Anda di halaman 1dari 9

Salam Koperasi......

MENGANALISIS PROGRAM KERJA


& RAPB
DISAMPAIKAN PADA DIKLAT MANAJEMEN KOPERASI BAGI KOPERASI PENERIMA
DANA DMAM

DINAS KOPERASI DAN UMKM PROVINSI


NUSA TENGGARA TIMUR
2015
Jhoony Lendes
MEMBIASAKAN YANG BENAR
BUKAN

MEMBENARKAN YANG BIASA


MENGANALISIS PROGRAM KERJA DAN RAPB
NO URAIAN KEGIATAN
1 Pekerjaan / Unjuk Kerja :
2 Membandingkan antara realisasi dengan target PK dan RAPB.
1. Membandingkan kegiatan yang dilaksanakan manajemen terhadap program kerja.
2. Menghitung prosentase (%) pencapaian target terhadap RAPB.
3 Menganalisis pencapaian PK dan RAPB.
1 Menganalisis faktor-faktor penyebab pencapaian target PK dan RAPB lebih detail.
2. Membedakan indikator penilaian kinerja yang significant sebagai acuan perbaikan dan
pengembangan.
3. Merumuskan hasil analisis kegiatan PK dan RAPB
3 Membuat evaluasi PK dan RAPB.
1. Membuat kesimpulan hasil kegiatan analisis.
2. Menyusun rekomendasi pencapaian target sebagai masukan bagi manajemen.
3. Mendiskusikan dan mengevaluasi kegiatan menganalisis PK dan RAPB.
2 Melaporkan hasil kegiatan menganalisis PK dan RAPB.
= 1. Menyiapkan format laporan.
10 2. Membuat dan melaporkan hasil kegiatan menganalisis PK dan RAPB.
2 Kontek variabel
Membandingkan, menganalisis, membuat evaluasi, dan melaporkan hasil kegiatan
penganalisaan program kerja dan rencana anggaran pendapatan dan biaya, yang digunakan
untuk menganalisis PK & RAPB pada KJK.
3 Peraturan
1. AD/ART dan Peraturan Khusus lainnya terkait dengan PK dan RAPB.
2. Standar Operasional Manajemen
Membandingkan antara realisasi dengan target
PK dan RAPB
1. Membandingkan kegiatan yang dilaksanakan
manajemen terhadap PK

2. Menghitung prosentase (%) pencapaian


target terhadap RAPB

Menganalisis pencapaian PK dan RAPB


1. Menganalisis faktor-faktor penyebab pencapaian target PK dan
RAPB lebih detail

2. Membedakan indikator penilaian kinerja yang significant sebagai


acuan perbaikan dan pengembangan

3. Merumuskan hasil analisis kegiatan PK dan RAPB


MEMBUAT EVALUASI PROGRAM KERJA DAN RENCANA
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BIAYA

URAIAN Target Realisasi Selisih Target


Tahun Tahun Tahun Tahun 2015
2014 2014 2014
PENDAPATAN

a. Bunga/Jasa Pinjaman

b. Provisi .

c. Lainnya

BEBAN DANA

a. Bunga Tabungan

b. Bunga Deposito

c. Beban Lainnya

Sisa Hasil Usaha Bruto


URAIAN Target Realisasi Selisih Target
Tahun Tahun 2014 Tahun Tahun
2014 2014 2015
BIAYA OPERASIONAL
a. Karyawan
b. Administrasi
c. Alat Tulis Kantor
d. Listrik
e.Telepon
f. Pemeliharaan
g. Pengembangan
h. Lainya
SHU sebelum Pajak

PajakPenghasilan
Hasil Usaha Bersih
Membuat EVALUASI PK & RAPB
 Menyusun rekomendasi pencapaian target sebagai
masukan bagi manajemen
 Mendiskusikan dan mengevaluasi kegiatan
menganalisis PK dan RAPB

Melaporkan hasil kegiatan


menganalisis PK dan RAPB
 Menyiapkan format laporan
 Membuat dan melaporkan hasil kegiatan
menganalisis PK dan RAPB
Evaluasi Program Kerja kegiatan Penyaluran
Pinjaman
URAIAN Target Tahun Realisasi Selisih Target 2015
2014 Tahun2014 Tahun 2014
Pembiayaan
Anggota
Pembiayaan
calon
anggota
Pembiayaan
Komersial
Pembiayaan
Konsumtif
Pembiayaan
Pendidikan
Pembiayaan
lainnya
Penutup

TEriMa KaSIh
Semoga Materi ini Bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai