Anda di halaman 1dari 29

FITPROJECT.

ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

FIT PROJECT
INDONESIA
Coach Supriyanto, SKM, CT, AIFO FIT (Exercise Physiologist)
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

2 INTRODUCTI
ON
SALAM
My name !!
SEHAT is Supriyanto, SKM, CT, AIFO FIT
Call me “Coach Anto”
I am an Exercise Physiologist
I am here because I love to give a presentation.
APLIKASI FISIOLOGI FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

OLAHRAGA
UNTUK MENCEGAH
PENYAKIT DEGENERATIF
Let’s start with the discussion

3
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

Jika kita tidak mampu menyediakan


waktu untuk berolahraga,
Maka mungkin sebaiknya kita harus
menyediakan waktu untuk sakit

4

FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

5 PROLOG

Kebanyakan orang pada umum nya


ingin sehat, tetapi belum memahami
bagaimana melakukan cara hidup
sehat yang dapat meningkatkan
kebugaran dan kesehatan untuk
mencegah terjadinya penyakit,
terutama penyakit degenaratif.
FITPROJECT.ID

PENYAKIT By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

6 DEGENERATIF

Penyakit degeneratif adalah suatu kondisi


medis yang terjadi ketika fungsi dan struktur
jaringan atau organ tubuh menurun atau
bahkan tidak berfungsi sama sekali
Menurut para ahli, penuaan adalah penyebab
paling umum dari penyakit degeneratif.
Pasalnya, seiring bertambahnya usia, fungsi
jaringan dan organ tubuh akan semakin
berkurang.
FITPROJECT.ID
PENYAKIT By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

DEGENERATIF
7
Salah satu penyebab dari masalah
degeneratif yaitu Oksidatif Stress atau
Radikal Bebas.
Radikal bebas bisa masuk ke dalam tubuh
Anda dari udara yang dihirup, dari
makanan yang dimakan, dari sinar
matahari yang memapar kulit, merokok
dan lain sebagainya.
FITPROJECT.ID

PENYAKIT By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

8 DEGENERATIF

Radikal Bebas terjadi karena stem sel yang


berada pada lokasi “Niches” terpapar oleh
oksigen pada darah, diantaranya di area :
▹ Otak
▹ Sumsum tulang belakang
▹ Pembuluh darah
▹ Saluran pencernaan memiliki sel punca/stem sel
tepatnya pada bagian epitel usus
▹ Hati & Pankreas
FITPROJECT.ID
CONTOH PENYAKIT By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

DEGENERATIF
9
▹ Penyakit jantung
▹ Diabetes melitus tipe 2
▹ Osteoporosis
▹ Hipertensi
▹ Kanker
▹ dll
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

CARA HIDUP SEHAT AGAR


10
TETAP BUGAR & SEHAT
▹Medical Check Up secara berkala
▹Asupan nutrisi seimbang
▹Olahraga terukur dan terprogram
▹Pengelolaan stress yang baik
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

MEDICAL CHECK UP
11
Pemeriksaan kesehatan secara rutin dapat membantu
dokter untuk mengetahui kondisi kesehatan pasien secara
menyeluruh.

▸ Anamnesa (ex: keluhan; riwayat penyakit)


▸ Pemeriksaan tanda vital (ex: denyut nadi; tekanan darah)
▸ Pemeriksan fisik (ex: tinggi badan; berat badan)
▸ Pemeriksaan Penunjang (ex: cek lab; EKG; rontgen)
FITPROJECT.ID

PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN TENTANG By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

12 KESEHATAN KHUSUSNYA PADA BIDANG ILMU


FAAL OLAHRAGA
APLIKASI
FISIOLOGI
OLAHRAGA •Promotif
•Preventif
Mampu mencegah dan
menanggulangi sakit jantung •Kuratif
koroner; diabetes melitus; •Rehabilitatif
obesitas dan jenis penyakit
•Meningkatkan kecerdasan
degeneratif lainnya
FITPROJECT.ID

HIPOKSIA By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

13 INTERMITEN

Pada bidang olahraga, salah satu cara untuk meningkatkan


kemampuan atlet adalah dengan mengirimkannya ke lereng gunung
yang tinggi dengan kadar oksigen tipis. Setelah dilatih disana,
kemudian atlet dikembalikan ke kondisi normalnya maka performa
atlet menjadi meningkat berkali lipat.
Beberapa ahli mencari cara yang mirip dengan itu dengan hasil yang
tidak berbeda jauh. Akhirnya lahirlah metode berlatih dengan kadar
oksigen rendah melalui teknik Hypoxic atau lebih mudah dikenal
dengan nama latihan interval.
FITPROJECT.ID

