Anda di halaman 1dari 14

DASAR

PENANGGULANGAN
BAHAYA KEBAKARAN

RSU BHAKTI RAHAYU TABANAN


PROSES TERJADINYA API

API MERUPAKAN SUATU REAKSI KIMIA


(REAKSI OKSIDASI) YANG BERSIFAT
EKSOTERMIS DAN DIIKUTI OLEH EVALUASI ATAU
PENGELUARAN CAHAYA DAN PANAS SERTA
MENGHASILKAN NYALA, ASAP DAN BARA
SEGITIGA API

BENDA
FUEL

API
FIRE
O2
PANAS
------------------ HEAT
OKSIGEN
KLASIFIKASI KEBAKARAN MENURUT
N.F.P.A (NATIONAL FIRE PROTECTION
ASSOCIATION)

• Berdasarkan kelas dan


simbolnya
• Contoh
• Cara memadamkan
FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEBAKARAN
1. Faktor terjadinya kebakaran karena Alam :
• Petir (misal : sambaran petir pada bahan mudah terbakar).
• Gempa bumi (misal: gempa bumi yang mengakibatkan
terputusnya jalur gas bahan bakar)
• Gunung meletus (dikarenakan lava pijar yang panas
membakar tumbuhan kering disekitarnya).
• Panas matahari (misal : panas matahari yang memantul
dari kaca cembung ke dedaunan kering di sekitarnya).
FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA KEBAKARAN
2. Faktor terjadinya kebakaran karena Manusia :
• Disengaja (pembalakan liar, balas dendam, DLL).
• Kelalaian (lupa mematikan tungku pembakaran saat akan
meninggalkan rumah, lupa mematikan dupa, DLL).
• Kurang pengertian (membuang rokok sembarangan, merokok di
dekat tempat pengisian bahan bakar, DLL).

3. Faktor penyebab kebakaran karena Binatang : tikus, kucing dan


binatang peliharaaan lainnya yang berpotensi menimbulkan kebakaran
akibat terdapat sumber api di sekitar rumah tanpa pengawasan, DLL.
• JENIS BENDA YANG DAPAT TERBAKAR
1. Benda Padat, misalnya : kayu, kertas, kain, plastik, dll.
2. Benda Cair, misalnya : minyak tanah, bensin, spirtus, dll.
3. Benda Gas misalnya : Hydrogen (H2), L.P.G, LNG, dll.

• BERDASARKAN SUHU NYALA


1. Benda mudah terbakar yaitu: benda-benda yang mempunyai
suhu penyalaan tinggi.
2. Benda yang sukar terbakar yaitu: benda-benda yang
mempunyai suhu penyalaan rendah.
PANAS ( ENERGI/HEAT)
Sumber-sumber panas yang dapat menimbulkan api.

• Api terbuka (open flame).


• Sinar Matahari (Sun Light).
• Energi Mekanik.
• Kompressi (Compresion).
• Listrik (Electrik).
• Proses Kimia.
PERPINDAHAN PANAS
SISTEM / TEKNIK PEMADAMAN
1. Smothering (Menutupi / Menyelimuti).
2. Cooling (Pendinginan).
3. Starvation (Mengurai).
4. Memutus Rantai Reaksi Pembakaran.
5. Emulsification (penggumpalan).
6. Pelarutan.
BAHAN PEMADAM KEBAKARAN
1. BAHAN PEMADAM AIR
2. BAHAN PEMADAM BUSA (FOAM)
3. BAHAN PEMADAM GAS CO2
4. BAHAN PEMADAM TEPUNG KIMIA KERING (DRY
CHEMICAL POWDER)
5. 5. BAHAN PEMADAM GAS HALLON / BCF (HF11)
AKIBAT KEBAKARAN

1. Dapat menghilangkan jiwa manusia dan harta benda.


2. Perubahan jiwa seseorang (menjadi gila).
3. Mempengaruhi ketertiban dan keamanan.
4. Mempengaruhi hubungan lalu lintas.
5. Mempengaruhi hasil produksi.
6. Mempengaruhi pelaksanaan pembangunan.
USAHA-USAHA PENANGGULANGAN BAHAYA KEBAKARAN
1. Tindakan Preventive
usaha-usaha pencegahan yang dilakukan sebelum terjadinya kebakaran dengan maksud
menekan atau mengurangi faktor-faktor yang dapat menyebabkan timbulnya kebakaran.
(Penyuluhan, Pengawasan, Pengadaan sarana Pemadam Kebakaran dan Evakuasi, Latihan
berkala dll.)

2. Tindakan Represive
Adalah suatu usaha-usaha yang dilakukan pada saat terjadinya kebakaran dengan maksud
untuk mengurangi/memperkecil kerugian - kerugian yang timbul sebagai akibat kebakaran.
(Usaha pemadaman kebakaran. Penyelamatan jiwa manusia dan harta benda).

3. Rehabilitative
Yaitu usaha-usaha yang dilakukan setelah terjadi kebakaran dengan maksud evakuasi dan
menganalisa peristiwa kebakaran yang terjadi. (Membuat data, menganalisa kegagalan-
kegagalan tindakan, menyelidiki faktor penyebab kebakaran).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai