Anda di halaman 1dari 16

PAB (BEDAH)

7-7.4
Elemen Penilaian serta
format dan bukti dokumen
Instalasi Bedah Sentral
PAB 7
ASSESMEN

EP 1
Rumah sakit telah
menerapkan pengkajian
prabedah pada pasien
yang akan dioperasi oleh
dokter penanggung jawab
pelayanan (DPJP)
sebelum operasi dimulai.
EP 2
Diagnosis praoperasi
dan rencana
prosedur/tindakan
operasi berdasarkan
hasil pengkajian
prabedah dan
didokumentasikan di
rekam medik.
PAB 7.1
(EDUKASI & INFORMED CONSENT)
EP 1

Rumah sakit telah menerapkan


pemberian informasi kepada
pasien dan atau keluarga atau
pihak yang akan memberikan
keputusan tentang jenis, risiko,
manfaat, komplikasi dan
dampak serta alternatif
prosedur/teknik terkait dengan
rencana operasi (termasuk
pemakaian produk darah bila
diperlukan) kepada pasien dan
atau keluarga atau mereka
yang berwenang memberi
keputusan.
PAB 7.1
EP 2
Pemberian informasi
dilakukan oleh dokter
penanggung jawab
pelayanan (DPJP)
didokumentasikan
dalam formulir
persetujuan tindakan
kedokteran.
PAB 7.2
EP 1 (LAPORAN OPERASI)
Laporan operasi memuat poin
a) s/d h) pada maksud dan
tujuan serta dicatat pada
formular/template yang
ditetapkan rumah sakit.
EP 2
Laporan operasi telah tersedia
segera setelah operasi selesai
dan sebelum pasien dipindah
ke ruang lain untuk perawatan
selanjutnya
PAB 7.3 ( CATATAN PASCA OP)
EP 1
Rencana asuhan
pascaoperasi dicatat
di rekam medis
pasien dalam waktu
24 jam oleh dokter
penanggung jawab
pelayanan (DPJP).
EP 2
Rencana asuhan
pascaoperasi
termasuk rencana
asuhan medis,
keperawatan, oleh
PPA lainnya
berdasar atas
kebutuhan pasien.
EP 3
Rencana asuhan
pascaoperasi
diubah
berdasarkan
pengkajian ulang
pasien.
PAB 7.4

EP 1
Rumah sakit telah
mengidentifikasi jenis
alat implan yang
termasuk dalam
cakupan layanannya.
EP 2
Kebijakan dan
praktik mencakup
poin a) s/d h) pada
maksud dan tujuan.
PAB 7.4

EP 3
Rumah sakit
mempunyai proses
untuk melacak
implan medis yang
telah digunakan
pasien.
EP 4
Rumah sakit
menerapkan proses
untuk menghubungi
dan memantau
pasien dalam jangka
waktu yang
ditentukan setelah
menerima
pemberitahuan
adanya
penarikan/recall
suatu implan medis.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai