Anda di halaman 1dari 7

SURAT PERJALANAN DINAS

KETENTUAN & PROSES PEMBUATAN


MEETING AGENDA

1 SPD FLOW PROCESS

2 APPROVAL PERJALANAN DINAS

3 PEMBUATAN & KELENGKAPAN SPD

4 BATASAN WAKTU KELENGKAPAN SPD

5 CONTOH SPD
SPD FLOW PROCESS
APPROVAL PERJALANAN DINAS

 Sebelum melakukan perjalanan dinas, Tim dari unit terkait harus mengajukan
approval SPD dengan melaporkan kepada Plt DZJT dan Tim, Via email atau media
lainnya yang sudah disediakan untuk memberikan laporan pengajuanyang terdiri
dari:
1. Staff Yang akan berangkat
2. Tujuan keberangkatan
3. Waktu Keberangkatan
4. Rute Keberangkatan

 Pengajuan persetujuan ini dilaksanakan 3 – 2 hari sebelum keberangkatan atau untuk


emergency / Urgent 1 hari sebelum keberangkatan.

 Setelah mendapatkan persetujuan keberangkatan, Baru bisa dilakukan perjalanan


dinasnya.
PEMBUATAN & KELENGKAPAN SPD

 Setelah mendapatkan persetujuan perjalanan dinas (SPD), Personnel bisa dilakukan


perjalanan dinasnya.

 Setelah itu SPD bisa dibuat setelah keberangkatan atau MAKSIMAL 3 hari setelah
staff atau personnel on duty kembali atau selesai menjalankan dutinya.

 Kelengkapan yang harus ada didalam System SPD adalah:


1. Bukti Perjalanan (Boarding Pass, Tiket (via transportasi lain), Tol (kendaraan
pribadi), Gendec dll).
2. Approval dari Manager dan/atau Pembina dari unit terkait.
3. Response HRD/Response check, untuk memastikan nominal SPD dan bukti
perjalanan yang diupload sudah sesuai.
BATASAN WAKTU KELENGKAPAN SPD

 SPD Perjalanan bulan berjalan, Kelengkapannya harus sudah lengkap semua


ditanggal 25 pada bulan selanjutnya. Apabila SPD tersebut belum lengkap maka tidak
akan disapprove oleh PLT DZJT sampai ada permohonan melajutkan proses SPDnya
dengan mengirimkan email permohonan kepada PLT DZJT dan dilengkapi dengan
surat kronologi yang ditanda tangani oleh Pembina terkait.

 Contoh SPD:

MR. A akan melaksanakan Duty Maintenance dari tanggal 25-29 Juni 2022, yang perlu
dilakukan oleh timnya:
1. Memastikan duty tersebut memang sudah persetujuan dari pembinanya.
2. Mengajukan Persetujuan perjalanan / Laporan kepada tim PLT DZJT tentang rencana
perjalanan pada tanggal 23/24 Juni 2022.
3. Setelah disetujui, Perjalanan dinas dapat dilaksanakan.
4. Pada Tanggal 30 Juni 2022 atau maksimal 2 July, SPD sudah harus masuk dalam
System.
5. Pada tanggal 25 July, SPD bulan Juni harus sudah lengkap untuk prosess Approval.
6. Pada tanggal 26 July, apabila masih ada SPD Juni yang belum lengkap maka tidak
akan dilanjutkan prosesnya.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai