Anda di halaman 1dari 8

KORELASI RANK SPEARMAN

Nama : Ongki Haumri S. Fobia


Nim : 2111030012
Adapun rumus dalam mencari korelasi
Korelasi rank spearman rank spearman bias dijabarkan sebagai
berikut :
digunakan untuk mencari
tingkat hubungan atau
menguji signifikansi
hipotesis asosiatif bila
RRRRrrrrrrrrrrRRR
masingmasing variabel yang
dihubungkan datanya
berbentuk ordinal, dan
sumber data antar variabel
tidak harus sama.
langkah-langkah dalam melakukan uji korelasi rank spearman adalah
sebagai berikut:
• Jumlahkan skor item-item di tiap variabel untuk mendapatkan skor
total variabel (misalnya cari skor total variabel X dengan menotalkan
item-item variabel X).
• Lakukan rangking skor total x (rx) dan rangking skor total y (ry).
Pembuatan ranking dapat dimulai dari nilai terkecil atau nilai terbesar
tergantung permasalahannya. Bila ada data yang nilainya sama, maka
pembuatan ranking didasarkan pada nilai rata-rata dari ranking-ranking
data tersebut. Apabila proporsi angka yang sama tidak besar, maka
formula diatas masih bias digunakan.
• Cari nilai d yaitu selisih rx – ry.
• Cari nilai d2 yaitu kuadrat d (selisih rx – ry).
Tujuan Analisis korelasi rank spearman
Tujuan melakukkan analisis ini ialah untuk melihat keeratan hubungan antara
dua variable dan uji ini juga bias melihat jenis hubungannya. Hasil akhir dari uji
rank spearman berupa angka yang bias dikategorikan dalam bebrapa
hubungan sehingga kita bisa melihat seberapa signifikan hubungan yang
terjadi. Signifikan ini adalah suatu variable mempengaruhi dengan sangat atau
tidak berpengaruh sama sekali terhadap variable yang lain.

Kriteria signifikansi korelasi rank spearman


Ada beberapa nilai pedoman dalam menentukan
tingkat kekuatan korelasi variable yang dihitung :
0,00-0,25 : Hubungan sangat rendah
0,26-0,50 : Hubungan cukup
0,51-0,75 : Hubungan kuat
0,76-0,99 : Hubungan sangat kuat
1,00 : Hubungan sempurnaa
Contoh:
Akan diteliti apakah terdapat hubungan antara motivasi belajar dengan prestasi
belajar mahasiswa. Kemudian diambil 10 mahasiswa sebagai sampel. Data motivasi
belajar (X) dan prestasi belajar Matakuliah Bahasa Inggris(Y). Buktikan apakah data
tersebut berkorelasi.
X : 70,60,55,50,89,85,75,95,90 dan 92
Y : 50,50,40,90,80,80,70,65,65, dan 50

Langkah 1. Membuat Ha dan Ho dalam bentuk kalimat:


Ha : Ada hubugan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar matakuliah
bahasa inggris.
Ho :Tidak ada hubungan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar
matakuliah bahasa inggris.

Langkah 2. Membuat Ha dan Ho dalam bentuk statistik:


Ha : r ≠ 0
Ho : r = 0
Langkah 3.Membuat tabel penolong untuk
menghitung ranking:
• Untuk bisa mengisi skor pada
Rank ( X) di atas, maka kita harus
mengurutkan skor dari yang
terbesar ke yang terkecil
• Untuk bisa mengisi skor pada
Rank ( Y) di atas, maka kita harus
mengurutkan skor dari yang
terbesar ke yang terkecil.
• Menghitung selisih setiap
pasangan rank(selisih antara
rank X dan rank Y(d). Misalnya:
rank X=7- rank Y=8.menjadi 7-8=-
1, dst. Lalu setiap selisih yang ada
dijumlahkan. Jika skor yang
• Selisih setiap pasangan rank diperoleh adalah 0, maka operasi
dikuadratkan(pangkat 2), seperti (-12)=1, hitung yang dilakukan sudah
dst. Lalu,seluruh hasil kuadrat ditotal, tepat. Namun, jika total skor
seperti di atas hasilnya menjadi 𝛴 ⅆ2 = 158 . yang diperoleh bukan 0, ini
berarti ada kesalahan hitung.
Mencari nilai Korelasi Spearman
Rank( 𝑟𝑠) ⅆ𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 rumus:
Interpretasi
Mencari nilai 𝑟𝑠 tabel Spearman:
Tabel korelasi Spearman 𝑟𝑠 tabel dengan
df=10, pada tarap signifikansi 5% dan 1%
kita dapatkan sebagai berikut:
-Taraf signifikansi 5%, (Rho tabel)=0,648
-Taraf signifikansi 1% (Rho tabel)=0,794
Kemudian, bandingkan antara 𝑟𝑠 tabel
(Rho tabel) dengan 𝑟𝑠 hitung , ternyata 𝑟𝑠
hitung lebih kecil dari pada 𝑟𝑠 tabel atau
0,0424 <0,648<0,794, maka Ho diterima
dan Ha ditolak.

Kesimpulan:

Berdasarkan kenyataan ini, yakni Ho diterima dan Ha ditolak,


maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada korelasi/ hubungan
antara motivasi belajar dengan prestasi belajar mahasiswa
pada matakuliah bahasa inggris di Kampus X.
SEKIAN & TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai