Anda di halaman 1dari 69

Bimtek

Pembelajaran
HOTS, Literasi &
Numerasi
Moda Daring
9, 10, 13 September 2021
LPMP Prov. Kalimantan Selatan
Biodata Nama : Candi Alison, S.Pd., M.Pd.
TTL : Banjarmasin, 08 Maret 1976
Pendidika : S1 Pendidikan Kimia IKIP Bandung (UPI)
S2 Penelitian & Evaluasi Pendidikan UNJ
Pekerjaan : Guru IPA di SMPN 3 Mataraman, Kab. Banjar
Pengalaman Organisasi:
2015 – 2020 Ketua MGMP IPA Kab. Banjar
2019 sd sekarang Ketua APKS Sains PGRI Kab. Banjar
2020 sd sekarang Kordinator Informasi PGRI Kab. Banjar
Prestasi :
Duta Sains PPPPTK IPA (2019)
Finalis Nasional OGN bid. IPA SMP (2019)
CP : 0822 9997 3138 Juara 3 Guru Berprestasi Prov. Kal-Sel (2019)
Pendidikan & Pelatihan :
Pengajar Praktik Guru Penggerak (2020)
ToT Innovative STEM & Inquiry Based Education; Nagoya University Jepang (2019)
Fasilitator PKP dalam PKB Kemdikbud (2019)
Instruktur Kurikulum 2013 (2017)
Instruktur Nasional Guru Pembelajar (2016)
Penilaian Berorientasi
Keterampilan Berpikir Tingkat
Tinggi (Higher Order Thinking Skills)
PENGERTIAN BERFIKIR TINGKAT TINGGI

Berfikir tingkat tinggi merupakan kemampuan


berpikir yang tidak sekadar mengingat (recall),
menyatakan kembali (restate), atau merujuk
tanpa melakukan pengolahan (recite)
DIMENSI PROSES KOGNITIF

Sumber: Anderson&Krathwohl (2001) & Puspendik


LEVEL KOGNITIF
NO. LEVEL KOGNITIF KARAKTERISTIK SOAL
Pengetahuan dan Mengukur pengetahuan faktual, konsep, dan prosedural.
1.
Pemahaman
 Menggunakan pengetahuan faktual, konsep, dan prosedural
tertentu pada konsep lain dalam mapel yang sama atau mapel
lainnya;
2. Aplikasi
 Menggunakan pengetahuan faktual, konsep, dan prosedural
tertentu untuk menyelesaikan masalah kontekstual (situasi
lain).
Menggunakan penalaran dan logika untuk:
 Mengambil keputusan (evaluasi)
3. Penalaran
 Memprediksi & Refleksi
 Menyusun strategi baru untuk memecahkan masalah

Sumber: Puspendik
KARAKTERISTIK SOAL HOTS
• Mengukur kemampuan berpikir tingkat tinggi
• Berbasis permasalahan kontekstual
LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN SOAL HOTS
1. Menyusun kisi-kisi soal.
2. Menentukan indikator kunci yang akan dibuatkan soal. Apabila
indikator kunci belum berada di level kognitif 3 (penalaran), buatlah
tambahan soal dari indikator pengayaan.
3. Memilih stimulus yang menarik dan kontekstual.
4. Menulis butir pertanyaan pada kartu soal sesuai dengan kisi-kisi soal.
5. Membuat pedoman penskoran atau kunci jawaban.
LANGKAH KEGIATAN:
1. Tentukan satu KD Pengetahuan untuk digunakan sebagai dasar
penyusunan soal HOTS
2. Menyusun kisi-kisi soal untuk diturunkan ke soal PG dan Uraian
3. Merumuskan soal pilihan ganda
4. Merumuskan soal uraian
CONTOH KISI-KISI PENULISAN SOAL
Kompetensi/KKO (setara dengan Level Kognitif dan Bukan Dimensi
Stimulus
tingkat kompetensi KD dan IPK Kunci) Proses Kognitif

No Kompetensi dasar IPK Materi Indikator Soal Bentuk Nomor


pokok Level
Soal Soal
1 2 3 4 5 6 7 8
 1 3.5 Menganalisis sistem 3.5.1 Menganalisis Sistem Disajikan data peserta didik L3 Pilihan 1
Ganda
pencernaan pada manusia proses yang terjadi pencern dapat menganalisis data
dan memahami gangguan pada salah satu
yang berhubungan dengan organ aan yang berkaitan dengan proses
sistem pencernaan pencernaan pada
pencernaan, serta yaitu mulut rongga mulut
upaya menjaga kesehatan    
sistem pencernaan

