Anda di halaman 1dari 9

PARENTING

(Praktik Pengasuhan Anak)


 Parenthood masa menjadi orang tua
 Parenting kata kerja melakukan sesuatu
pada anak seolah-olah orang tualah yang membuat
anak sebagai manusia

 Melatih keterampilan mendasar.


 Memenuhi kebutuhan emosi dan psikologis
anak.
 Menyediakan kesempatan menempuh
Pendidikan terbaik.
Kesadaran Pengasuh

 pengasuhan merupakan tanggung jawab orang tua


sebagai agen yang pertama dan utama dalam
mengembang kan kemampuan bersosialisasi,
beradaptasi dengan lingkungan
Perspektif Ekologis Pengasuhan

 Pengasuhan anak tidak lepas dari sistem-system yakni


 Macrosystem : budaya, politik, ekonomi, nilai-nilai social
dan perkembangan
 Mesosystem : sekolah dan komunitas
 Microsystem : relasi orang tua dan anak dalam keluarga
 Chronosystem : terjadi perubahan tren parenting dari
waktu ke waktu
Stress Pengasuhan (Parenting Stress)

 Serangkaian proses yang membawa pada


kondisi psikologis yang tidak disukai dan
reaksi psikologis yang muncul dalam upaya
beradaptasi dengan tuntutan peran sebagai
orang tua.
Macam-Macam Pola Asuh

 Otoritatif : tuntutan yang masuk akal.


 Otoriter: banyak aturan dan tuntutan dan sedikit
penjelasan.
 Permisif : sedikit aturan dan tuntutan, anak
dibiarkan bebas menuruti kemauan nya.
 Tak peduli : sedikit aturan dan tuntutan, orang
tua tidak peduli dan tidak peka pada kebutuhan
anak.
Gaya Pengasuhan dan Interaksi Orang
Tua Anak

Dua aliran yang dominan


 Psikoanalitik
 Belajar social (social learning)
Perilaku Praktik Pengasuhan

Kontrol dan pemantauan.


Dukungan dan keterlibatan.
Komunikasi.
Kedekatan.
Pendisiplinan.
Pengasuhan Bersama

 Orang tua bersikap saling mendukung dan


bertindak sebagai satu tim yang
bekerjasama, dan bukan saling
bertentangan.

Anda mungkin juga menyukai