Anda di halaman 1dari 11

Akuntansi Manajemen Biaya:

Industri Agribisnis
Anggota :
Muhammad Farhan
Mutasim Billah
Robby Hernanda
Roji Febrian
Rubiatul Hudaefah
Untukapa
belajarAgribisnis?
Agribisnis merupakan lapangan kerja yang dinamik
dan menantang. Seseorang yang mau menekuni karir
dalam sektor ini harus miliki landasan pengetahuan
agribisnis dan ekonomi yang kokoh..
Pengertian agribisnis adalah istilah berasal dari kata
"Agri" singkatan dariAgrikultur berarti pertanian, dan
“bisnis” artinya usaha. Jadi apa itu agribisnis adalah
usaha yang bergerak di bidang pertanian, terutama
dalam hal penyediaan pangan.Agrobisnis, juga disebut
usaha niaga tani, adalah bisnis berbasis usaha pertanian
Pengertian atau bidang lain yang mendukungnya, baik di sektor
hulu maupun di hilir. Penyebutan "hulu" dan "hilir"
Agribisnis mengacu pada pandangan pokok bahwa agrobisnis
bekerja pada rantai sektor pangan.

Davis&Goldberg : Penjumlahan kegiatan dalam


produksi, pengolahan, penyimpanan, distribusi barang
yang dihasilkan.Agribisnis suatu sistem
dikembangkan secara terpadu dengan semua
subsistem didalamnya
Pertanian Tradisional dan Agribisnis
Petani secara tradisional merangkap sebagai manajer, pelaksana, penyedia sarana
produksi dan distributor.
Agribisnis : Fungsi-fungsi diatas terpisah, tersebar dalam industri yang berbeda-beda.
Masing-masing industri, terpisah namun terintegrasi dan berada dalam suatu Sistem
Agribisnis
Kajian Sistem Agribisnis
Ada 2 PendekatanAnalisis :
PendekatanAnalisis Mikro Memandang agribisnis sbg unit perusahaan yang bergerak,
baik dalam salah satu subsistem maupun lebih
PendekatanAnalisis Makro Memandang agribisnis sebagai unit sistem industri dari
komoditas tertentu yg membentuk sektor ekonomi secara regional maupun nasional.
KONDISI AGRIBISNIS DI INDONESIA
* Skala usaha kecil
* Bersifat subsisten
* Produksi tersebar
* Kualitas bermacam-macam
* Produktifitas rendah
* Musiman
* Kualitas SDM rendah
* Kelembagaan terbatas
* Teknologi dan infrastruktur
terbatas
FUNGSI DAN MANFAATAGRIBISNIS
Ada beberapa fungsi dan manfaat agribisnis , yaitu:
Dapat meningkatkan pendapatan dari para produsen.
Mampu menambah penyerapan tenaga kerja berpengalaman dan profesional.
Meningkatkan pertumbuhan devisa negara.
Menumbuhkan jumlah agroindustri.
Memberikan dukungan terhadap tingkat keberhasilan pembangunan di bidang
pertanian.

