Anda di halaman 1dari 14

ASSALAMUALAIK

UM 

PENGARUH LATION
TERHADAP KULIT

 NAMA KELOMPOK\
 MELYA OKTAVIA (22113007)
 RARA (22113010)

DOSEN PENGAMPU
ILHAM HADI SAPUTA
PENGERTIAN LOTION

 Lotion adalah sediaan cair berupa suspensi atau
dispersi,digunakan sebagai obat luar. Dapat berbentuk
suspensi zat padat dalam bentuk serbuk halus dengan
bahan pensuspensi yang cocok atau emulsitipe minyak
dalam air (o/w atau m/a) dengan surfaktan yang cocok.
Lotion juga merupakan persiapan cair ditujukan untuk
aplikasi ke kulit, atau menggunakan bulu sebagai
mencuci untuk irigasi aural, hidung, mata, lisan, atau
uretra. Mereka biasanya mengandung zat kimia tertentu
dalam suspensi atau larutan di dalamkendaraan
(pembawa) air.
Kegunaan Lotion

Lotion dapat diaplikasikan ke kulit dengan kandungan
obat/agen yang berfungsi sebagai:
a). Antibiotik
b). Antiseptik
c). Anti jamur (anti fungi)
d). Kortikosteroid
e). Anti- jerawat
f). Menenangkan, smoothing (pelembut), pelembab atau agen
pelindung (seperti calamine )
g). Pijat
h). Memperbaiki kulit (estetika)
2. Jenis Lotion
 a). Larutan detergen dalam air
 b). Emulsi tipe M/A atau O/W (tipe emulsi dimana tetes

minyak terdispersimerata kedalam fase air)
3. Proses Pembuatan Lotion
 Proses pembuatan Lotion secaca garis besar adalah
mencampurkan faseminyak dengan fase air
(emulsifikasi).
 1.Fase air dan emulgator dihomogenkan.
 2.Ditambahkan Fase minyak. Kedua fase masing-masing
dipanaskan hinggalarut kemudian baru dicampur
 3.Setelah keduanya tercampur baru ditambahkan
pengawet (sebagai antimikroorganisme)dan pewangi.
Pengawet & Pewangi ditambahkan setelahsuhu camp.
turun hingga 40o sd. 30o C.
4. Macam Fase Minyak & Air
1. Fase minyak:
a). Asam stearat

b). Gliseril mono stearat
c). Cetil alkohol
d). Petrolatum USP
e). Minyak mineral
f). Isopropil palmitat
2. Fase air:
a). Air bebas ion
b). Gelatin
c). Gliserin
d). Triethanolamine 99%
5. Bahan Tambahan Dalam Pembuatan Lotion
a). Zat Aktif ( vitamin, ekstrak, whithening/pemutih, dsb)
b). Pengental
c). Pengawet
d). Pewangi 
e). Pewarna

6. Bahan Pengental Dalam Lotion


a). Gum xanthan
b). Gum guar ]
c). Karbomer
d). PEG-6000 distearat
e). PEG-120 metil glukosa dioleat
f). Gelatin
g). Petroleum jelly
a). Tujuan ditambahkan bahan pengental:
1. Membuat kental campuran
2. Penstabil terhadap perubahan panas dan pH
3.Memperbaiki viskositas

b. Kelebihan Beberapa Bahan dalam pembuatan Lotion
dibandingkanbahan lain
1. Gelatin
selain sebagai bahan pengental juga berfungsi sebagaipengemulsi,
penstabiI, pengikat air dan pembentuk gel. Selain itu pemakaian gelatin
sebagai bahan pengental juga dapatmengurangi resiko pennyakit kanker
kulit yang ditimbulkan dari penggunaan bahan pengental golongan
akrilamid dalam jangka waktu panjang
2. Glicerin
untuk mencegah pengeringan berlebih (tetap lembab untuk
jangkawaktu yang cukup).
3. Alkohol
untuk meningkatkan pengeringan dan pendingin.
7. Bahan Pengawet
1. Bahan pengawet penting ditambahkan, dengan
tujuan agar tidak terjadi:

a). Penguraian oleh mikroorganisme
b). Perusakan oleh mikroorganisme

2.BSO Lotion
1. Solutio
2. Mixtura Agitanda
3. Suspensi
` 4. Emulsi
5. Calamine
Keuntungan Dan Kerugian Memakai Lation
a). Keuntungan Sediaan Lotion


a.Lebih mudah digunakan (penyebaran lotion lebih
merata daripada krim)
b.Lebih ekonomis (Lotion menyebar dalam
lapisan tipis)
c.Umumnya dosis yang diberikan lebih rendah
d.Kerja sistemnya rendah
b). Kerugian Sediaan Lotion
a.Bahaya alergi umumnya lebih besar
b.Penyimpanan BSO Lotion tidak tahan lama
c.BSO kurang praktis dibawa kemana-mana
BODY LATION

Body lotion merupakan produk perawatan
tubuh yang digunakan oleh banyak orang.
Bentuknya yang praktis membuat produk
yang satu ini menjadi pilihan sebagian besar
orang yang ingin merawat kulit. Sebuah
penelitian menyebutkan bahwa setidaknya
75 persen manusia di dunia menggunakan
produk pelembap secara rutin.
Body lotion atau pelembap
diformulasikan untuk melembapkan

kulit. Penggunaannya dianjurkan untuk
semua jenis kulit. Artinya, pelembap
tidak hanya untuk Anda yang memiliki
kulit kering, tapi juga untuk semua tipe
kulit. Penggunaan pelembap akan
membuat kesehatan lapisan stratum
corneum pada kulit tetap terjaga. Kulit
pun senantiasa elastis, dan lembut.
Manfaat Body Lotion Yang
Optimal

a. Bersihkan Kulit yang Akan Diolesi
Pelembap
b. Gunakan Setidaknya Sekali Sehari
c. Gunakan Secara Menyeluruh
d. Perhatikan Kondisi Kulit Anda
e. Perhatikan Kedaluwarsa Pelembap
Pengaruh atau Efek Samping Dari
Body Lation

a. Iritasi kulit
b.Alergi
c. Kanker
d. Pembengkakan
e. Memperparah eksim

Anda mungkin juga menyukai