAMAAN FISIK DAN EKONOMI
PEMBUATAN IRIGASI

TUJUAN
• PRODUKSI TETAP MENGUNTUNGKAN
JIKA ADA IRIGASI
KESESUAIAN LAHAN IRIGASI

LAHAN IRIGASI
• LAHAN YANG MENDAPAT AIR DARI
SALURAN IRIGASI

MACAM TANAMAN
• TANAMAN UMUM
• PADI SAWAH
MACAM-MACAM LAHAN

a. Lahan dapat digarap


b. Lahan tidak dapat digarap
c. Lahan dapat diairi
d. Lahan tidak dapat diari
a. Lahan dapat digarap

Lahan dapat digunakan untuk


bercocok tanam tanpa irigasi dan
lahan yang mempunyai potensi untuk
memberikan hasil yang cukup bila
dilengkapi dengan sistem irigasi
b. Lahan tidak dapat digarap

Lahan yang tidak dapat digarap


untuk bercocok tanam
c. Lahan dapat diairi

Lahan yang dapat digarap untuk


bercocok tanam apabila dilengkapi
dengan fasilitas irigasi yang akan
memberikan hasil yang lestari
d. Lahan tidak dapat diairi

Lahan yang tidak dapat digarap


untuk bercocok tanam meskipun
dilengkapi dengan fasilitas irigasi
dan tidak memberikan hasil.
KLASIFIKASI KESESUIAN
LAHAN BASAH / IRIGASI
(Bureau of Reclamation, U S Department of Interior, 1953)

KRITERIA PENILAIAN
• TANAH(s)
• DRAINASE(d)
• TOPOGRAFI (t)
KLASIFIKASI KESESULAIN LAHAN
IRIGASI
•KELAS
•SUB KELAS
•UNIT

KESESUAIAN LAHAN IRIGASI


a. TANAMAN UMUM
b. TANAMAN PADI
KLASIFIKASI LAHAN IRIGASI
UNTUK TANAMAN UMUM

•Dapat diari 4 kelas (1, 2, 3, dan 4)


•Tidak dapat diari 2 kelas (5 dan 6)

•Kelas satu : faktor pembatas terkecil


menghasilkan produksi terbaik
PENULISAN KLASIFIKASI LAHAN
IRIGASI
UNTUK TANAMAN UMUM
•KELAS : 1 , 2, 3, 4
•SUB KELAS : s, t, d
•UNIT : s0, s1, s2, s3
t0, t1, t2, t3, t4
d0, d1, d2, d3, d4
KLASIFIKASI LAHAN IRIGASI
UNTUK TANAMAN PADI

•3 kelas (1R, 2R, dan 3R)

•Kelas 1R : faktor pembatas terkecil


menghasilkan produksi terbaik
PENULISAN KLASIFIKASI LAHAN
IRIGASI
UNTUK TANAMAN UMUM
•KELAS : 1R, 2R, 3R
•SUB KELAS : s, t, d
•UNIT : s0, s1, s2
KELAS PRODUKSI FISIK LAHAN BIAYA IRIGASI KEUNTUNGAN
1 Produksi Tinggi Baik sekali, sangat Murah Besar
dan lestari cocok

2 Produksi tinggi Balik, cocok Cukup murah Cukup

3 Produksi agak Agak baik Agak mahal Sedikit


tinggi

4 Produksi rendah Kurang baik Mahal Tidak untung

5 Tidak Jelek, tidak cocok tetapi Sangat mahal Rugi


berproduksi dapat diperbaiki
diperbaiki
produksi rendah

6 Sama sekali Jelek sekali, tidak cocok Mahal sekali Rugi besar
tidak dan tidak dapat
berproduksi diperbaiki
TUGAS
DIKETAHUI KARAKTERISTIK LAHAN
SBB;
NO KARAKTERITIK LAHAN HASIL PENGAMATAN TANANAM UMUM TANAMAN PADI
1 Tanah (s)
a. Tekstur
* Lapiran atas lempung berliat
* Lapisan bawah lempung berliat
b. Kedalaman Sampai
* Pasir/kerikil/batu/plinthite 75 cm
    *Lapisan liat impermeabel 40 cm    
2 Topografi (t)
    *Lereng 3 persen bergelombang    
3 Drainase (d)
a Banjir/tergenang tidak ada
b Drainase agak baik
  c Laju permeabilitas 0,4 m/hari    
    KLASIFIKASI KESESUAIAN LAHAN    

TENTUKAN KELAS/SUBKELAS/UNIT KESESUIAN LAHAN TERSBUT

Anda mungkin juga menyukai