Anda di halaman 1dari 10

Peran dan Tantangan Lulusan S1 Teknik

Lingkungan
Perumda Air Minum Kota Padang*

Tomi Wirawan, ST, MT

*) Disampaikan Pada Pembahasan Renstra FT 2021-2025 dengan Narasumber Eksternal (Pengguna Lulusan, Industri, Organisasi Profesi, Organisasi Alumni
dan Instansi Pemerintahan), Tgl 19 November 2022
Agenda
• Profil Lulusan S1 TL Unand di Perumda Air Minum Kota Padang
• Kebutuhan Terhadap Kompetensi Dasar Dunia Profesi
• Isu/Permasalahan Air Minum
▫ Kebutuhan Berdasarkan Bidang Pekerjaan
▫ Litbang dan Perencanaan
▫ Produksi
▫ Distribusi
Profil Lulusan S.1 Teknik Lingkungan Unand
di Perumda Air Minum Kota Padang
• Saat ini Jumlah Lulusan S1 Teknik Lingkungan di Perumda Air
Minum Kota Padang sebagai Pegawai Tetap sebanyak 13 Orang.
Jumlah Lulusan Vs Th.
Angkatan
Angkatan Jumlah 5
Masuk (Orang)
4

Jumlah (Orang)
1999 1
3
2006 1
2008 1 2
2012 3 1
2013 2
0
2014 3
999 000 001 002 003 004 005 006 007 008 009 010 011 012 013 014
1 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
2015 1
Angkatan Masuk (Th.)
Profil Lulusan S.1 Teknik Lingkungan Unand
di Perumda Air Minum Kota Padang
Jumlah Lulusan Vs Bidang Penempatan/Divisi

Jumlah (Orang)
7
Jumlah
Divisi
(Orang)
Perencanaan 3 3 3
Distribusi 7
Produksi 3 Perencanaan Distribusi Produksi
Angkatan Masuk (Th.)
Kebutuhan Terhadap Kompetensi Dasar Dunia Profesi
▫ Basic Knowledge
 Memperbanyak Studi kasus yang related dengan kondisi di dunia
kerja/Industri contohnya: evaluasi dan optimalisasi Kondisi Sistem SPAM
Eksisting akan sangat jauh berbeda dengan design dan merencanakan baru
yang didapat di kampus
▫ Keterampilan (Gap Antara Lulusan Sarjana vs Diploma)
 Banyak lulusan sarjana yang downgrade karena keterbatasan kompetensi
▫ Attitude
 Kelemahan dalam kegigihan, rasa ngin tahu, problem solving, nilai-nilai/sikap
kerja,
 Bagaimana mengasah kemampuan bekerjasama dalam Tim, Komunikasi
efektif,
•Perusahaan Integritas, Leadership.
pada umumnya menginginkan Lulusan S1 tersebut langsung siap pakai tidak siap latih
•Perusahaan dituntut untuk efisiensi dan memperkecil biaya termasuk pelatihan, training SDM
• Semakin mampu Perguruan tinggi menghasilkan sesuai dengan permintaan tersebut semakin besar
kemungkinan peluang serapannya ke dunia kerja/profesional”
Isu/Permasalahan Air Minum
▫ Tingkat pelayanan Air minum yang masih rendah
▫ Kuantitas dan Kualitas yang sangat fluktuatif antara musim hujan
dan musim kemarau
▫ Kualitas SDM
▫ NRW
▫ Rehabilitasi dan Optimalisasi (Infrastruktur masa lalu yang tidak
sesuai spesifikasi teknis karena Kelemahan perencanaan, keuangan
yang terbatas, kelemahan dari segi kualitas pemasangan/konstruksi,
pengawasan).
▫ Up Rating Instalasi Pengolahan Air karena terbatasnya lahan
Spesifikasi Kebutuhan Lulusan
Kompetensi Yang Dibutuhkan
Bidang Pekerjaan Tugas Pokok dan
Fungsi Knowledge Skill Attitude
Ilmu Sipil terkait Kemampuan
Pembuatan Spesifikasi Teknis struktur dan beradaptasi,
Arsitektur Epanet, SAP, Curiosity
Pembuatan Dokumen Manajemen
Perencanaan Bisnis, RKAP Konstruksi Primavera Semangat Kerja
Pembuatan Rencana
Perencanaan dan Anggaran Biaya Bidang Sipil Manajemen
Pengembangan dan Jaringan Perpipaan Proyek Microsoft Project Curiosity
Pengawasan Sipil dan Jaringan Kontrak Kontruksi   Kegigihan
Dokumentasi dan GIS, GIS
Server Gambar teknik CAD Curiosity
  GIS, GIS Server GIS, GIS Server  
  Manajemen Aset    
Spesifikasi Kebutuhan Lulusan
Kompetensi Yang Dibutuhkan
Bidang Pekerjaan Tugas Pokok dan
Fungsi Knowledge Skill Attitude
Bangunan Kemampuan
Operasi dan Pemeliharaan
IPA sesuai dengan 3 K Pengolahan Air beradaptasi,
Minum Simulasi IPA (EPA) Curiosity
Kontrol Kualitas melalui
Laboratorium Unit Operasi Scada  
Produksi Unit Proses Microsoft Project  
  Kimia Lingkungan    
  Mikrobiologi    
 Mechanical dan
 Mechanical Electrical ELectrical    
       
Spesifikasi Kebutuhan Lulusan
Kompetensi Yang Dibutuhkan
Bidang Pekerjaan TugasFungsi
Pokok dan
Knowledge Skill Attitude
Operasi dan Pemeliharaan
Pendistribusian sesuai Kemampuan
dengan 3K Epanet, CAD, beradaptasi,
Mekanika Fluida GIS Curiosity
Hidrolika Scada  

Analisa Jaringan Pemetaan/GIS Web Kerjasama Tim


Distribusi
  NRW   Gigih
       

Pengawasan
Penanggulan Kehilangan Konstruksi
Air Fisik/Kebocoran   Jaringan, Sipil,  
       
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai