Anda di halaman 1dari 9

KELOMPOK 6

PEMROSESAN INFORMASI
DALAM BELAJAR
OLEH :
Regita Yuliana Siregar (21053176)
Yulia Sinta (21053118)
Na’i Matur Ridha (21053025)
A . K O N S E P S E N S A S I , AT E N S I , P E R S E P S I , D A N
MEMORI

1. Sensasi 2. Atensi

sensasi adalah proses manusia dalam , atensi atau perhatian adalah pemrosesan
menerima informasi sensoris melalui secara sadar sejumlah kecil informasi dari
indera dan menerjemahkan informasi sejumlah besar informasi yang tersedia.
menjadi sinyal-sinyal neural yang Informasi didapatkan dari penginderaan,
bermakna. Proses penginderaan itu melalui ingatan maupun proses kognitif lainya.
rangsangan dari inderawi. Sensasi pada Atensi ialah proses pemerolehan perhatian
dasarnya merupakan tahap awal dalam melalui kejadian-kejadian sensorik ataupun
penerimaan informasi dari lingkungan luar. kejadian mental pada diri seorang anak.
3. Persepsi 4. Memori
presepsi adalah proses mengetahui atau mengenali memori (daya ingat) adalah kemampuan
objek dan kejadian objektik dengan bantuan untuk menyimpan, menyajikan,
indera. Presepsi juga bisa diartikan sebagai mengontrol, dan sebagai penyimpangan
pengalaman tentang objek, peristiwa, atau pengetahuan yang didapatkan untuk
hubungan-hubungan yang diperoleh dengan diingat kembali.
menyimpulkan informasi dan menafsirkan pesan.
Presepsi ialah memberikan makna pada stimulus
inderawi (sensory stimuli). Atau presepsi adalah
proses pemahaman atau pemberian makna atas
suatu informasi terhadap stimulus.
B . F A K T O R - F A K T O R YA N G M E M P E N G A R U H I
PEMROSESAN INFORMASI

Faktor internal adalah faktor-faktor yang berasal dari faktor eksternal juga memengaruhi proses informasi
dalam diri individu dan dapat memengaruhi hasil belajar siswa. Faktor ini dapat digolongkan menjadi
belajar individu. Faktor internal meliputi faktor dua golongan yaitu faktor lingkungan sosial dan
psikologis dan faktor fisiologis. Faktor psikologis faktor lingkungan nonsosial. Faktor lingkungan
adalah keadaan psikologis seseorang yang dapat sosial meliputi, lingkungan sosial sekolah,
mempengaruhi proses belajar. Beberapa faktor lingkungan sosial masyarakat, dan lingkungan
psikologis yang utama mempengaruhi proses sosial keluarga. Sedangkan faktor lingkungan

informasi belajar yaitu kecerdasan siswa, motivasi, nonsosial meliputi, lingkungan alamiah (udara yang

minat, sikap, dan bakat. Sedangkan faktor fisiologis segar, suasana yang tenang), faktor instrumental

adalah faktor yang berhubungan dengan kondisi fisik (perangkat belajar seperti hardware dan software),
dan faktor materi pembelajaran (yang diajarkan ke
individu. Faktor ini dibedakan menjadi dua yaitu
siswa).
pertama, keadaan tonus jasmani dan kedua, keadaan
fungsi jasmani/fisiologis.
C . P E M A N F A AT A N P E M R O S E S A N I N F O R M A S I
DALAM BELAJAR

Lutfi Koto (academia.edu, 2015) menyatakan beberapa pemanfaatan


pemrosesan informasi dalam belajar, yaitu :
• Membantu terjadinya proses pembelajaran sehingga individu mampu
beradaptasi pada lingkungan yang selalu berubah.
• Menjadi strategi pembelajaran dengan menggunakan cara berfikir yang
berorientasi pada proses lebih menonjol.
• Kapasitas belajar dapat disajikan secara lengkap.
• Prinsip perbedaan individual yang terlayani.
D . L U PA B E L A J A R

1. Proses Terjadinya Kelupaan dalam Belajar


Muhibbin Syah (2012;170) menyatakan, lupa ialah hilangnya kemampuan untuk
menyebut atau memproduksi kembali apa-apa yang sebelumnya telah kita pelajari.
Secara sederhana, Gulo dan Reber (dalam Syah, 2012;170) mendefinisikan lupa sebagai
ketidakmampuan mengenal atau mengingat sesuatu yang pernah dipelajari atau dialami.
Dengan demikian, lupa bukanlah peristiwa hilangnya item informasi dan pengetahuan,
lupa bukanlah peristiwa hilangnya item informasi dan pengetahuan dari akal manusia.
Wittig (dalam Syah, 2012;170) menyimpulkan berdasarkan penelitiannya peristiwa lupa
yang dialami seseorang tidak mungkin dapat diukur secara langsung. Maka lupa
merupakan suatu hal yang terjadi secara spontan atau secara tiba-tiba tanpa di
rencanakan.
2. Fkator-Faktor Penyebab Lupa .

Muhibbin Syah (2012;170) mengemukakan faktor-faktor penyebab lupa, yaitu :


o Lupa dapat terjadi karena gangguan konflik antara item-item informasi atau materi yang
ada dalam sistem memori seseorang.
o Lupa dapat terjadi pada seseorang karena adanya tekanan terhadap item yang telah ada baik
sengaja ataupun tidak.
o Lupa dapat terjadi pada seseorang karena perubahan situasi lingkungan antara waktu
belajar dengan waktu mengingat kembali.
o Lupa dapat terjadi karena perubahan sikap dan minat terhadap proses dan situasi tertentu.
o Lupa dapat terjadi karena materi pelajaran yang telah dikuasai tidak pernah digunakan atau
dihafalkan kembali.
o Lupa bisa terjadi karena perubahan urat syaraf pada otak.
3. Cara Mengurangi Lupa dalam Belajar
Muhabbin Syah (2012;178) memaparkan kiat-kiat untuk mengurangi lupa dalam belajar,
yaitu :
 Timbulkan atau tingkatkan motivasi belajar pada siswa dan menyadarkan mereka akan
tujuan intruksional yang harus mereka capai.
 Tunjukkan unsur-unsur pokok sebelum menunjukkan unsur-unsur penunjang yang
relevan dalam materi pelajaran yang disajikan.
 Sajikan pokok bahasan materi yang berkaitan dengan bahasan pada sesi sebelumnya
dan relevan dengan pokok bahasan materi yang akan disajikan pada sesi berikutnya.
KESIMPULAN

Informasi adalah pengetahuan yang didapat dari pembelajaran, pengalaman atau instruksi.
Dalam beberapa hal pengetahuan tentang situasi yang telah dikumpulkan atau diterima melalui
proses komunikasi, pengumpulan intelejan dan didapatkan dari berita, juga disebut informasi.
Sensasi adalah proses manusia dalam menerima informasi sensoris melalui indera dan
menerjemahkan informasi menjadi sinyal-sinyal neural yang bermakna. Atensi atau perhatian adalah
pemrosesan secara sadar sejumlah kecil informasi dari sejumlah besar informasi yang tersedia.
Atensi ialah proses pemerolehan perhatian melalui kejadian-kejadian sensorik ataupun kejadian
mental pada diri seorang anak. Presepsi ialah memberikan makna pada stimulus inderawi (sensory
stimuli). Faktor yang mempengaruhi pemrosesan informasi dalam belajar pada dasarnya terbagi atas
dua yaitu, faktor internal dan faktor eksternal.

Anda mungkin juga menyukai