Anda di halaman 1dari 17

Compending Sediaan kapsul

Apt. Muh. Irham Bakhtiar, M.Clin.Pharm


Sediaan kapsul
• Sebagai alternatif...................jika jumlah obat racikan lebih dari satu,
sehingga dapat memberikan kenyamanan bagi pasien karena hanya
meminum satu bentuk sediaan obat saja
Kelebihan sediaan kaspsul
• Melindungi pasien dari Rasa Obat yg pahit atau aroma ekstrim
• Bentuknya menarik dan praktis
• Mudah ditelan dan cepat hancur atau larut dalam perut sehingga
obat cepat di absorpsi
• Dokter dapat mengkombinasikan beberapa macam obat dan dosis
yang berbeda-beda sesuai dengan kebutuhan pasien
• Apsul dapat di isi dengan cepat karena tidak memerlukan bahan zat
tambahan seperti pada pembuatan pil maupun tablet
Kerugian pemberian bentuk sediaan kapsul

• Tidak bisa di bagi bagi


• Tidak untuk balita
• Tidak bisa untuk zat2 yang higroskopis (menyerap lembab)
Tempat penyimpanan
• Jika disimpan di tempat yang lembab, kapsul akan menjadi lunak dan
melengket satu sama lain serta sukar dibuka karena kapsil it dapat
menyerap air dari udara yang lembab.
• Sebaliknya jika disimpan ditempat yang terlalu kering, kapsul akan
kehilangan airnya sehingga menjadi rapuh dan mudah
pecah......sehingga :
1. Kapsul disimpan tdk terlalu lembab/dingin dan kering
2. Terbuat dari botol gelas tertutup rapat atau wadah plastik dan di beri
bahan pengering (slika gel)
3. Terbuat dari aluminium foil dalam blister atau strip
Cara melakukan pelayanan sediaan kapsul
• Metode tangan (manual)
• Metode alat bantu (pengisi kapsul)
Cara persiapan kapsul

Alat Bantu pengisi Kapsul Cara manual


Perbandingan Ukuran dan kapasitas kapsul
Alat yang digunakan :
• Kertas perkamen
• Sak plastik
• Etiket
• Sudip
• Lumpang dan alu
• Kapsul kosong (bergantung bobot yang ada di resep)
• Alkohol (pembersih alat dan meja racik)
Alur Compending sediaan kapsul:
• skrining resep : skrining administrasi, farmasetik, klinis
• Hitung kebutuhan bahan
• Hitung dosis
• Penyiapan /compending kapsul sesuai resep
• Pemberian etiket dan copy resep
• Penyerahan obat ke pasien/keluarga pasien
Rumus dosis
• Fried : n/150 x DM (n dalam bulan)
• Young (anak 1-8 tahun) n/n+12 X DM (n berarti tahun)
• Jika anak >8 th maka rumus dilling : n/20 XDM
Dimana DM adalah dosis maksimum untu dewasa untuk pemakaian
mulut, injeksi subkutan dan rektal

Dosis maksimum di kenal jg debgan dosis lazim. Dimana dosis lazim


pada dewasa dan bayi/anak adalah takaran yg tidak mengikat.
• Dosis maksimum:
Berlaku untuk pemakaian sekali dan sehari

Dosis lazim : CTM 4 mg / tabler (6 16 mg/hari dan dosis maksimumny


40 mg /hari
Contoh resep Ke 1
Contoh resep Ke 2
Contoh resep Ke 3
Contoh resep ke 4

Braxidin ½
Vosedon ½
Mf pulv caps dtd no 20

Aminofilin 10mg
Salbutamol 2 mg
Mf pulv caps dtd no 30
Etiket obat
• Nama apotek dan alamat
• Nama dan no. SIPA Apoteker APJ
• Nama dan jumlah obat
• Aturan pakai
• Tulisan obat luar/obat dalam

Anda mungkin juga menyukai