Materi yang tergambar pada


KD, IPK dan Materi Pokok sama
Contoh Soal
KARTU SOAL NOMOR 1
(PILIHAN GANDA)
Mata Pelajaran: IPA
Kelas/Semester : VIII/1
Menganalisis sistem pencernaan pada manusia dan memahami gangguan yang berhubungan
Kompetensi Dasar
dengan sistem pencernaan, serta upaya menjaga kesehatan sistem pencernaan
Materi Sistem pencernaan
Disajikan datapeserta didik dapat menganalisis data yang berkaitan dengan proses
Indikator Soal
pencernaan pada rongga mulut
Level Kognitif L3
Berikut ini data komposisi zat makanan sebelum dikunyah dan ketika sudah di dalam lambung.
No Zat Makanan Sebelum dikunyah Di dalam lambung (mg)
(mg) Stimulus Kompetensi/
berupa data KKO
1 P 50 45 Materi
2 Q 80 15 Berdasarkan data, proses pencernaan makanan yang tepat
adalah ....
3 R 35 32 A. kimiawi pada zat makanan Q menjadi zat makanan T
4 S 10 12 B. mekanik pada zat makanan P menjadi zat makanan U Pemilihan
C. kimiawi pada zat makanan R menjadi zat makanan S
options juga
5 T 15 78 D. mekanik pada zat makanan S menjadi zat makanan U
terjadi proses
6 U 0.5 0.75 analisis
berdasarkan
materi
TUGAS
1. Mengembangkan kisi-kisi soal dan penyusunan soal pilihan ganda dan
soal uraian pada LK-3a
2. Melakukan telaah soal pada LK-3b
FORMAT KISI-KISI PENULISAN SOAL
• Jenis sekolah :……………………….
• Jumlah soal :……………………….
• Mata pelajaran :……………………….
• Bentuk soal/tes :..........................
• Penyusun : ......…………………
• Alokasi waktu :……………………….
KISI-KISI PENULISAN SOAL
Kompetensi Indikator Level Bentuk Nomor
No. IPK Materi Soal
Dasar kognitif Soal Soal
             
 
 
KARTU SOAL
TELAAH SOAL LK-3B
Pilihan Ganda Uraian
Presentasi hasil (45’)
Pembuatan soal
HOT’s
Syarat pengembangan soal secara umum

