Anda di halaman 1dari 14

Nilai waktu dari

uang (TVM)
Mutiara Puspitasari (43181340321005) Risa
Ayu Safira (43181340321006) Anissa Deby
(43181340321007)
Here starts the
lesson!
Konsep Dasar TVM

 Nilai uang saat ini akan berbeda dengan nilai uang


di masa yang akan datang
 Nilai uang saat ini lebih berharga dibanding nilai
uang dimasa mendatang

.
Future Value (nilai waktu masa depan)

Suatu jumlah yang dicapai dari suatu


nilai (uang) tertentu dengan
pertumbuhan pembayaran selama
periode waktu yang akan datang
apabila dimajemukkan dengan suku
bunga trtentu.
Bunga Majemuk
 Menunjukkan bunga yang dibayarkan dari
peminjam ditambahkan terhadap pinjaman
pokok secara berkala.
 Bunga yang dihasilkan dari pokok
pinjaman dihubungkan lagi bersama
dengan pokok pinjaman.
Nilai masa depan/future value dirumuskan :

FVn = Po (1+i)N

atau

FVn = Po (FVIFi,n)
CONTOH

Misalkan seseorang ingin mendepositokan


uangnya sebesar Rp 800.000,-. Jika tingkat bunga
deposito adalah 8% per tahun, maka berapakah
investasi orang tersebut pada akhir tahun ke 1
dan 2?
Jawab :

PO = Rp.800.000 Rumus 2 :
I = 8% FV1 = Po (FVIF 8%,1) =
Rp.800.000 (1,08)
Rumus 1 :
FV1 = Po (1+i)n = Rp.864.000
= Rp.800.000 (1+0,08)1 FV1 = Po (FVIF 8%,2) =
= Rp.864.000 Rp.800.000

FV2 = Rp.800.000 (1+0,08)2 (1.1664)


= Rp.933.120 = Rp.933.120
Pvo = FVn/ (1+i)N
ATAU

Pvo = FVo(PVIFi,n)
Berapakah nilai sekarang dari jumlah
Rp. 4.610,51 yang akan diterima 5 tahun lagi
dengan tingkat bunga 10% ?
Jawab :
PV = FV = 1.610,51 = 999,96…  1000 PV
(1+I)N (1+0,10)5

PV = FV (PVIF 10%,5)
= 1.610,51 (0,6209)
= 999,96…  1000PV
Anuitas

Anuitas adalah rangkaian pembayaran uang dalam


jumlah yang sama terjadi dalam periode waktu tertentu.
Kesimpulan
konsep nilai waktu dari uang ini adalah konsep
yang memperhatikan waktu dalam menghitung
nilai uang. Bunga adalah sejumlah uang yang
dibayarkan atau dihasilkan sebagai kompensasi
terhadap apa yang dapat diperoleh dari
penggunaan uang. Annuity adalah suatu
rangkaian pembayaran uang dalam jumlah yang
sama yang terjadi dalam periode waktu tertentu.
Tanya Jawab
Putri Dwi kel. 10
Jika kita berinvestasi nilai waktu dari uang berpengaruh atau tidak
Jawab : Berpengaruh, karna tvm membantu mengetahui seberapa besar tabungan yang harus disimpan agar
mencapai total yang diinginkan dalam kurun waktu tertentu. Dengan prinsip time value of money, kita juga
bisa terbantu dalam hal keputusan hendak membeli suatu barang.

Ayunda kel. 5
Apa saja pengaruh nilai waktu uang untuk kelangsungan masa depan suatu perusahaan?
Jawab :
1. InflasiTerjadinya peningkatan inflasi pada suatu negara akan sangat berpengaruh pada depresiasi nilai
mata uang
2. Suku BungaAdanya suku bunga yang berubah dapat berpengaruh pada nilai mata uang suatu negara,
biasanya tolak ukurnya adalah dolar.
3. Stabilitas PolitikTidak dapat dipungkiri bahwa stabilitas politik dan ekonomi sebuah negara akan
berpengaruh dengan kekuatan nilai mata uang.

Anda mungkin juga menyukai