Bagi negara Indonesia, ilmu ini dapat menjadi salah satu cara untuk meningkatkan
penggunaan teknologi baru serta canggih. Tak hanya itu, ilmu ini juga dapat
memberlakukan efisiensi pada semua bidang agar mampu menekan modal dalam
produksi.Sehingga, sektor pertanian di Indonesia dapat menghasilkan keuntungan yang
jauh lebih besar. Salah satunya dengan memprioritaskan komoditas unggul itu sendiri.
PerkembanganAgribisnis Di Indonesia
Umumnya, perkembangan agri bisnis di Indonesia terdiri dari beberapa fase, yaitu:
• Fase Konsolidasi Fase ini terjadi pada tahun 1967 sampai 1978 dengan pertumbuhan
pada sektor pertanian sebesar 3,39 persen. Pada fase ini, terdapat tiga kebijakan
penting dari pemerintah, yakni:Intensifikasi atau penggunaan teknologi.
• Ekstensifikasi atau perluasan area dengan cara melakukan konversi hutan yang sudah
tidak produktif.
• Diversifikasi atau penganekaragaman dalam usaha agri bisnis untuk menambah
pendapatan para petani.Tumbuh TinggiFase tumbuh tinggi terjadi pada tahun 1978
sampai 1986 yang mana agri bisnis dalam sektor pertanian mencapai hingga 5,7
persen lebih. Sementara itu, sektor produksi pangan, peternakan, perikanan dan
perkebunan mencapai angka produksi hingga 6,8 persen.
• Dekonstruksi Fase ini terjadi pada tahun 1986 sampai 1997, dimana sektor pertanian
mulai turun hingga di bawah 3,4 persen. Hal ini terjadi karena tidak ada tindakan dari
perumusan kebijakan akibat anggapan telah mencapai swasembada pangan.
KrisisSelanjutnya, fase kritis terjadi pada era krisis moneter, yaitu pada tahun 1997
PerkembanganAgribisnis Di Indonesia
dimana sektor pertanian mulai turun hingga di bawah 3,4 persen. Hal ini terjadi karena
tidak ada tindakan dari perumusan kebijakan akibat anggapan telah mencapai
swasembada pangan. KrisisSelanjutnya, fase kritis terjadi pada era krisis moneter, yaitu
pada tahun 1997 hingga 2001. Pada masa ini, nilai tukar rupiah mendapatkan lonjakan
tinggi pada dolar Amerika, sehingga membuat komoditas ekspor pada sektor pertanian
menjadi lebih tinggi.Desentralisasi Fase desentralisasi dalam perkembangan agri bisnis
terjadi dari tahun 2001 hingga saat ini. Maksudnya, transisi politik membuat banyak
peraturan daerah dibuat serta menimbulkan beberapa penyimpangan administrasi.
Bahkan, korupsi pun kerap terjadi yang membuat timbulnya biaya tambahan agar bisa
menjalankan birokrasi pemerintahan
Contoh UsahaAgribisnis
1. Usaha Hidroponik
Contoh usaha agribisnis yang pertama adalah hidroponik, yaitu usaha budidaya tanaman
tanpa tanah sebagai medianya. Sebagai gantinya, tanaman akan digantung dengan akar
menyentuh/tenggelam menyentuh air. Agar tetap bergizi dan sehat, tanaman hidroponik
akan diberi nutrisi tiap hari.Usaha agribisnis ini sangat cocok dibuka di kota-kota besar
yang media tanahnya sedikit.
2. Menjual Bibit Unggul
contoh usaha agribisnis adalah menjual bibit unggul. Anda tidak harus menjadi petani
untuk membuka agribisnis. Hanya dengan menjual bibit unggul yang diperlukan petani,
Anda bisa meraup keuntungan besar.
3. Budidaya Tanaman Hias
contoh usaha agribisnis adalah budidaya tanaman hias. Saat ini, banyak orang ingin
bercocok tanam dari rumah dengan memelihara tanaman hijau. Anda bisa melihat
peluang menjanjikan ini dengan menjual tanaman hias.
Contoh UsahaAgribisnis
4. Usaha Terrarium
contoh usaha agribisnis adalah bisnis terrarium. Terrarium merupakan seni bercocok
tanam tumbuhan hias dalam media terbatas berupa kaca atau plastik transparan. Tujuan
orang membeli terarium adalah koleksi, sehingga makin cantik terarium buatan Anda,
akan makin banyak orang menyukainya.
5. Budidaya Lele
Contoh agribisnis adalah budidaya lele. Bisnis ternak lele merupakan penerapan
agribisnis yang mudah dilakukan di mana saja. Selain itu, menjalani bisnis ini cukup
mudah, karena lele tidak membutuhkan lahan luas dan perawatan rumit untuk
membudidayakannya

Anda mungkin juga menyukai