Anda di halaman 1dari 43

PENJELASAN AKTUALISASI

PELATIHAN DASAR CPNS 2022


REVIEW
Materi
Pelatihan
No Materi Kata Kunci

BerAKHLAK 4. Harmonis Peduli (Caring)


No. Materi Kata Kunci Perbedaan (Diversity)
Selaras
1. Berorientasi Responsivitas
Pelayanan 5. Loyal Komitmen
Kualitas Dedikasi
Kepuasan
Kontribusi
2. Akuntabel Integritas
Nasionalisme
Konsisten
Pengabdian
Dapat Dipercaya
6. Adaptif Inovasi
Transparan
Antusias terhadap
3. Kompeten Kinerja Terbaik perubahan
Sukses Proaktif
Keberhasilan 7. Kolaboratif Kesediaan bekerja
Learning Agility sama

Ahli di bidangnya Sinergi untuk hasil


yang baik
Sumber Isu  Terkait dengan Agenda III
Manajemen ASN dan SMART ASN

Manajemen ASN  Mulai dari rekrutmen sampai Pensiun


termasuk didalamnya Pengembangan Kompetensi ASN

SMART ASN  Integritas, Nasionalisme, Profesionalisme,


Wawasan Global, IT dan Bahasa Asing, Networking, dan
Enterpreneurship (Kemenpan RB)
Literasi Digital dan 4 pilarnya, Transformasi Digital (LAN RI)
Hasil
Belajar

Setelah mengikuti pem-


belajaran ini, peserta
diharapkan mampu
mengaktualisasikan ni-
lai-nilai dasar profesi
PNS di tempat tugas
masing-masing.
Kegiatan Pembelajaran Aktualisasi
Coaching dan Mentoring
AKTUALISASI
HABITUASI INTERVENSI

Seminar Rancangan Melaksanakan


Rancangan
1. Bukti Aktualisasi
2. Laporan

Keterkaitan
Penetapan Isu Mata Pelatihan Agenda III
Seminar Pelaksanaan
Gagasan Kreatif/ Kegiatan Aktualisasi
Role
Models Tahapan Kegiatan Keterkaitan
Mata Pelatihan
Output Kegiatan
Agenda II

Pemecahan Isu PNS professional


sebagai pelayan
1. Pencapaian visi, misi, tujuan unit/organisasi masyarakat.
2. Penguatan Nilai Organisasi
AKTUALISASI

01 Merancang Aktualisasi

02 Presentasi Rancangan

03 Aktualisasi di tempat tugas

04 Laporan Pelaksanaan
Kemampuan Menetapkan Isu

ENVIROMENTAL PROBLEM
SCANNING SOLVING ANALYSIS

peduli terhadap mampu mengem- mampu berpikir konsep-


masalah/potensi bangkan dan tual (mengkaitkan dengan
yang belum memilih alternatif, substansi Mata Pelatihan),
maksimal dalam dan mampu mampu mengidentifikasi
organisasi dan memetakan aktor implikasi/dampak/ manfaat
mampu terkait dan perannya dari sebuah pilihan kebi-
memetakan masing-masing jakan / program / kegiatan/
hubungan kausali- tahapan kegiatan.
tas
MERUMUSKAN ISU

Contoh Isu

Rumusan Isu
(Issue statement)
Belum optimalnya Pembe-
 Pernyataan mengenai su- lajaran Jarak Jauh (PJJ)
atu isu yang ditulis secara Mata Pelajaran Bahasa
Inggris di kelas IXA SMP
singkat dan jelas. Negeri 1 Long Apari
 Memuat focus
 Memuat locus
Contoh Identifikasi Isu

1. Belum optimalnya Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Mata Pelajaran


Bahasa Inggris di kelas IXA SMP Negeri 1 Long Apari
(Smart ASN)
2. Belum optimalnya pengembangan perangkat pembelajaran yang
berbasis kurikulum 2013 di SMP Negeri 1 Long Apari
(Smart ASN)
3. Kesulitan pelaksanaan penilaian sikap/karakter peserta didik kelas
IXA selama pembelajaran jarak jauh (Smart ASN)
Teknik Analisis Penetapan Isu

 URGENCY
Seberapa mendesak suatu isu harus diba-
has, dianalisis dan ditindaklanjuti.
 SERIOUSNESS
Seberapa serius suatu isu harus dibahas
dikaitkan dengan akibat yang ditimbulkan.
 GROWTH
Seberapa besar kemungkinan membu-
ruknya isu tersebut jika tidak ditangani se-
bagaiamana mestinya.
CONTOH ANALISIS USG
Pembobotan dengan menggunakan Skala Likert
ISU
Belum optimalnya Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Mata Pelajaran
Bahasa Inggris di kelas IXA SMP Negeri 1 Long Apari