• Tentukan dengan jelas dan tepat aspek dan indikator apa yang
ingin Anda nilai.
• Buatlah rancangan tugas atau item tes yang mengharuskan
siswa memperlihatkan tingkat Pengetahuan atau keterampilan
yang telah dikuasai
• Tentukan apa yang akan menjadi bukti bahwa siswa telah
menguasai pengetahuan atau keterampilan yang diminta.
Syarat tambahan untuk
pengembangan soal HOT’s
• Berikan stimulus untuk menjadi bahan bernalar
siswa, dalam bentuk wacana/bacaan, visual/film,
skenario, materi sumber bacaan, Grafik, tabel,
Gambar atau masalah.
• Berikan hal-hal yang baru bagi siswa, yang tidak
pernah dibicarakan di dalam kelas sehingga bukan
hapalan.
• Bedakan antara tingkat kesulitan (mudah dan sulit)
dan tingkat pemikiran (LOT’s atau HOT’s), dan kontrol
untuk masing-masing bagian secara terpisah, karena
soal HOTs bukan berarti soal yang sulit.
Bagaimana Butir Soal yang dapat
menuntut HOTS...?
Agar butir soal yang ditulis dapat menuntut
berpikir tingkat tinggi, maka setiap butir soal
selalu diberikan dasar pertanyaan (stimulus)
 berbentuk sumber/bahan bacaan seperti:
teks bacaan, paragrap, teks drama, penggalan
novel/cerita/dongeng, puisi, kasus, gambar,
grafik, foto, rumus, tabel, daftar kata/symbol,
contoh, peta, film, atau suara yang direkam
 dianalisis, dievaluasi, dan dikreasikan
Contoh template soal: Analisis
 Bagaimanakah cara kerja ........?
 Apa makna dari simbol ......?
 Apa makna lambang .......?
 Perhatikan tabel ............, buatlah analisis dari .......!
 Perhatikan grafik ............, buatlah analisis dari .......!
 Perhatikan gambar .............., buatlah analisis dari .......!
 Perhatikan diagram .............., buatlah analisis dari .......!
 Apa saja penyebab ............?
 Temukan contoh-contoh ......... pada teks .........!
 Klasifikasikan ............ berdasarkan ..........!
 Kelompokkan ............ berdasarkan ...............!
Contoh template soal: Analisis
 Buatlah diagram untuk mengilustrasikan ...........dari cerita di
atas!
 Pola apa yang tampak dari ..........?
 Buatlah sebuah outline mengenai .............!
 Perhatikan ............, pilah-pilah dan jelaskan setiap komponen
penyusunnya!
 Berikan contoh ...............!
 Informasi apa saja yang diperlukan untuk ............?
 Berdasarkan .............., buatlah sebuah diagram!
 Berdasarkan .............., buatlah sebuah diagram!
 Berdasarkan ................, buatlah sebuah grafik!
Contoh template soal: Analisis
 Teknik-teknik apa yang digunakan dalam ...............?
 Ke dalam kategori-kategori apa saja, ........... dapat
dikelompokkan?
 Termasuk jenis apakah ........... ini?
 Dari beberapa ............. di atas, yang manakah yang bukan
termasuk kelompok ...........?
 Apa fungsi dari ..........?
 Apa tujuan dari ...........?
 Apa hubungan antara ............ dengan ..............?
 Ukurlah .............!
 Informasi-informasi .............. manakah yang relevan?
Contoh template soal: Membandingkan
 Bandingkan antara ..................dengan...............!
 Apa perbedan antara ...............dengan.................?
 Apa persamaan antara ..............dengan ................?
 Bandingkan ................ sebelum dan sesudah di ................!
 Bandingkan karakter tokoh ..........di awal dengan di akhir cerita!
 Pilah-pilah antara ................dengan .................!
 Pada hal apa saja kamu dapat membuat perbandingan
antara ............dengan .............?
 Yang manakah dari ...............yang paling tinggi/ tua/ bagus/
tepat/ sesuai/cocok?
Contoh template soal: Menginferensi
 Buatlah sebuah hipotesis, apa yang akan terjadi
bila .............!
 Prediksikan apa yang akan terjadi pada .............!
 Buatlah pemecahan masalah dari ...............!
 Bagaimana sudut pandang penulis tentang ............?
 Prediksilah bagaimana akhir dari cerita .........!
 Apa gagasan utama cerita ..............?
 Apa tema besar dari cerita ................?
 Apa pesan moral dari cerita ............?
 Kembangkan sebuah rencana untuk .............!
Contoh template soal: Mengevaluasi
 Apakah biaya yang digunakan untuk ...........sepadan dengan
hasilnya?
 Apakah usaha yang dilakukan untuk ...........sepadan dengan
hasilnya?
 Apakah ............ telah bertindak secara tepat?
 Apa yang akan kamu lakukan dengan situasi ............. ini,
mengapa?
 Apakah penelitian ............ ini telah dirancang dengan baik?
jelaskan!
 Keputusan apakah yang sebaiknya diambil tentang
masalah ...............ini? mengapa?
 Apakah keputusan yang dipilih oleh ..............bijaksana
Contoh template soal: Mengevaluasi
 Jika kamu seorang hakim, apa putusanmu? Jelaskan!
 Manakah yang terbaik dari ...........? mengapa?
 Alasan apa yang paling tepat untuk ..............?
mengapa?
 Reviu langkah-langkah percobaan ............. yang telah
dilakukan, bagaimana menurutmu tentang langkah-
langkah itu?
 Gunakan rubrik penilaian berikut untuk
menilai ............!
 Apa yang akan kamu lakukan pada situasi ..............
Contoh template soal: Mengkreasi
 Rancanglah, sebuah……..?
 Kembangkalah alternative solusi...........?
 Jika……apa solusi yang paling tepat
untuk ..............? mengapa?
 Jika ada masalah seperti............. langkah-langkah
solusi secara komprehensif apa yang bisa di tempuh
…...? Rumuskan
 Buatlah kreasi karya dari bahan-bahan yang tidak
terpakai......!
Contoh Soal Ranah Kognitif Bloom C4
Analisis (C4): menguraikan suatu permasalahan atau obyek ke
unsur-unsurnya dan menentukan bagaimana saling keterkaitan antar
unsur-unsur tersebut dan struktur besarnya

Jika Larutan HCl dan H2SO4 mempunyai konsentrasi yang sama


maka perbandingan konsentrasi H+ pada kedua larutan tersebut
adalah...
A. sama besar
B. konsentrasi H+ pada HCl lebih besar daripada konsentrasi H+
pada H2SO4
C. konsentrasi H+ pada H2SO4 lebih besar daripada konsentrasi H+
pada HCl
D. konsentrasi H+ pada HCl ½ kali lebih besar daripada konsentrasi
H+ pada H2SO4
Contoh Soal Ranah Kognitif Bloom C5
Evaluasi (C5): membuat suatu pertimbangan atau keputusan berdasarkan
kriteria dan standar yang ada

4 orang siswa ingin mereaksikan logam Mg dengan 2 buah asam, yaitu


HCl dan H2SO4. Reaksi yang dilakukan haruslah menghasilkan jumlah
gas H2 yang sama. Berikut hal yang dilakukan ke-4 siswa tersebut:
Siswa A: mereaksikan sejumlah Mg dengan sejumlah H2SO4 dan HCl yang sama
Siswa B: mereaksikan sejumlah Mg dengan sejumlah H2SO4 2 kali dari HCl
Siswa C: mereaksikan sejumlah Mg dengan sejumlah HCl 2 kali dari H 2SO4
Siswa D: mereaksikan sejumlah 2 kali Mg dengan dengan sejumlah H 2SO4 dan HCl
yang sama

