Anda di halaman 1dari 16

KULIAH Pertama

STRATEGI PEMBELAJARAN KIMIA


Oleh
H. Fuad Abd.Rachman
Sofiah
Melaku-
kan
Menulis
analisis
tes
instruks
acuan
ional
patokan

Menyu-
Mengem- sun
Identifi- Sistem
kasi
bangkan desain &
Menulis bahan instruk
kebutu- melaksa
TIK instr. -sional
han nakan
inst. & evaluasi
menulis
formatif
TIU

Mengidenti
fikasi
perilaku &
Menyusun
karakteris-
strategi
tik awal
instruksio-
mhs
nal
STRATEGI INSTRUKSIONAL
 Berkaitan dengan pendekatan dalam
mengelola kegiatan instruksional utk.
Menyampaikan isi pelajaran secara sistema-
tis sehingga tercapai tujuan yg efektif dan
efisien
Urutan kegiatan isntruksional
Metode yg digunakan
Media instruksional
Waktu yang diperlukan

31
DICK & CAREY (1985)
 Ada lima komponen dlm strategi
instruksional:
1. Kegiatan pra-instruksional
2. Penyajian informasi
3. Partisipasi siswa
4. Tes
5. Tindak lanjut
41
GAGNE & BRIGGS (1979)
 Ada sembilan urutan kegiatan instruksional
Pemberian motivasi
Penjelasan TIK
Mengingatkan kompetensi prasyarat
Pemberian stimulus
Memberikan petunjuk belajar
Menimbulkan penampilan siswa
Umpan balik
Penilaian penampilan
menyimpulkan

51
KEGIATAN INSTRUKSIONAL
 Pendahuluan
Penjelasan singkat tentang isi pel. (Motivasi)
Penjelasan tentang relevansi isi
pel.baru dgn pengalaman siswa (apersepsi)
Penjelasan tentang TIK (orientasi)
Penyajian
Uraian (konseptual)
Contoh (elaborasi)
Latihan (drill)
Penutup
Evaluasi
Umpan balik
Tindak lanjut

61
URUTAN ME- MEDIA WAK-
KEGIATAN TODE TU
INSTRUKSIONAL

PENDAHULUAN Deskripsi singkat


Relevansi
TI k
PENYAJIAN Uraian
Contoh
Latihan

PENUTUP Tes formatif


Umpan balik
Tindak lanjut

71
PENDAHULUAN
 Penjelasan singkat tentang isi pel.yg
berhubungan dgn TIK
 Relevasi: keterkaitan antara penget. yg
dimiliki siswa dgn yg akan dipelajari
(apersepsi)
 Penjelasan tentang TIK (motivasi)

81
PENYAJIAN
 Uraian
penjelasan tentang materi pel. Yg
berupa konsep, prinsip, prosedur yg
akan dipelajari siswa
Contoh
Benda /kegiatan yg terdapat dlm
kehidupan siswa sbg.ujud dari materi
pel.yg sedang diuraikan.
Latihan
Kegiatan siswa dlm rangka menerapkan konsep, prinsip,
prosedur yg sedang dipelajarinya ke dlm praktik yg relevan dgn
pekerjaan /kehidupan sehari-hari

91
PENUTUP
 Ringkasan
rangkuman dari seluruh materi yg
telah dipelajari
Evaluasi berupa tes formatif dan umpan balik
Tindak lanjut, tugas yang diberikan kepada
siswa, berupa PR atau tugas utk kegiatan
pembelajaran yg akan datang

101
METODE YANG DIGUNAKAN
 Ceramah  Simulasi
 Demonstrasi  Tanya-jawab
 Penampilan/praktik  Studi kasus
 Diskusi  Seminar, simposium
 Studi Mandiri  Deduktif, induktif
 Brainstorming  Tutorial

111
MEDIA INSTRUKSIONAL
 Alat perantara /wadah yg
menghubungkan antara pemberi pesan
dan penerima pesan
 Memudahkan pemahaman siswa
 Megatasi keterbatasan ruang
 Menghindari perbedaan pengalaman
siswa
 Meningkatkan minat dan motivasi
121
Lanjutan ----
 Memperbesar benda yg sangat kecil
 Menyajikan benda /peristiwa yg terletak jauh
dari siswa
 Menjelaskan suatu peristiwa yg tidak
mungkin bisa diperagakan secara langsung
 Menyajikan peristiwa yg kompleks dan rumit
 Membuat kegiatan pembelajaran menjadi
efektif dan efisien

131
PRINSIP PENGGUNAAN
MEDIA
 Tidak ada media yang paling sempurnah
 Setiap media hanya cocok utk satu atau beberapa
kegiatan pembelajaran
 Penggunaan kombinasi dan variasi media harus
tepat sasarannya
 Disesuaikan dengan situasi dan kondisi
 Disesuaikan dengan metode instruksional
 Sesuai dengan karakteristik siswa
 Pertimbangan praktis : kemudahan utk
dipindahkan/ditempatkan, keamanan penggunaan,
daya tahan, kemudahan perbaikan, kesesuaian
dengan fasilitas di kelas

141
WAKTU YANG DIGUNAKAN
 Jumlah waktu yg digunakan dlm menit
utk menyelesaikan setiap langkah
pembelajaran.
 Jika total waktu dalam satu kali
pertemuan = 2 x 50 menit (2 sks)
biasanya : pendahuluan 10 menit,
penyajian 80 menit, penutup 10
menit

151
SELESAI

161

Anda mungkin juga menyukai