Kegiatan :
1. Membuat video pembelajaran berbasis “Levidio Animation”
2. Melaksanakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) menggunakan
media digital “English Stories”
3. Membuat e-LKPD mata pelajaran Bahasa Inggris
4. Mengembangkan instrument penilaian perilaku peserta didik
saat mengikuti PJJ dengan menggunakan aplikasi ClassDojo
5. Melaksanakan kompetisi “Reading Aloud”
MERANCANG AKTUALISASI

BERAKHLAK
Kegiatan 1.
Membuat Video Pembelajaran berbasis “Levidio Animation”

Tahapan Kegiatan Keterkaitan dengan Mata Pelatihan


1, Konsultasi dengan Kepala Sekolah terkait pembela- Kolaboratif (Melakukan sinergi untuk
jaran berbasis “Levidio Animation” hasil yang lebih baik)

2. Menyusun rancangan pembelajaran Berorientasi pelayanan ( Kualitas)

3. Menentukan konsep video yang akan dibuat Akuntabel (Konsisten)


4. Mengambil video dan melakukan penyuntingan Adaptif (Inovasi)

5. Membagikan video yang telah dibuat ke group kelas Harmonis (Peduli)


dan meminta feedback
6. Melakukan evaluasi kepada siswa Kompeten (Ahli di bidangnya)

Output : Tersedianya video pembelajaran ….


Kontribusi Visi dan Misi : Berkontribusi pada …..

Penguatan Nilai Organisasi : …….


1. Kegiatan adalah gagasan/aktivitas kreatif yang
diusulkan peserta untuk mendapatkan persetu-
juan mentor dalam rangka memecahkan isu;
2. Pemecahan isu dapat dilakukan dalam beber-
apa kegiatan yang saling mempengaruhi;
3. Kegiatan, diurai dalam tahapan kegiatan yang
terukur untuk menghasilkan output kegiatan
merupakan media peserta untuk mengaktual-
isasikan nilai-nilai dasar PNS;
4. Sumber kegiatan dapat bersumber dari SKP,
penugasan pimpinan, atau inisiatif dengan per-
setujuan mentor atau kombinasi dari ketiga
sumber kegiatan tersebut; dan
5. Sumber-sumber kegiatan tersebut berada dalam
posisi/derajat yang sama, karena yang dinilai
bukan kegiatannya tetapi pemikiran kreatif dan
aktualisasi nilai-nilai dasar pada pelaksanaan
kegiatan.
Konsepsi
(konsultasi, koordinasi, evaluasi/pelaporan “Kegiatan”
latsar tidak dikategorikan sebagai KEGIATAN)
Tahapan Kegiatan
Diisi dengan menguraikan tahapan kegiatan pada setiap kegiatan
yang telah direncanakan dengan menandai dan mendeskripsikan
tahapan kegiatan tertentu sebagai hasil inisiasi/gagasan kreatif
yang telah mendapatkan persetujuan atasan. Tahapan kegiatan
terdiri dari tahap persiapan, palaksanaan, dan evaluasi.

Output / Hasil
Merupakan hasil dari aktifitas, kegiatan atau pelayanan dari
sebuah program.
Diisi dengan uraian target capaian kegiatan dan mendeskripsikan
keterkaitan kualitas capaian target kegiatan dalam penyelesaian
isu yang telah ditetapkan.

Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan


Diisi dengan uraian yang penuh makna hasil pelaksanaan tahapan
kegiatan yang dilandasi substansi mata pelatihan yang relevan
(Agenda Nilai-nilai Dasar PNS  BerAKHLAK)
Kontribusi Terhadap Visi Dan Misi
Diisi dengan uraian tentang kontribusi kualitas hasil kegiatan
terhadap pencapaian visi dan misi pemerintah Prov/kab/kota.

Penguatan Nilai Organisasi


Diisi dengan uraian tentang kontribusi kualitas hasil kegiatan
terhadap penguatan nilai organisasi jika OPD memiliki nilai organ-
isasi
FORMAT RANCANGAN AKTUALISASI

1. Lembar Judul
2. Lembar Persetujuan Rancangan Aktual-
isasi
3. Identitas Peserta
4. Daftar Isi
5. Profil Instansi (Visi & Misi dan Nilai-nilai
Organisasi)
6. Latar Belakang + Identifikasi Isu +
Penetapan Isu (orisinalitas)
7. Rancangan Aktualisasi (Tabel/Ura-
ian)  sesuai Coach)
8. Jadwal Tentatif
9. Daftar Pustaka (jika menggunakan
rujukan)
FORMAT LAPORAN AKHIR AKTUALISASI
1. Lembar Judul
2. Lembar Persetujuan Laporan Akhir Aktual-
isasi
3. Identitas Peserta
4. Daftar Isi
5. Profil Instansi (Visi & Misi dan Nilai-nilai Or-
ganisasi)
6. Latar Belakang + Identifikasi Isu + Peneta-
pan Isu
7. Tujuan dan Manfaat Aktualisasi Isu
8. Tabel Aktualisasi (revisi)
9. Jadwal Kegiatan Aktualisasi
10.HASIL & BUKTI-BUKTI (EVI-
DENCE)
11. GOLONGAN III  + Analisa Dampak
12. Simpulan
13. Daftar Pustaka (jika menggunakan rujukan)
14. Lampiran
PRESENTASI RANCANGAN
AKTUALISASI

Tujuan presentasi agar mendapat masukan rancangan


aktualisasi nilai dasar tersebut layak diterapkan.
Alokasi Waktu Maksimal  45 menit/peserta

Presentasi  15 - 20 ‘
Arahan Mentor  10 - 15’
Masukan narasumber/penguji  10 - 15’

Pada seminar rancangan, penguji berperan sebagai nara-


sumber
PRESENTASI LAPORAN
AKTUALISASI

Tujuan presentasi untuk melaporkan hasil aktualisasi nilai


dasar tersebut telah diterapkan.
Alokasi Waktu Maksimal  45 menit/peserta
Presentasi  15 - 20 ‘
Arahan Mentor  10 - 15’
Masukan narasumber/penguji  10 - 15’

Khusus bagi CPNS Golongan III menyampaikan


hasil analisis konseptual dampak apabila nilai-nilai
dasar PNS tidak diaplikasikan dalam pelaksanaan
tugas dan jabatannya.
EVALUASI AKTUALISASI

Penilaian Rancangan Aktualisasi


No. Indikator Bobot
1. Ketepatan renc Akt dikaitkan dengan Agenda 3 5%
2. Gagasan kreatif dalam pelaksanaan kegiatan 3%
3. Tahapan renc Keg Aktualisasi 5%
4. Relevansi renc keg dikaitkan dengan agenda 2 5%
5. Teknik Komunikasi 2%
Jumlah 20%
Penilaian Pelaksanaan Aktualisasi Konversi Nilai
Level Nilai
4 85,01 - 100
3 70,01 – 85,00
2 60,01 – 70,00
1 0 – 60,00
Ketepatan rencana Aktualisasi dikaitkan
dengan Agenda 3
L. Uraian

4. Isu yang diangkat actual, dianalisis dengan baik, disertai dengan


bukti-bukti dan dikaitkan dengan aktualisasi agenda 3

3. Isu yang diangkat actual, namun tidak disertai dengan analisis


dan bukti dikaitkan dengan aktualisasi agenda 3

2, Isu yang diangkat tidak aktual

1. Tidak dapat dikategorikan sebagai isu


Gagasan kreatif dalam pelaksanaan
kegiatan
L. Uraian

4. Gagasan kreatif sebagai terobosan untuk memecahkan isu


tergambar dengan jelas dan memiliki lebih dari 3 (tiga) kegiatan
pemecahan isu yang dikaitkan dengan agenda 3

3. Gagasan kreatif sebagai terobosan untuk memecahkan isu


tergambar dengan jelas dan memiliki 3 (tiga) kegiatan
pemecahan isu yang dikaitkan dengan agenda 3

2, Gagasan kreatif sebagai terobosan untuk memecahkan isu


kurang tergambar dengan jelas dan memiliki 2 (dua) kegiatan
pemecahan isu yang dikaitkan dengan agenda 3

1. Tidak ada gagasan kreatif sebagai terobosan untuk memecahkan


isu dan memiliki 1 (satu) kegiatan pemecahan isu yang dikaitkan
dengan agenda 3
Tahapan renc Keg Aktualisasi
L. Uraian

4. Kegiatan yang dipilih relevan dengan penyelesaian isu dan


keterkaitan antar tahapan kegiatan tergambar jelas

3. Kegiatan yang dipilih relevan dengan penyelesaian isu, tetapi


keterkaitan antar tahapan kegiatan tidak tergambar jelas

2, Kegiatan yang dipilih kurang relevan dengan penyelesaian isu,


tetapi keterkaitan antar tahapan kegiatan tergambar jelas

1. Kegiatan yang dipilih kurang relevan dengan penyelesaian isu,


tetapi keterkaitan antar tahapan kegiatan tidak tergambar jelas
Relevansi renc keg dikaitkan dengan
agenda 2
L. Uraian