Dari percobaan yang dilakukkan oleh ke-4 siswa tersebut, siswa


manakah benar melakukannya...
A.Siswa A C. Siswa C
B.Siswa B D. Siswa D
Contoh Soal Ranah Kognitif Bloom C6
Kreasi (C6)  memadukan bagian-bagian untuk membuat sesuatu
yang baru dan saling berhubungan yang masuk akal atau dapat juga
untuk menghasilkan suatu produk yang orisinil

Jika anda akan membuat suatu larutan HCl dan H 2SO4 dengan pH yang
sama besar maka yang akan anda lakukan adalah......
A. Mengencerkan kedua larutan itu hingga mendapatkan pH yang sama
dengan menggunakan pengukuran indikator universal
B. Membuat Konsentrasi larutan HCl menjadi 2 kali larutan H 2SO4
C. Menuliskan reaksi keduanya dan memeriksa jumlah H + yang terlibat
dari kedua reaksi tersebut
D. Membandingkan langsung antara Konsentrasi HCl dan H 2SO4 karena
keduanya akan mempunyai konsentarsi H+ yang sama
Contoh Item HOTS
Seseorang memisahkan beberapa hewan ke
dalam dua kelompok seperti daftar di bawah ini.
Ciri‑ciri apa yang digunakan untuk
mengelompokkan hewan tersebut?

Kelompok 1 Kelompok 2 A. Kaki


B. Mata
Manusia Ular C. Sistem saraf
D. Kulit
Anjing Cacing

Lalat Ikan
Contoh Soal Matematika
Tabel berikut menyajikan waktu lari dalam menit dan detik untuk
pemenang medali Emas pada Olimpiade tahun 2008 dalam lomba
lari 100 m, 200 m, 400 m dan 800 m.
Lomba Pria Wanita
100 m 9,69 10,78
200 m 19,30 21,74
400 m 43,75 49,62
800 m 1:44,65 ?

Manakah berikut ini yang paling mungkin merupakan waktu lari


bagi pemenang medali emas untuk lomba lari wanita 800 m?
A. 1:00,18
B. 1:20,43
C. 1:48,02
D. 1:54,87
Contoh Soal Kimia

Pengujian sifat larutan asam atau basa dapat digunakan bahan alam sekitar sebagai
pengganti kertas lakmus. Berikut ini Beberapa kelompok siswa akan menguji sifat asam
dan basa suatu larutan dengan menggunakan berbagai bahan yang ada dirumahnya.
Mereka terlebih dahulu membuat beberapa indikator alam untuk mengujinya. Data
yang diperoleh dari berbagai tanaman tertera pada tabel.

Bahan indikator mana seharusnya dipilih mereka untuk menguji bahan-bahan lain
yang mempunyai sifat asam basa yang belum diketahui?
A. Tomat dan daun pandan
B. Kembang sepatu dan tomat
C. Kol ungu dan kembang sepatu
D. Daun pandan dan kembang sepatu
Contoh Soal Biologi1

Empat orang siswa yang bernama Juli, Poppy, Parmin dan Anang menyelidiki apakah
tanaman membutuhkan cahaya untuk bertahan hidup. Mereka masing-masing menanam
tanaman yang sama dalam kondisi yang berbeda seperti yang tertera pada gambar berikut

Dari ke-empat siswa tersebut, siapakah melakukan percobaan dengan menggunakan


variabel kontrol yang tepat...
A. Anang C. Poppy
B. Parmin D. Juli
Diagram berikut menunjukkan contoh saling ketergantungan antar
organisme. Pada siang hari organisme-organisme tersebut
menghirup atau mengeluarkan (a) atau (b) seperti yang ditunjuk
oleh tanda Manakah di antara pernyataan berikut yang benar?

A. a) karbondioksida dan
(b) nitrogen
B. (a) oksigen dan (b)
karbondioksida
C. (a) karbondioksida dan
(b) uap air
D. (a) karbondioksida dan
(b) okigen
E. (a) uap air dan (b)
oksigen
• Pada tabel di bawah ini terdapat dua resep yang berbeda
untuk membuat kosmetik sendiri. Lipstik lebih keras
dibandingkan dengan lip gloss, sedangkan lip gloss lebih
lembut dan bertekstur seperti krim.
Lip gloss Lipstick
Bahan: Bahan:
5 g castor oil (minyak jarak) 5 g castor oil (minyak jarak)
0,2 g beeswax (lilin lebah) 1 g beeswax (lilin lebah)
0,2 g palm wax (lilin palem) 1 g palm wax (lilin palem)
1 sendok teh zat pewarna 1 sendok teh zat pewarna
1 tetes perasa makanan 1 tetes perasa makanan
Cara membuat: Cara membuat:
Panaskan minyak jarak, lilin lebah, dan lilin palem dalam Panaskan minyak jarak, lilin lebah, dan lilin palem dalam
sebuah wadah yang terendam dalam air panas sampai sebuah wadah yang terendam dalam air panas sampai
membentuk campuran yang merata. Tambahkan zat pewarna membentuk campuran yang merata. Tambahkan zat pewarna
dan perasa makanan, kemudian aduk sampai merata. dan perasa makanan, kemudian aduk sampai merata.

1. Dalam pembuatan lip gloss dan lipstik, minyak dan lilin dicampur
bersamaan. Kemudian ditambahkan zat pewarna dan perasa. Lipstik
yang dibuat menggunakan resep ini terasa keras dan tidak mudah
digunakan. Bahan mana yang komposisinya harus kamu ubah untuk
membuat lipstik yang lebih lembut?
2. Minyak dan lilin merupakan zat yang dapat dicampurkan. Minyak tidak dapat
bercampur dengan air, dan lilin tidak larut di dalam air. Manakah dari
pernyataan berikut ini yang paling mungkin terjadi bila air dalam jumlah yang
cukup banyak ditambahkan ke dalam adonan lipstik ketika sedang dipanaskan?
A. Akan dihasilkan campuran yang lebih lembut dan bertekstur seperti krim.
B. Campuran akan menjadi lebih padat.
C. Campuran tidak akan berubah sama sekali.
D. Gumpalan-gumpalan lemak dari campuran akan mengapung di atas air.

3. Ketika suatu bahan pengemulsi ditambahkan, maka akan membuat minyak dan
lilin mudah bercampur dengan air. Mengapa sabun dan air dapat menghapus
noda lipstik?
E. Air mengandung zat pengemulsi yang membuat sabun dan lipstik bercampur.
F. Sabun bertindak sebagai zat pengemulsi yang menyebabkan air dan lipstik
bercampur.
G. Zat pengemulsi dalam lipstik membuat sabun dan air bercampur.
H. Sabun dan lipstik bercampur membentuk emulsi yang mudah bercampur
dengan air.
• Sebuah bohlam di letakkan sejauh 20 cm di sebelah kiri kotak
persegi dan sebuah papan juga diletakkan di sebelah kanan kotak
persegi sejauh 20 cm seperti pada gambar di bawah. Bayang-bayang
yang terbentuk pada papan tersebut memiliki panjang sisi sebesar
10 cm.

• Jika papan tersebut dipindahkan sejauh 40 cm ke kanan sehingga


jaraknya dari bohlam adalah 80 cm, berapakah panjang sisi
bayangan yang akan terbentuk pada papan tersebut?
A. 5 cm
B. 10 cm
C. 15 cm
D. 20 cm
Gambar di bawah memperlihatkan beberapa
buah lampu senter dan cara penempatan
baterai yang berbeda.

• Agar dapat bekerja dengan baik, cara manakah yang


harus dgunakan untuk menempatkan baterai tersebut
di dalam lampu senter?
A. Gambar K
B. Gambar L
C. Gambar M
D. Tidak satupun yang benar.
Tabel berikut menunjukkan beberapa informasi tentang planet Venus dan Mercurius

Jarak Rata-Rata Waktu untuk Berputar-


Rata-rata Permukaan
Planet Komposisi Atmosfir dari Matahari Balik Di Sekitar Matahari
Temperatur (0C)
(jutaan km) (Jumlah hari)

Lebih banyak Karbon


Venus 470 108 225
dioksida
Sejumlah jejak-jejak
Mercurius 300 58 88
dari gas

• Pernyataan yang menjadi alasan paling tepat mengapa temperatur permukaan dari
Venus lebih tinggi dibandingkan dengan Mercurius adalah...
A. Ada lebih sedikit penyerapan cahaya matahari di Mercurius oleh karena ketiadaan
gas-gas atmosfir.
B. Ketinggian persentasi dari karbon dioksida di dalam atmosfer Venus yang
menyebabkan suatu efek rumah kaca.
C. Waktu yang lebih panjang untuk Venus untuk berputar-balik di sekitar Matahari
mengikuti penyerapan lebih banyak panas dari Matahari.
D. Sinar matahari yang langsung bersifat lebih sedikit pada Mercurius karena
semakin dekat kepada Matahari.
Diagram di bawah menunjukkan suatu peta dunia dengan garis
lintang untuk beberapa tempat yang berbeda. Tempat yang dapat
dipastikan memiliki temperatur rata-rata tahunan yang sama dengan
lokasi X adalah....

A. lokasi A
B. lokasi B
C. lokasi C
D. lokasi D
Gambar di samping
memperlihatkan orang
yang sedang memegang
sebuah bola yang berada
di bagian bumi yang
berbeda. Jika bola
dilepaskan, maka bola
tersebut akan jatuh akibat
adanya gravitasi bumi.
Gambar manakah di
bawah ini yang
memperlihatkan arah
jatuh bola yang tepat?
Gambar berikut menunjukkan bagaimana seorang siswa
merancang peralatan percobaan di laboratorium untuk melakukan
pengamatan. Tabung reaksi yang terbalik dipenuhi dengan air pada
awal pengamatan seperti yang terlihat pada gambar 1. Setelah
beberapa jam, garis permukaan air pada tabung reaksi mengalami
penurunan seperti yang ditunjukkan pada gambar 2.

• Apa yang mengisi


bagian atas tabung
reaksi yang diberi
tanda X.
– air
– oksigen
– karbondioksida
– kosong
Tiga lilin dengan ukuran sama ditempatkan pada wadah
seperti gambar. Kemudian dinyalakan dengan waktu
yang sama. Wadah Y dan Z tertutup, dan X dibiarkan
terbuka.

• Lilin di wadah manakah yang paling cepat padam


(X, Y, atau Z) ? Jelaskan jawabanmu !
Nina mempunyai gagasan bahwa tumbuhan hijau akan tumbuh
subur di tanah yang berpasir. Untuk menguji gagasannya dia
menggunakan dua pot tanaman. Dia meletakkan satu pot tanaman
seperti pada gambar di bawah.

Sinar matahari

Pasir, tanah, dan air


49
Manakah di antara pot berikut yang digunakan
sebagai pot kedua?

Sinar matahari
Kotak gelap Kotak gelap

Pasir dan air Pasir, tanah, dan air Tanah dan air

Sinar matahari Sinar matahari

Pasir dan tanah Tanah dan air

11/30/22 file nuryani & andrian 50


LEVEL 2
LEVEL 2
LEVEL 3
Contoh Soal
Untuk Soal no. 1- 11 perhatikan situasi di bawah ini:

Situasi 1:
• Seorang peneliti melakukan pengamatan terhadap
pertumbuhan tinggi kecambah kacang hijau yang
ditanam dalam 2 pot dengan kondisi tanah yang sama,
jenis pupuk yang sama, dan banyaknya pupuk yang
diberikan sama. Akan tetapi kedua pot tersebut
diletakkan di tempat yang berbeda. Hasil pengamatan
peneliti tersebut disajikan dalam tabel di bawah ini:
TABEL 1

POT I POT II
Hari Kecambah kacang hijau diletakkan di Kecambah kacang hijau diletakkan di
Ke tempat gelap tempat terang
Tinggi (cm) Tinggi (cm)

1 2 1
2 4 2
3 6 5
4 8 7
5 10 8
Permasalahan apakah yang ingin dipecahkan oleh peneliti tersebut?
A.Apakah terdapat pengaruh tempat penyimpanan terhadap tinggi kecambah
kacang hijau?
B.Apakah terdapat pengaruh tinggi maksimum kecambah kacang hijau di
tempat yang gelap dengan di tempat yang terang?
C.Apakah terdapat pengaruh jumlah kecambah di dalam pot terhadap
pertumbuhan?

D. Apakah terdapat pengaruh orang yang menanam kecambah kacang hijau


antara di tempat yang terang dengan kecambah kacang hijau di tempat yang
gelap?
2. Dari tabel penelitian di atas, manakah pernyataan yang benar di bawah ini?
A. Rata-rata penambahan tinggi kecambah kacang hijau di tempat yang terang tiap hari
adalah 1,5 cm
B. Tinggi kecambah kacang hijau di tempat yang terang pada hari kelima adalah 8 cm
C. Kecambah kacang hijau yang ditanam di tempat yang terang dan di tempat yang gelap
sangat tergantung pada keadaan tanahnya
D. Pemeliharaan kecambah kacang hijau sebaiknya dilakukan oleh peneliti yang handal
sehingga hasilnya lebih baik

3. Manakah diantara pernyataan di bawah ini yang dijadikan sebagai objek penelitian?
E. Pot I yang diletakkan di tempat yang gelap
F. Pot II yang diletakkan di tempat yang terang
G. Pupuk yang digunakan
H. Kecambah kacang hijau

4. Pada penelitian di atas, peneliti membutuhkan alat dan bahan sebagai berikut:
I. Tanaman kacang hijau, timbangan, termometer, pupuk
J. Tanaman kacang kedelai, timbangan, termometer, pupuk
K. Tanaman kacang hijau, timbangan, meteran, pupuk
L. Tanaman kacang kedelai, timbangan, meteran, pupuk
5. Berikut ini merupakan beberapa faktor yang perlu diperhatikan ketika akan melakukan
penelitian, kecuali.....
A. Jenis pupuk
B. Jenis tanaman kacang hijau harus sama
C. Jenis tanaman kacang hijau harus berbeda
D. Kondisi tanah harus sama

