Anda di halaman 1dari 9

LUKA MEMAR

• Bruise/contusion adalah suatu perdarahan dalam jaringan bawah


kulit/kutis akibat pecahnya kapiler dan vena yang disebabkan oleh
kekerasan benda tumpul.
• Luka memar dapat ditemukan pada kulit, otot, dan organ internal.
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
TERJADINYA LUKA MEMAR
• Besarnya kekerasan
• Jenis benda penyebab
• Kondisi dan jenis jaringan
• Usia penderita
• Tekstur dan warna kulit
• Tekanan pada trauma
• Penyakit lainnya
PROSES TERJADINYA MEMAR
• Terjadinya luka memar biasanya diawali oleh adanya suatu benturan /
kekerasan dengan energi yang cukup untuk mengganggu
permeabilitas sel-sel pembuluh darah sehingga terjadi pembengkakan
di sekitar daerah tubuh yang terkena benturan. Pembengkakan ini
ditimbulkan oleh pengiriman cairan dan selsel sirkulasi darah ke
jaringan-jaringan interstsial.
• Pada saat timbul, memar awalnya berwarna merah, kemudian
berubah menjadi ungu atau hitam, setelah 4 atau 5 hari akan
berwarna hijau kuning (dalam 7-10 hari)  menghilang (14-1515
hari)
LEBAM MAYAT
• Lebam mayat atau livor mortis, terjadi sebagai akibat pengumpulan
darah dalam pembuluh-pembuluh darah kecil, kapiler, dan venule,
pada bagian tubuh yang terendah, yang disebabkan karena daya
gravitasi, dan membentuk bercak warna merah ungu (livide) pada
bagian terbawah tubuh, kecuali pada bagian tubuh yang tertekan alat
keras.
Patofisiologi Lebam Mayat
• Lebam mayat terbentuk bila terjadi kegagalan sirkulasi dalam
mempertahankan tekanan hidrostatik yang menyebabkan darah
mencapai capillary bed dimana pembuluh-pembuluh darah kecil
afferent dan efferent saling berhubungan. Maka secara bertahap
darah yang mengalami stagnansi di pembuluh darah vena besar dan
cabang-cabangnya akan dipengaruhi gravitasi dan mengalir ke bawah,
ke tempat-tempat terendah yang dapat dicapai. Mula-mula darah
mengumpul di vena-vena besar dan kemudian pada cabang-
cabangnya sehingga mengakibatkan perubahan warna kulit menjadi
merah kebiruan.
Perbedaan Luka
Memar dan
Lebam Mayat
Luka Memar Lebam Mayat
Letak Subepidermal, karena rupture Epidermal, karena pelebaran
pembuluh darah yang letaknya bias pembuluh darah yang tampak
superficial atau lebih dalam sampai ke permukaan kulit
Kutikula (kulit ari) Kulit ari rusak Tidak rusak
Lokasi Terdapat di sekitar bisa tampak Terdapat pada daerah yang luas,
dimana saja pada bagian tubuh dan terutama luka pada bagian tubuh
tidak meluas yang letaknya rendah
Gambaran Biasanya membengkak karena Tidak ada elevasi dari kulit
resapan darah dan edema
Pinggiran Tidak jelas Jelas
Warna Luka memar yang lama warnanya Warnanya sama
bervariasi. Memar yang baru
berwarna lebih tegas daripada
warna lebam mayat di sekitarnya
Luka Memar Lebam Mayat
Pada pemotongan Menunjukkan resapan darah ke Pada pemotongan, darah tampak
jaringan sekitar, susah dibersihkan dalam pembuluh, dan mudah
jika hanya dengan air mengalir. dibersihkan. Jaringan subkutan
Jaringan subkutan berwarna merah tampak pucat.
kehitaman.
Dampak setelah penekanan Warnanya berubah sedikit saja jika Akan hilang walaupun hanya diberi
diberi penekanan. penekanan yang ringan

Anda mungkin juga menyukai