HIPOKSIA By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

14 INTERMITEN

Kondisi Hipoksia Intermiten, melalui berbagai studi dan penelitian,


terbukti dalam mengobati banyak sekali masalah kesehatan.
Kondisi Hipoksia merupakan kondisi ideal untuk Stem Sel. Stem Sel
merupakan sel yang memiliki kemampuan untuk dapat menjadi sel
apapun dan tumbuh menjadi organ apapun. Ini berarti stem sel
merupakan solusi bagi berbagai masalah degeneratif.
Maka dengan mengkondisikan berada pada kondisi Hipoksia, stem sel
yang ada di dalam tubuh (area niches) akan bisa diaktifkan dan
melakukan pembaharuan dirinya pada jaringan-jaringan yang rusak.
FITPROJECT.ID

HIPOKSIA By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

15 INTERMITEN
Semua efek dari Hipoksia dihasilkan melalui sesuatu yang
disebut dengan “Hypoxia-Inducible-Factor-1” atau HIF1. Efek ini
secara khusus akan membantu Anda untuk bertahan pada
lingkungan minim Oksigen.
Stem sel berada konsentrasi tertinggi pada fase embrionik atau
janin. Rahim ibu pada hakekatnya bersifat sangat Hypoxic
dengan konsentrasi oksigen yang sama dengan di puncak
gunung Everest. Lingkungan Hypoxic ini sangat penting bagi
tumbuh kembang stem sel.
FITPROJECT.ID

HIPOKSIA By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

16 INTERMITEN
Beberapa manfaat Hipoksia Intermiten :

▹ Jantung Koroner, kondisi Hypoxia akan menyebabkan tubuh


melakukan “natural bypass” pada pembuluh koroner jantung.
Kondisi itu akan merangsang terbentuknya ‘jalur baru’ dan
sekaligus melebarkan pembuluh koronari karena
Karbondioksida.
▹ Diabetes Tipe 2, stem sel dalam kondisi Hypoxic akan menjadi sel
yang dapat memproduksi insulin.
FITPROJECT.ID

HIPOKSIA By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

17 INTERMITEN

▹ Kanker, kondisi Hypoxic menginduksi protein p53 yang sering


dikenal sebagai ‘penjaga Gen’ yang melindungi DNA dari sel dan
mencegah sel untuk berubah menjadi sel kanker.
▹ Parkinson dan Alzheimer, penyakit ini muncul akibat dari
kekurangan hormon Dopamine yang diproduksi oleh otak dari
lokasi yang disebut dengan Substantia Nigra (daerah Hitam).
Kondisi Hypoxic akan menyebabkan otak membentuk
Neurogenesis (pembuatan sel otak baru) untuk tumbuh dan
berkembang. Otomatis ketika ini terjadi, maka terjadi
peningkatan kemampuan kognitif dan memori pada otak.
FITPROJECT.ID
ASUPAN By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

NUTRISI
18
Dalam tubuh, radikal bebas ini bisa berbahaya
karena dapat merusak sel, menyebabkan
peradangan, bahkan sampai bisa memicu
pertumbuhan sel kanker. Oleh karena itu, penting
bagi Anda untuk mengurangi jumlah radikal
bebas yang masuk ke tubuh Anda. Salah satu
caranya adalah dengan mengonsumsi makanan
yang dapat mengatasi permasalahan radikal
bebas (anti-oksidan).
FITPROJECT.ID

CONTOH ASUPAN NUTRISI ANTI - RADIKAL By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

19 BEBAS
VITAMIN A SELENIUM
VITAMIN E VITAMIN C
(BETAKAROTEN) (MINERAL)

gandum, beras nasi merah,


KARBOHIDRAT ubi jalar
merah, oatmeal, - oatmeal, gandum

kacang-
hati ayam, hati sapi,
kacangan, biji-
PROTEIN kuning telur, ikan
bijian, ikan, - ayam, telur
makarel/salmon
minyak nabati

LEMAK keju, susu, alpukat alpukat alpukat -

wortel, tomat, jeruk, stroberi,


LAINNYA blewah,bayam, sayuran hijau tomat, nanas, bawang
brokoli kiwi, mangga
FITPROJECT.ID
FORMULA By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

LATIHAN
20

Frequency Type Enjoy

Intensity Time
FITPROJECT.ID
FORMULA By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

LATIHAN
21
Frequency Intensity
Dilakukan 3 sampai 5 kali Kapasitas beban latihan disesuaikan dengan
dalam seminggu kemampuan. Ex: Tempo, Set, Repetisi,
Loading(Barbel;dumbel;kettlebel,etc)
Enjoy
Menikmati setiap proses
Type Time pelatihan yang sedang
berjalan
Aerob Durasi latihan yang optimal
Anaerob untuk latihan 40 – 60 menit

Gabungan dari kedua nya


CONTOH JADWAL
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

LATIHAN
22
SUNDAY MONDAY TUESDAY WEDNESDAY THURSDAY FRIDAY SATURDAY

08:00 - 09:00 REST Exercise

09:00 - 10:00 Exercise REST Exercise

10:00 - 11:00 REST AEROBIK


ANAEROBI
11:00 - 12:00 REST
K
12:00 - 13:00 ✔ Free time ✔ Free time ✔ Free time ✔ Free time ✔ Free time ✔ Free time ✔ Free time

13:00 - 14:00 REST

SPORT
14:00 - 15:00 MASSAGE REST

15:00 - 16:00 Exercise REST

16:00 - 17:00 Exercise REST


SWOT ANALISA PENERAPAN FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT
FISIOLOGI DALAM
23 OLAHRAGA

STRENGTHS WEAKNESSES
LATIHAN LEBIH TERARAH;
LATIHAN LEBIH TERPROGRAM; TIDAK ADA KELEMAHAN
EFISIENSI PENCAPAIAN TUJUAN

PELUANG PENINGKATAN
KUALITAS HIDUP LEBIH BAIK
DARIPADA SEBELUMNYA
TIDAK ADA ANCAMAN

OPPORTUNITIES THREATS
FITPROJECT.ID

LEVEL By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

24 KEMAMPUAN

Orang yang memiliki keahlian olahraga


Extreme diluar nalar manusia pada umumnya

Expert Atlit Profesional

Advance Advance Sport Enthusiast ; Atlit Amatir

Sport Enthusiast (penggemar olahraga;


Intermediate seseorang di komunitas olahraga)

Orang yang memiliki pengetahuan


Basic tentang olahraga dan cara berolahraga

Pre Basic Orang yang awam tentang olahraga


SARAN DALAM
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

LATIHAN
25
Sebelum melakukan latihan atau olahraga
hendaknya memeriksa kondisi vital tubuh
seperti : Tekanan Darah (Tensi); Denyut Nadi;
Saturasi Oksigen.

Pada saat melakukan latihan atau olahraga


hendaknya memahami kondisi tubuh kita
sendiri, jika sudah sampai batas maksimal
maka hendaknya mengakhiri latihan sehingga
tidak terjadi Over Training.
SARAN DALAM
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

LATIHAN
26
Sesudah melakukan latihan atau olahraga hendaknya
tidak langsung berhenti begitu saja tetapi sebaiknya
melakukan gerakan- gerakan kecil yang mudah dilakukan
seperti : berjalan-jalan pelan sambil menarik nafas
panjang; peregangan untuk cooling down. Hal tersebut
dilakukan agar detak jantung yang naik karena latihan
berangsur-angsur normal kembali.

Langkah selanjutnya yaitu sebaiknya memeriksa kembali


kondisi vital tubuh setelah latihan seperti : Tekanan darah
(Tensi); Denyut nadi; Frekuensi pernafasan; Saturasi
oksigen; Suhu tubuh.
FITPROJECT.ID

PENGELOLAAN By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

27 STRESS

Tidur Sosial
Tidur yang optimal 4 – 6 jam Melaksanakan kegiatan sosial yang
bermanfaat untuk orang lain
Aktivitas
Melakukan aktivitas yang
Relasi Harmonis kita cintai

Menjalin hubungan yang baik Menjaga hubungan yang harmonis


dengan teman atau orang lain didalam rumah sendiri
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT
EXTRA GRAPHICS ·
HUMAN BODY
28
FITPROJECT.ID
By : SUPRIYANTO,SKM, CT, AIFOFIT

29
TERIMAKA
SIH
Jika ada pertanyaan?
Bisa melalui email :
fitproject.id@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai