Anda di halaman 1dari 10

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

ABDI NUSANTARA JAKARTA

Home Penyusun

Previous

MAKALAH
Next
Pendidikan Anti Korupsi
“ Sistem Penegakan Hukum di Indonesia”
DOSEN : DR. Maryati Sutarno SST. S,Pd, MARS, MH
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Negara Indonesia adalah Negara hukum, yang mempunyai peraturan-peraturan
hukum, yang sifatnya memaksa seluruh masyarakat atau rakyat Indonesia harus
Previous patuh terhadap peraturan-peraturan atau kebijakan-kebijakan hukum di Indonesia
bahkan juga memaksa orang asing yang berada di wilayah Indonesia untuk patuh
terhadap hukum yang ada di Negara indonesia dan Negara pun membentuk badan
Home penegak hukum guna mempermudah dalam mewujudkan Negara yang adil dan
makmur.

Next
1.2 RUMUSAN MASALAH
1. Bagaimana system penegakan hukum di Indonesia ?
2. Siapa saja yang berhak menegakan hukum di Indonesia?
3. Bagaimana keadaan penegakkan hukum di Indonesia saat ini ?
4. Bagaimana cara menegakkan hukum di Negara kita ?
Previous 1.3 TUJUAN PENULISAN

Adapun tujuan dari penulisan makalah ini adalah:


Home  Mengetahui sistem penegakan hukum di Indonesia?
 Mengetahui siapa saja/badan-badan penegakan hukum di Indonesia
Next  Untuk membahas mengenai faktor penyebab ketidakadilan hokum
dan cara mengatasai masalah yang terjadi pada Negara ini.
> Bagaimana terjadinya ketidakadilan hukum yang berkembang dalam
masyarakat.
 Bagaimana cara kita menyikapinya.
BAB II. PEMBAHASAN

A. Sistem
Sistem berasal dari bahasa Latin (systēma) dan bahasa Yunani (sustēma)
adalah suatu kesatuan yang terdiri atas komponen atau elemen yang
dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi, atau
Previous
energi untuk mencapai suatu tujuan.

Home
B. Penegakan Hukum di Indonesia
Penegakan hukum adalah sistem yang di dalamnya terdapat anggota pemerintah yang
Next bertindak secara terorganisir untuk menegakkan hukum dengan cara menemukan,
menghalangi, memulihkan, atau menghukum orang-orang yang melanggar undang-
undang dan norma hukum yang mengatur masyarakat tempat anggota penegakan
hukum tersebut berada.
Contoh badan-badan Penegakan
Hukum di Indonesia

Previous
• Di bawah Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan
Keamanan
• Di bawah Kementerian Dalam Negeri
Home
• Di bawah Kementerian Keuangan
• Di bawah Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
Next • Di bawah Kementerian Perhubungan
• Di bawah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia
• Di bawah TNI
• Independen
C. Pentingnya Peran Pemerintah dalam
Penegakan Hukum.
Sebelum berangkat kepertanyaan itu, satu
hal yang harus dikemukakan adalah
pentingnya ada upaya dari pemerintah, di
samping dari lembaga yudikatif sendiri,
untuk melakukan hal ini.
Previous

Home

Next D. Adakah Visi Pemerintah dalam Penegakan Hukum?

Lantas, bagaimana dengan penegakan hukum di Indonesia?


Pertanyaan ini menjadi sulit dijawab karena pemerintah sendiri
hingga saat ini belum menunjukkan komitmennya yang jelas
mengenai penegakkan hukum.
E. Kebijakan yang Perlu Dilakukan Pemerintah dalam
Penegakan Hukum

Menukik ke pembicaraan yang lebih konkrit, ada


beberapa hal yang perlu dilakukan oleh pemerintah
dalam penegakan hukum. Di tingkat substansi hukum -
peraturan perundang-undangan - pemerintah perlu
mendorong pembentukan perangkat peraturan yang
Previous terkait dengan penegakan hukum dengan visi di atas.

Home

F. Anggaran Penegakan Hukum


Next
Masih dalam konteks kebijakan pemerintah, penegakan hukum
inipun harus didukung pendanaan yang mencukupi oleh pemerintah
serta, yang lebih penting lagi, perencanaan pendanaan yang
memadai.
BAB III. PENUTUP
A. Kesimpulan
Pentingnya Peran Pemerintah dalam Penegakan Hukum
1. Pemerintah bertanggung jawab penuh untuk
mengelola wilayah dan rakyatnya untuk mencapai
tujuan dalam bernegara.
Previous 2. Tidak hanya tanggung jawab, pemerintah pun punya
kepentingan langsung untuk menciptakan kondisi yang
kondusif dalam menjalankan pemerintahannya.
3. Sama sekali tidak bisa dilupakan adanya dua institusi
Home penegakan hukum lainnya yang berada di bawah
lembaga eksekutif, yaitu Kepolisian dan Kejaksaan.

Next B. Saran
Kami menyadari makalah ini masih
mempunyai kekurangan dan demi
penyempurnaan makalah ini. Maka kami
membutuhkan kritik dan saran yang bersifat
positif atau membangun dari pembaca dan
semoga makalah ini bermanfaat untuk
pembaca.
Previous

Home

TERIMAKSIH
Next
DISUSUN OLEH KELOMPOK 9

Previous

1. PEGACAHYADI WIDYAN KESUMA ( 210115092)


Home 2. RISMA FEBRIANA NOVITASARI ( 210115095 )
3. BAMBANG LESMANA PUTRA ( 210115057)
4. FERA FERIANTI ( 210115069 )
Next 5. MARTUNIS ( 210115080 )
6. MAHMUJIANAH ( 210115118 )
7. Lia Gamelia ( 210115145 )

Anda mungkin juga menyukai