Anda di halaman 1dari 117

NAMA : H.MOH. LUKMAN HAKIM, A.MD.,S.Sos.,M.A.

P
PANGKAT : KOLONEL LAUT (P) NRP 11233/P
TTL : BANYUWANGI, 15 – 09 – 1970
STATUS :K–4
AGAMA : ISLAM

PADIV NAGI KRI TPN - 513 TH 1994


PADIV SEN ART KRI TPN - 513 TH 1996
PALAKSA KRI SMB – 902 TH 1999
KOMANDAN KRI NSU-584 TH 2001
KADEPOPS KRI TSR – 542 TH 2003
PALAKSA LANAL SORONG TH 2004
PALAKSA KRI TJA – 541 TH 2005
KOMANDAN KRI SPT – 923 TH 2006
PALAKSA LANAL GORONTALO TH 2007
PABANRENOPS LANTAMAL IX AMBON TH 2009
PALAKSA KRI ARN – 903 TH 2011
PALAKSA DENMAKO KOARMATIM TH 2012
KOMANDAN SEFUNG PUSDIKLAPA TH 2014
KAMALATPEL AAL TH 2016
STAF AHLI PANGKOARMADA III TH 2018
TAJAR BS OPSLA KODIKLATAL TH 2020
1. DIK PA PK I TH 1993
2. DIKMATRA I TH 1994
3. DIKLAPA I TH 1998
4. SUS KIBI TH 2002
5. DIKLAPA II TH 2003
6. SUSJEMENSTRA ANGK 7 TH 2012
7. SUS BFK TH 2013
8. SUS AA TH 2015
9. SUS Micro Teaching TH 2017
PELAYARAN ASTRONOMI

H. M. LUKMAN HAKIM, A.MD., S.SOS., M.A.P


KOLONEL LAUT (P) NRP 11233/P
GUMIL UTAMA KODIKLATAL
Ilmu Pelayaran Astronomi

Ilmu pelayaran atau navigasi dapat diartikan sebagai melayarkan


kapal dari suatu tempat ke tempat lain dengan melibatkan seni dan
ilmu pengetahuan demi keselamatan kapal sampai pada tujuan-
nya.
Navigation (navis = a ship & agere = to direct) is the process
ofdirecting the movement of a ship or aircraf from one point
toanother. Both art and science are involved in conducting a
ship safely to its destination.
Apa itu ilmu pelayaran
astronomi?
yang dimaksud dengan Ilmu Pela-
yaran Astronomi adalah suatu sis-
tem/metode penentuan posisi kapal
melalui observasi benda angkasa
seperti matahari, bulan, bintang-
bintang, dan planet-planet.
Ilmu Astronomi
Ilmu astronomi berasal dari kata aster yang berarti bintang
disebut juga ilmu falak atau kosmografi (kosmos = ruang semesta).
Ilmu astronomi atau yang lebih dikenal dengan ilmu falak
merupakan sebuah seni budaya yang diwariskan secara terus-menerus
dari generasi ke generasi.
Ilmu astronomi/ilmu falak adalah ilmu yang mempelajari secara ilmiah ten-
tang angkasa dan segala isinya yaitu yang berhubungan dengan uku-
ran, keadaan, gerakan, dan posisi secara relatif benda-benda
angkasa selain meteor.
Beberapa teori mengenai astronomi yang
berkembang antara lain:

a) Teori Geosentris yang berkembang antara 384 SM


sampai dengan 322 SM.
Teori ini mengemukakan tentang pemikiran bahwa bumi
sebagai pusat alam semesta dan seluruh bendaangkasa
(termasuk matahari) mengelilingi bumi. Beberapa tokoh
terkenal yang mendukung teori ini antara lain
Claudius Ptolomeus (140 M) dari Alexandria, Mesir,
mengemukakan pandangan-pandangannya dalam buku
Almagest yang sangat terkenal sebagai panduan di Arab.