(1) Dua buah pot disiapkan yaitu pot I dan pot II, kedua pot tersebut berukuran berbeda dan
dengan kondisi tanah yang sama
(2) Dua buah pot disiapkan yaitu pot I dan pot II, kedua pot tersebut berukuran sama dan dengan
kondisi tanah yang sama
(3) Kecambah kacang hijau ditumbuhkan pada kedua pot tersebut, pot I diletakkan di tempat
yang gelap dan pot II ditempatkan ditempat yang terang
(4) Kecambah kacang hijau ditumbuhkan pada kedua pot tersebut, pot I diletakkan di tempat
yang terang dan pot II ditempatkan ditempat yang gelap
(5) Mulai hari pertama sampai hari kelima, kecambah untuk pot I dan pot II tersebut diukur
tingginya dan dibandingkan

6. Berdasarkan penelitian di atas, maka urutan langkah kerja yang dapat dilakukan oleh peneliti
adalah:
A. (1), (3), (5) B. (1), (4), (5) C. (2), (4), (5) D. (2), (3), (5)
CONTOH-CONTOH SOAL LITERASI SAINS
Bacalah artikel surat kabar ini dan jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut!

MESIN TIRUAN UNTUK KELANGSUNGAN MAKHLUK HIDUP

1 Tanpa diragukan lagi, jika seandainya ada pemilihan binatang tahun 1997,
Dolly mungkin akan jadi pemenang. Dolly adalah seekor domba dari Scotlandia
yang kamu lihat pada foto. Tapi Dolly bukan sekedar seekor domba biasa.
Dia itu merupakan klon dari domba lain. Klon artinya salinan atau tiruan.
5 Kloning artinya “mengkopi dari suatu tiruan induk tunggal”. Para saintis
telah berhasil menciptakan seekor domba (Dolly) yang identik dengan domba
yang berfungsi sebagai “tiruan induk”.
Seorang saintis dari Scotlandia, Ian Wilmut telah merancang “mesin tiruan”
untuk domba itu. Dia mengambil bagian yang sangat kecil sekali dari ambing
10 seekor domba dewasa (domba 1). Dari bagian kecil itu dia memindahkan
inti selnya, kemudian dia mentransfer inti sel itu ke dalam sel telur domba
betina lain (domba 2). Tetapi dengan terlebih dahulu dia memindahkan dari
sel telur itu semua materi yang akan menentukan karakteristik domba 2
dalam seekor bayi domba yang dihasilkan dari sel telur itu. Ian Wilmut
15 menanamkan sel telur domba 2 yang telah termanipulasi itu ke dalam domba
betina lain (domba 3). Domba 3 menjadi hamil dan kemudian mempunyaii
bayi domba: Dolly.
Beberapa saintis beranggapan bahwa dalam beberapa tahun ini,
akan dimungkinkan untuk mengklon manusia juga. Tetapi banyak
20 pemerintah telah memutuskan untuk melarang kloning manusia karena hukum.
Pertanyaan 1: Kloning

Dengan domba manakah Dolly identik?


A. Domba 1.
B. Domba 2.
C. Domba 3
D. Ayah Dolly

Kloning, Pemberian skor 1


Fokus Pertanyaan : Proses : Demonstrasi pengetahuan dan pemahaman
Tema : Pengendalian genetik
Area : Sains tentang kehidupan dan kesehatan
Pertanyaan 2 : Kloning

Pada baris ke-9, bagian dari ambing yang digunakan itu dilukiskan
dengan bagian yang sangat kecil. Dari teks artikel itu kamu
dapat menentukan apa yang dimaksud dengan bagian yang
sangat kecil itu.
Bagian yang sangat kecil itu adalah:
A. sel B. gene C. nukleus D. kromosom

Kloning, Pemberian skor 2


Fokus Pertanyaan:
Proses: Demonstrasi pengetahuan dan pemahaman
Tema : Bentuk dan Fungsi
Area : Sains tentang kehidupan dan kesehatan
Pertanyaan 3 :

Pada kalimat terakhir dari artikel itu dinyatakan bahwa banyak pemerintah telah
memutuskan untuk melarang kloning manusia karena hukum. Dua alasan yang
mungkin untuk keputusan ini disebutkan di bawah ini. Apakah alasan-alasan itu
merupakan alasan ilmiah? Lingkari Ya atau Tidak untuk masing-masing alasan!

Alasan Ilmiah ?
Manusia klon akan lebih sensitif terhadap penyakit Ya / Tidak
daripada manusia normal
Manusia tidak harus mengambil alih peran Pencipta Ya / Tidak

Kloning, Pemberian skor 3


Fokus Pertanyaan : Proses: Mengenal Pertanyaan
Tema : Pengendalian Genetik
Area : Sains tentang kehidupan dan kesehatan
1
Perhatikan gambar di bawah ini:

Berdasarkan gambar di atas, pernyataan yang benar tentang


nukleosom adalah ….
a. kromosom yang memendek dan menebal yang diikat oleh
protein histon
b. unit struktural terkecil kromatin, terdiri atas histon dan DNA
yang melilit histon
c. dua utas benang polinukleotida yang saling berpilin dan
membawa materigenetis
d. bagian dari kromosom yang terdiri atas potongan potongan
DNA
e. senyawa penyusun kromatin yang membawa substansi genetik
2
Perhatikan gambar di bawah ini:

Hal yang mendasari persamaan dalam sintesis leading-strand dan


lagging-strand dari molekul DNA adalah .....
a. pangkal-pangkal replikasi terjadi hanya pada ujung 5‘
b. helikase dan protein pengikat untai tunggal bekerja pada
ujung 5’
c. DNA polymerase menambahkan nukleotida hanya ke ujung 3'
dari untai DNA yang sedang tumbuh
d. polymerase hanya dapat bekerja pada satu untai dalam sekali
kesempatan
e. DNA polymerase memanjangkan untai hanya dalam arah 3'
 5'
3
Perhatikan gambar di bawah ini:

Gambar di atas merupakan peristiwa replikasi yang terjadi pada DNA. Peryataan
apa yang dapat dibuat untuk menjelaskan ilustrasi di atas?
a. histon heliks ganda induk tetap dalam keadaan utuh dan sebuah salinan
kedua yang sama sekali baru telah dibuat
b. kedua untai molekul induk berpisah, dan setiap untai berfungsi sebagai
cetakan untuk mensintesis untai komplementer yang baru
c. setiap untai dari kedua molekul anak terdiri dari campuran antara bagian
untai lama dan bagian untaian baru yang disintesis
d. pembentukan untai komplementer baru dengan cara untai lama
bekerjasama dengan untai DNA lainnya untuk membentuk DNA yang baru
e. untai komplementer yang baru terjadi melalui penyusunan basa nitrogen
yang baru
4
Seorang peneliti sedang mengamati diagram seperti gambar di bawah
ini:

Dari pengamatan terhadap diagram diatas, peneliti tersebut mengambil keputusan


bahwa bagian yang diberi tanda "X" adalah polipeptida. Menurut Anda apakah
kesimpulan yang diambil tersebut telah tepat?
a. Belum, karena setelah translasi produk yang terbentuk seharusnya
adalah asam amino
b. Sudah, karena asam amino hasil translasi pada ribosom akan
ditambahkan menjadi rangkaian polipeptida
c. Sudah, karena mRNA akan masuk ke dalam ribosom dan ditranslasikan
menjadi polipeptida
d. Belum, karena proses translasi pada ribosom mebutuhkan suatu enzim
katalis
e. Belum, karena pada diagram tidak terdapat RNA duta yang membawa
asam amino
Perhatikan : Gambar-1 Berikut digunakan untuk soal-soal No. 8 s/d No.10

Gambar-1 : Struktur umum (diagramatis) sebuah sel tumbuhan

8. Organel sel yang ditunjuk pada Gambar-1- bagian tanda O adalah :


a. Mitokondria b. Plastida
c. Badan Golgi d. Retikulum Endoplasma
9. Organel sel yang ditunjuk pada Gambar-1 bagian tanda F adalah :
a. Mitokondria b. Plastida
c. Badan Golgi d. Retikulum Endoplasma
10. Organel sel yang ditunjuk pada Gambar-1 bagian tanda K adalah :
a. Mitokondria b. Plastida
c. Badan Golgi d. Retikulum Endoplasma
PENGUATAN (25’)
• Unit Pembelajaran merupakan sumber belajar yang menyajikan aktivitas
pembelajaran dan penilaian yang berorientasi pada keterampilan berpikir
tingkat tinggi (Higher Order Thinking Skills/HOTS)
• Unit Pembelajaran ini tidak terbatas pada materi yang tersedia
• Materi sesuai dengan Kompetensi Dasar yang akan digunakan dalam proses
pembelajaran (Permendikbud no. 37 tahun 2018)
• Materi sesuai dengan Jenjang, kelas dan semester yang akan digunakan
dalam proses pembelajaran
• Pengembangan materi memperhatikan aspek HOTS (transfer knowledge,
Critical thinking creativity, problem solving), dan Keterampilan abad 21
(PPK, Literasi, 4C) dalam kegiatan pembelajaran.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai