Anda di halaman 1dari 8

EVALUASI HASIL USAHA

Oleh :
Faradiba Azzahra Salsabila
Nadiyah Putri Wardani
Rina Handayani
Pengertian dan Tujuan Evaluasi
• Pengertian
evaluasi hasil usaha atau bisnis adalah suatu
proses penilaian terhadap kinerja kegiatan usaha
atau bisnis yang meliputi analisis dan penafsiran
hasil usaha atau bisnis yang sudah dicapainya.
• Tujuan
evaluasi bisnis merupakan tahap yang penting
didalam manajemen usaha untuk memberikan
feedback atas pelaksanaan suatu kegiatan yang
telah direncanakan agar pelaksanaannya berada
pada jalur yang benar.
Manfaat evaluasi hasil kegiatan usaha
• Kegunaan evaluasi hasil kegiatan usaha
a. untuk membuat studi kelayakan usaha
b. sebagai alat mengajukan kredit modal usaha kebank atau lembaga
keuangan lainnya
c. sebagai bahan pertimbangan dalam mengembangkan usaha atau
bisnisnya lebih efektif dan efisien
• Manfaat evaluasi hasil usaha
a. menjadi sebuah gambaran awal mengenai seberapa jauh kemampuan
manajereal wirausaha didalam mengelola dan mengembangkan usahanya
B. memberikan informasi potensi pasar dan perkiraan market share yang
mungkin dapat diraih
c. Membandingkan perkiraan rencananya dengan hasil yang nyata
d. menyediakan alat komunikasi dan informasi maju mundurnya usaha
e. membantu dalam menguji srategi usaha dan hasil yang diharapkan
Aspek-aspek evaluasi hasil usaha
1. Standar dalam mengevaluasi hasil usaha
a. aspek manfaat
hasil evaluasi hasil usaha hendaknya bermanfaat bagi
manajemen untuk pengambilan keputusan atas program yang
sedang berjalan
b. aspek layak
proses evaluasi hasil usaha yang dirancang dapat dilaksanakan
dengan baik dan benar, tidak hanya dilihat dari aspek teknis,.
Tetapi juga dari aspek lainnya
c. aspek akurat
informasi atas hasil evaluasi hendaknya memiliki tingkat
ketepatan yang tinggi. Setelah dilakukan evaluasi hendaknya
informasi usaha atau bisnis dapat dipakai untuk menilai apakah
promosi usaha menyimpang atau tidak.
2. Aspek hasil usaha yang akan dievaluasi
a. aspek trategi usaha
aspek ini bermanfaat untuk mengetahui
implementasi dari segi usaha yang telah ditetapkan
sebelumnya
b. aspek sumber daya manusia
pada aspek ini banyak hal penting yang perlu
dievaluasi, antara lain mengenai produktifitas kerja,
pengembangan kerja, dan kepemimpinan
c. aspek keuangan
aspek ini bertujuan untuk mengetahui apakah
realisasi investasinya sesuai dengan rencana dan
harapan
d. aspek operasional
e. aspek pemasaran dan pasar
Bentuk kegiatan evaluasi hasil usaha
1. Pelaporan evaluasi kegiatan hasil usaha
2. Model evaluasi kegiatan hasil usaha
a. system assesment
b. program planning
c. program implementation
d. program improvement
e. program certification
3. Cara mendapatkan informasi sebagai bahan evaluasi
a. evaluasi langsung
b. evaluasi tertulis
c. evaluasi lisan
Mengelola keungan
1. Laporan manajemen
a. laporan harian atau mingguan
b. laporan bulanan
c. laporan triwulan
d. laporan tahunan
2. Laporan keuangan
a. neraca
b. laporan laba rugi
c. laporan perubahan posisi keuangan (arus kas)
d. laporan berubahan modal
3. Rasio keuangan
a. rasio likuiditas
b. rasio solvabilitas
c. rasio rentabilitas
d. rasio efisiensi
SOAL KEL 3 (BAB 4)
1. Jelaskan pengertian evaluasi hasil usaha!
2. Jelaskan tujuan evaluasi hasil usaha!
3. Sebutkan manfaat evaluasi hasil usaha!
4. Sebutkan dan jelaskan 3 aspek untuk standar dalam mengevaluasi
hasil usaha!
5. Sebutkan dan jelaskan 5 aspek untuk aspek hasil usaha yang akan
dievaluasi!
6. Sebutkan dan jelaskan model evaluasi kegiatan hasil usaha!
7. Bagaimana cara untuk mengetahui perkembangan hasil usaha?
8. Apa yang dimaksud dengan laporan keuangan?
9. Jelaskan maksud dari Break Event Point (BEP)!
10. Apa yang dimaksud dengan rasio rentabilitas?

Anda mungkin juga menyukai