Tokoh Geosentris yang terkenal lainnya adalah Aristote-


les (348–322 SM) dari Yunani. Pada masa itu teori ini
diakui kebenarannya oleh Gereja Roma Katolik, namun
setelah berabad-abad teori yang dikemukakan oleh ke-
dua ilmuwan itu tidak berkembang
b) Teori Heliosentris yang mulai berkembang pada
1473.
Teori ini mengemukakan gagasan bahwa bumi berputar pada porosnya
dan beredar mengelilingi matahari. Pada awalnya teori ini sempat diten-
tang dengan keras oleh penguasa pada waktu itu. Namun lambat laun
teori heliosentris lebihdapat diterima.
Beberapa tokoh pendukung teori ini antara lain
Nicolae Copernikus (1473–1543) yang pada waktu itu berani menen-
tang teori Geosentris yang didukung oleh gereja dengan menerbitkan
buku The Revolution of Celestial Orbit menjelang akhir hidupnya.
Giordado Bruno (1548– 1600) juga mengemukakan pemikirannya na-
mun pada 1600 Giordado Bruno dihukum bakar pada Februari 1600 di
Roma karena dianggap menentang kebijakan gereja.
Galileo Galilei (1564–1642) merupakan ilmuwan dari Universitas Padua,
Italia. Galileo Galilei juga menolak mencabut pandangannya dan dasar
teori Heliosentris yang dia kemukakan sehingga dia dijatuhi hukuman
penjara rumah sampai akhir hayatnya. Pada akhir hayatnya Galileo sem-
pat menggunakan teleskop buatan Belanda utuk membuktikan teori-
teorinya. Galileo juga sempat membuat buku yang berjudul Dialoque
yang dicetak di Belanda secara diam-diam.
Tyco Brahe (1546– 1601) dan Johan Kepler (1571–1630) melakukan
pengamatan terhadap posisi dan gerakan planet-planet. Kemudian Johan
Kepler merumuskan dalil-dalil yang terkenal.
Teori yang sangat terkenal mengenai pergerakan benda angkasa dari Johan
adalah Hukum Kepler. Dalam Hukum Kepler ini, Johan Kepler menuangkan
tiga gagasan/pandangan yang menjadi acuan para penelitian astronomi
modern.

Bunyi ketiga hukum tersebut yaitu:

Hukum Kepler 1 : Planet mengelilingi matahari secara elips dan matahari


berada di salah satu titik kapinya.
Hukum Kepler 2 : Dalam periode yang sama garis hubung antara matahari
dan planet membentuk bidang-bidang yang sama luasnya.
Hukum Kepler 3 : Pangkat dua periode sebuah planet mengelilingi matahari
berbanding lurus dengan pangkat tiga jarak rata-rata ke matahari.
Apa yang dimaksud dengan
matahari menengah?
Matahari menengah ialah sebuah mata-
hari khayalan yang beredar dengan ke-
cepatan konstan. Matahari khayalan ini
hanyalah benda angkasa khayalan yang
tidak terlihat oleh siapapun.
Sudut yang di bentuk antara kemana arah kita melihat benda
angkasa dengan arah yang sebenarnya dia berada disebut?
Refraksi astronomi (RA) adalah sudut antara arah dimana pengamat melihat
benda angkasa dan arah dimana benda angkasa berada sebenarnya.
Apa yang dimaksud pelayaran astronomis dan tinggi Sejati?
Adalah ilmu yang mempelajari penentuan posisi kapal dengan bantuan
pengukuran benda angkasa, biasa digunakan saat penyeberangan
samodra.
Tinggi sejati adalah busur lingkaran tegak yang melalui benda angkasa an-
tara cakrawala sejati dan titik pusat benda angkasa.
Apa hubungan antara GHA dan Lha?
LHA = GHA + Bujur Timur/Bujur Barat.

Apa yang dimaksud dengan Local Mean Time?


Pengaturan waktu secara astronomis dikenal dengan : Local Mean Time
(LMT) = Waktu menengah setempat; Greenwich Mean Time (GMT) =
Waktu Menengah Greenwich; Standard Time = Waktu tolok (seperti WIB,
WITA, WIT); Zone Time = Waktu zone (dibagi dalam 24 zone) pada se-
tiap 150 selisih bujur.
Apa yang dimaksud dengan perataan waktu?
Dalam Ensiklopedi Hisab Rukyat, Equation Of Time, perata Waktu
atau Ta'dilul Waqt/Ta'diluz Zaman diartikan selisih antara waktu kulmi-
nasi Matahari Hakiki dengan waktu Matahari rata-rata. Data ini bi-
asanya dinyatakan dengan huruf “e' kecil dan diperlukan dalam
menghisab awal waktu shalat.

Apa saja yang tertera pada almanak nautika?


Dalam almanak nautika memuat tentang data astronomi selama se-
tahun dan dipakai untuk membantu para pelaut dalam membuat perhi-
tungan secara astronomi di kapal. Intinya membaca almanac nautika
akan lebih mudah jika seseorang memiliki buku almanac yang terbuka
di depannya sebagai bahan rujukan.

Apa yang dimaksud dengan tinggi mata?


Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti tinggi mata
adalah ketinggian mata orang yang sedang mengamati benda, misal-
nya benda di darat atau di angkasa, biasanya untuk membaringkan
atau menentukan posisi kapal.
Apa yang dimaksud dengan proyeksi Bumiawi?
Menurut Suyono (1993), proyeksi bumiawi (Pb) suatu benda angkasa adalah
titik potong dari garis yang menghubungi titik tengah bumi dan titik tengah
benda angkasa dengan permukaan bumi. Zawal b.a = sebagian busur dari
lingkaran deklinasi KUKS dihitung dari katulistiwa angkasa hingga benda
angkasa.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan jajar tinggi?


Jajar tinggi adalah : tempat kedudukan semua penilik di bumi yang pada
saat yang sama dari benda angkasa yang sama mendapatkan tinggi sejati
yang sama, atau dapat didefinisikan sebagai sebuah lingkaran di bumi
dengan proyeksi bumiawi sebagai titik pusatnya dan jarak puncak sejati (n
= 900 – ts) sebagai jari-jarinya.

Apa yang dimaksud dengan peta bertumbuh?


Peta bertumbuh adalah peta laut dimana semua menit jajar = 1' katulis-
tiwa dan semua menit derajah = 1' katulistiwa x secans lintangnya. Jarak
antara jajar pada lintang φ sampai katulistiwa di peta bertumbuh adalah
secara mendekati.
Kenapa bintang merupakan anggota Tata Surya yang paling
istimewa?
Bintang merupakan salah satu anggota tata surya yang memiliki sifat is-
timewa karena bisa memancarkan cahaya sendiri. Ada banyak sekali bin-
tang di dalam sistem tata surya, salah satunya adalah matahari. Matahari
memiliki massa yang paling besar dibanding bintang-bintang lain yang ter-
dapat dalam sistem tata surya kita

Titik Aries adalah sebuah titik tetap ekuator langit dimana


matahari berada pada tanggal?
* Titik perpotongan ekliptika dengan ekuator langit setiap tanggal 21 Maret
disebut titik Aries atau Titik Musim Semi (TMS)   Matahari = 00. * Titik
perpotongan ekliptika dengan ekuator langit setiap tanggal 23 September
disebut titik Libra atau Titik Musim Gugur (TMG)   Matahari = 00.

Apakah yang disebut dengan sudut jam bintang?


Sudut jam bintang (h) yaitu sudut antara meridian dan lingkaran jam bin-
tang. Waktu sideris, yaitu sudut jam titik Aries.
Apa yang dimaksud dengan waktu GMT?
GMT adalah singkatan dari Greenwich Mean Time, bujur geografis 0 de-
rajat yang menjadi waktu matahari, terletak di garis meridian Greenwich,
Inggris dan menjadi patokan pembagian waktu di Bumi.
Waktu di dunia ada berapa?
Bumi atau dunia dibagi menjadi 24 zona waktu yang berbeda-beda,
sesuai letak daerah tersebut. Waktu universal yang menjadi pautan
adalah waktu GMT (Greenwich Mean Time), waktu yang ada di
Greenwich, Inggris.
Apa manfaat Chronometer pada kapal?
Chronometer adalah jam ( alat pengukur waktu ) yang kontruksinya
dibuat dengan teliti sekali. Dipergunakan di kapal untuk dapat
menentukan waktu menengah di Greenwith ( GMJ ) = Greenwith
Mean Time. Pada setiap saat.