4. Aktualisasi agenda 2 relevan dengan seluruh kegiatan yang telah


ditetapkan

3. Aktualisasi agenda 2 relevan dengan Sebagian besar kegiatan


yang telah ditetapkan

2, Aktualisasi agenda 2 relevan dengan separuh kegiatan yang telah


ditetapkan

1. Aktualisasi agenda 2 relevan dengan sebagian kecil kegiatan yang


telah ditetapkan
TEKNIK KOMUNIKASI
Capaian Pelaksanaan Kegiatan
L. Uraian

4. Peserta mampu melaksanakan seluruh kegiatan dan didukung


dengan bukti belajar yang relevan dengan persetujuan
pembimbing

3. Peserta mampu melaksanakan Sebagian besar kegiatan dan


didikung dengan bukti belajar yang relevan dengan persetujuan
pembimbing

2, Peserta mampu melaksanakan separuh kegiatan dan didukung


dengan bukti belajar yang relevan dengan persetujuan
pembimbing

1. Peserta mampu melaksanakan Sebagian kecil kegiatan dan


didukung dengan bukti belajar yang relevan dengan persetujuan
pembimbing
Kualitas dan Kemanfaatan Aktualisasi
TEKNIK KOMUNIKASI
KUALIFIKASI KELULUSAN
AKTUALISASI DI TEMPAT
KERJA

FAKTOR
PENTING

Membangun Komunikasi

Mendokumentasikan Kegiatan
JENIS BUKTI
PELAKSANAAN KEGIATAN

ADA 2 (dua) JENIS BUKTI DARI SETIAP KEGIATAN YANG DI-


LAKSANAKAN YAITU :
1. Hasil Atau Output Dari Kegiatan (Misal : Kegiatan Mengin-
put data ke dalam dokumen, maka “Dokumen” yang berisi
data yang di”Input” dapat menjadi “Dokumen sebagai bukti”.
Atau “Fotocopy Dokumen” suatu pelaksanaan kegiatan, juga
dapat menjadi “Dokumen sebagai bukti”);

2. Foto / Video atau Catatan, untuk kegiatan yan tidak meng-


hasilkan Output yang “Tangible”. (Misal : Mencatat kegiatan
yang dilakukan atau foto yang relevan sebagai bukti pelak-
sanaan kegiatan).
CONTOH JADWAL
PELAKSANAAN HABITUASI

No. Kegiatan Waktu Pelaksanaan


AKTUALISASI DI TEMPAT
KERJA

Mentor

Peserta
Pelatihan

Panitia
Coach Penyelenggara
AKTUALISASI DI TEMPAT
KERJA

Setelah berada di tempat tugas, peserta dituntut untuk


segera melaksanakan kegiatan-kegiatan yang telah di-
rencanakan dengan penuh disiplin, sesuai dengan jadwal
yang juga telah direncanakan. Apabila terjadi perubahan
jadwal atau perubahan kegiatan pada saat melakukan ak-
tualisasi, maka peserta Pelatihan Dasar CPNS wajib
menyampaikan perubahan-perubahan tersebut kepada
Mentor dan Coach.
COACH & MENTOR

Mentor berkewajiban mengontrol kesesuaian pelak-


sanaan kegiatan sesuai dengan standar atau aturan yang
berlaku dan Coach berkewajiban mengontrol ketepatan
pemaknaan nilai-nilai dasar pada setiap hasil kegiatan,
dan kontribusi hasil kegiatan terhadap visi dan misi.
TUGAS COACH, MENTOR &
PANITIA PENYELENGGARA
TUGAS COACH : TUGAS MENTOR :
 Mencerahkan kembali tentang kon-  Menyepakati kegiatan-kegiatan yang di-
sep dan aplikasi nilai dasar profesi laksanakan
PNS  Menjelaskan batas akhir penyelesaian
 Memberikan bimbingan dalam kegiatan
melaksanakan kegiatan-kegiatan  Memberikan dukungan penuh kepada
 Memberikan feedback terhadap lapo- peserta dalam melaksanakan kegiatan
ran pelaksanaan kegiatan  Memberikan bimbingan kepada peserta
 Sebagai counsellor pada saat pe- dalam melaksanakan kegiatan
serta mengalami lack of motivation  Sebagai inspirator bagi peserta dalam
selama masa aktualisasi melaksanakan kegiatan
 Berkomunikasi dengan mentor untuk  Menyetujui keabsahan pelaksanaan
memantau kelancaran peserta kegiatan
melaksanakan aktualisasi

TUGAS PANITIA PENYELENGGARA :


 Memastikan pembimbing dan mentor bekerja membimbing peserta
 Menyediakan informasi tentang jadwal pelaksanaan seminar aktualisasi
 Mengumpulkan laporan aktualisasi peserta
FORM PENGENDALIAN
AKTUALISASI OLEH MENTOR
FORM PENGENDALIAN
AKTUALISASI OLEH COACH

Nama Coach ditulis….


SIMPULAN
Materi Agenda 4. Pem-
bimbingan/ Coaching
memegang peranan
penting
dalam pembuatan ran-
cangan/laporan aktual-
isasi
Thank you!

Anda mungkin juga menyukai