Apakah fungsi dari Sextant


Secara lengkap kegunaan sextant sebagai berikut : Mendapatkan
tinggi ukur benda angkasa (matahari, bulan, bintang dan planet).
Mengukur sudut horisontal antara benda-benda datar/bumi yang terli-
hat dengan jelas, untuk menentukan posisi sejati kapal (pelayaran
datar)
Apa yang dimaksud dengan Merpass?
Mer. Pass ialah perembangan matahari pada derajah Greenwich (derajah
nol), namun dapat dipakai pada setiap derajah Local Mean Time (LMT).
Jadi waktu yang ditunjukkan oleh Mer. Pass adalah waktu menengah di
Greenwich.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan publikasi navigasi?
Bagaimana rumus menghitung Tinggi bulan menurut metode
ephemeris?
Dalam menghitung tinggi hilal hakiki, sistem Almanak Nautika dan
Ephemeris memakai rumus yang sama yakni: Sin h = sin φ x sin δ + cos
φ x cos δ x cos t .
Jelaskan apa yang dimaksud dengan lingkaran deklinasi?
Lingkaran deklinasi adalah sebuah busur yang menghubungkan kutub
Utara dan kutub Selatan angkasa melalui benda angkasa tersebut

Apa yang dimaksud dengan haluan serong?


Menurut Salim (1979), haluan serong adalah haluan yang arahnya
bukan utara/selatan, timur/barat. Haluan serong disebut juga haluan
sembarang.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan Proyeksi Peta?
Proyeksi peta adalah cara memindahkan sistem paralel (garis lintang)
dan meridian (garis bujur) berbentuk bola (Globe) ke bidang datar (peta).
Hasil pemindahan dari globe ke bidang datar ini akan menjadi peta.

Apa yang dimaksud dengan peta Gnomonik?


Proyeksi Gnomonik. Proyeksi gnomonik memproyeksikan bumi pada
bidang datar dengan satu titik sumber proyeksi yang terletak pada pusat
bumi. Satu sumber titik proyeksi tersebut kemudian dipancarkan ke segala
arah dari pusat bumi ke permukaan bumi.

Mengapa bintang yang paling jelas terlihat dari Bumi adalah


matahari?
Jauhnya jarak bumi dan bintang-bintang inilah yang menyebabkan bintang
pada malam hari terlihat sangat kecil. Matahari sendiri terlihat jelas dan besar
dari bumi karena matahari adalah bintang yang paling dekat dari bumi.

Apa yang menyebabkan bintang bersinar?


Bintang memancarkan cahaya yang sangat terang karena reaksi fusi
nuklir yang terjadi pada inti bintang. Pada inti bintang terjadi proses pe-
rubahan hidrogen menjadi helium dan mengalami proses pembakaran
yang membuat bintang bercahaya. Proses pembakaran ini sangat pent-
ing karena inilah yang membuat bintang tetap hidup
Kumpulan bintang-bintang disebut apa?
Gugus bintang atau Awan bintang merupakan kelompok bintang yang se-
cara gravitasi dan awal pembentukannya terikat satu sama lain. Ada dua
jenis gugus bintang yang umum ditemukan, yaitu: Gugus bola merupakan
kelompok ratusan atau ribuan bintang yang berusia sangat tua dan terikat
gravitasi erat satu sama lain.

Dimanakah letak titik Aries?


Titik nol di garis ekliptika yang menjadi awal penentuan zodiak disebut
sebagai Titik Aries karena titik tersebut berada di arah rasi Aries. Keber-
adaan Titik Aries ini sudah diketahui sejak 600 SM. Dalam astronomi, Titik
Aries menjadi perpotongan antara bidang ekliptika dan garis ekuator lan-
git.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan ekuator langit?


Ekuator langit adalah suatu lingkaran besar semu, yang dapat dibuat
dengan membesarkan ekuator Bumi sampai berpotongan dengan bola
langit. Ekuator langit mempunyai inklinasi sebesar ~23.5°, terhadap
bidang ekliptika; sebagai hasil dari kemiringan sumbu.
Apa yang dimaksud dengan sistem koordinat ekuator?
Sistem koordinat ekuator barangkali adalah sistem koordinat langit yang
paling sering digunakan. Sistem koordinat ini merupakan sistem koordinat
yang bersifat geosentrik.

Apa yang dimaksud dengan tata koordinat?


Di dalam astronomi, tata koordinat langit adalah tata koordinat yang di-
gunakan untuk memetakan posisi di langit. Umumnya digunakan dua
koordinat yang didefinisikan pada dua lingkaran besar acuan pada bola
langit dan dinyatakan dalam satuan sudut.

Apa yang dimaksud dengan lingkaran vertikal?


Lingkaran Vertikal Utama
Yaitu lingkaran vertikal yang melalui titik barat dan titik Timur. Lingkaran
Vertikal Utama ini membagi bola langit menjadi dua bagian sama besar,
yaitu belahan bagian utara dan belahan bagian selatan.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan sextant dan cara ker-
janya?

Prinsip kerja sextant


Sextant adalah peralatan optik yang dibuat sedemikian rupa sehingga da-
pat digunakan untuk mengukur tinggi benda angkasa dari permukaan
bumi dan juga untuk mengukur sudut-sudut secara horisontal. Sextant
merupakan bagian yang sangat penting dari peralatan navigasi.

Alat navigasi yang umumnya berbentuk segitiga dimana


salah satu kakinya berupa busur adalah?
Sextant Yaitu Alat navigasi di laut yang digunakan untuk mengukur ket-
inggian benda-benda langit di atas cakrawala agar dapat menentukan
posisi kapal. Sextant pada umumnya berbentuk segitiga dimana salah
satu kakinya berupa busur.

Kapan waktu terbaik untuk melakukan observasi bintang?


Waktu yang terbaik untuk pengukuran posisi bintang-bintang adalah
pada permulaan atau akhir dari nautical dan civil twilight, tepatnya di
civil twilight.
Apa definisi dari Tinggi sejati?
Tinggi sejati adalah busur lingkaran tegak yang melalui benda angkasa
antara cakrawala sejati dan titik pusat benda angkasa

Apa yang dimaksud dengan azimuth bulan?


Azimuth adalah busur mendatar yang ditarik dari arah utara sejati
menuju ke timur hingga berujung di titik potong busur tinggi Bulan den-
gan horizon
Apa yang dimaksud dengan deklinasi matahari?
Deklinasi matahari adalah sudut antara khatulistiwa dan garis yang ditarik
dari pusat bumi menuju pusat matahari. Perubahan musiman dari suduk
deklinasi ditampilkan pada animasi di bawah.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan tata surya?
Tata Surya adalah matahari dan kumpulan benda-benda langit yang
mengelilinginya. Sistem tata surya hanyalah satu di antara miliaran sis-
tem lainnya.
Apa saja yang ada di tata surya?

Berdasarkan data Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat


(National Aeronautics and Space Administration/NASA), tata surya terdiri
dari matahari sebagai pusat tata surya dengan delapan planet yang
mengitari, yaitu Planet dalam terdiri dari Merkurius, Venus, Bumi, dan
Planet Luar terdiri dari : Mars, Jupiter, Saturnus, Uranus, dan
Neptunus.dan Planet yg dapat membantu navigator dalam menentukan
posisi kapal dengan menggunakan benda angkasa venus,Jupiter, mars,
saturnus
Planet apa yang paling besar di tata surya?
Planet Jupiter adalah planet terbesar di tata surya, Kids. Planet Jupiter
punya jari-jari seluas 69.911 km dan berjarak 778,3 juta km dari Mata-
hari. Nah, itulah urutan planet dari ukuran yang terkecil sampai terbe-
sar, yaitu Merkurius, Mars, Venus, Bumi, Neptunus, Uranus, Saturnus,
dan Jupiter.

Apa yang menjadi pusat tata surya kita?


Matahari adalah bintang paling besar dan menjadi pusat tata
surya. Jarak bumi ke matahari kira-kira 149.600.000 satuan as-
tronomi (SA).

Mars urutan ke berapa?


Planet keempat yang terdekat dari matahari adalah planet Mars. 228
juta KM adalah jarak antara Mars dan matahari. Waktu rotasi planet ini
hanya berselisih satu jam dari planet Bumi yaitu 25 jam. Sementara,
waktu yang diperlukan planet ini untuk berevolusi yaitu 687 hari.
Apakah Pluto termasuk planet
dalam tata surya?
Ini sebabnya Pluto dianggap sebagai
dwarf planet dan bukan planet normal
layaknya planet-planet lainnya. Tahukah
teman-teman? Selain harus berbentuk
bulat dan mengorbit pada bintang terbe-
sar, planet juga harus dapat member-
sihkan lingkungan di sekitar orbit yang di-
lalui,
Apakah nama planet yang paling kecil ukuranya?
Pembahasan. Planet-planet yang ada di sistem tata surya dari yang paling
dekat dengan Matahari adalah Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Yupiter,
Saturnus, Uranus dan Neptunus.
Diantara planet-planet tersebut yang memiliki ukuran paling kecil adalah
Merkurius

Apa Dua planet terbesar?


Sementara itu, keempat planet terluar adalah planet raksasa yang
jauh lebih besar dari planet kebumian. Dua planet terbesar, yaitu
Jupiter dan Saturnus adalah planet raksasa gas yang sebagian
bersar terdiri atas hidrogen dan helium.
Apa saja nama-nama bintang di langit
Nama-nama Bintang di Tata Surya
1.Sirius – Alfa Canis Mayoris. Sirus adalah bintang paling terang. ...
2. Canopus – Alfa Carinae. ...
3. Alfa Centauri. ...
4. Arcturus – Alfa Bootis. ...
5.Vega – Alfa Lyrae. ...
6. Capella – Alfa Aurigae. ...
7. Rigel – Beta Orionis. ...
8. Procyon – Alfa Canis Minoris.

Apa nama bintang yang paling gelap?


Atakoraka atau yang memiliki nama lain WASP-64 adalah salah satu bin-
tang paling redup di langit malam. Bintang ini terletak di dalam garis-garis
pembentuk rasi Canis Major. Dilansir International Astronomical Union (IAU),
Atakoraka mempunyai magnitudo tampak sebesar 12,69.

Apa nama bintang yang paling terang?


Sudah bukan hal baru lagi, Sirius memang dikenal sebagai bintang paling
terang di langit Bumi. Bintang yang dijuluki Dog Star ini berwarna putih ke-
biruan. Sirius juga sering disebut bintang pelangi karena sering berkedip di
malam hari.
Apa nama lain rasi bintang?
Rasi bintang atau konstelasi adalah kumpulan bintang yang terlihat
seperti bentuk-bentuk tertentu di langit dan diberi nama

Bintang di langit ada berapa?


Dengan menggunakan Bima Sakti sebagai model kita, kita dapat
mengalikan jumlah bintang di galaksi biasa (100 miliar) dengan jum-
lah galaksi di alam semesta (2 triliun). Jawabannya adalah angka
yang sangat mencengangkan. Ada sekitar 200 miliar triliun bintang di
alam semesta. Atau, dengan kata lain, 200 sextillion.

Nama bintang itu artinya apa?


Nama Bintang artinya adalah benda langit yang tampak berkilauan
yang diberikan untuk seorang anak Laki-Laki / Perempuan
Kapan kita bisa melihat bintang Sirius?
Bintang Sirius berada di dalam rasi bintang Canis Major atau biasa dike-
nal sebagai rasi bintang anjing dan menjadi satu – satunya bintang paling
terang di langit. Bintang Sirius akan semakin terlihat terang dan jelas un-
tuk dilihat saat memasuki tengah malam di bulan Desembar sampai den-
gan Januari.
Apa yang dimaksud dengan Orion?
Orion atau Waluku ("Bintang Bajak"), adalah suatu rasi bintang yang
sering disebut-sebut sebagai sang Pemburu. Rasi ini mungkin meru-
pakan rasi yang paling terkenal dan mudah dikenali di angkasa.

Anda mungkin juga menyukai