Anda di halaman 1dari 23

PAPARAN EVALUASI

REFORMASI BIROKRASI
TAHUN 2022
INSPEKTORAT DAERAH
KABUPATEN MAMUJU

MUHAMMAD YANI, S.H, M.Si, CGCAE


TIM REFORMASI BIROKRASI
Pengarah
Muhammad Yani, S.H, M.Si, CGCAE

Ketua
H. Muhtar, S.Pd, M.A.P, M.Pd

Sekretaris
H. Muhtar, S.Pd, M.A.P, M.Pd

Manajemen Penataan
Deregulasi Kebijakan Penataan Organisasi
Perubahan Tatalaksana
Dra.HJ.Iswana Wawo (Koord)
Muh. Idris, S.Pd, M.Si (Koord) HJ.Farida, S.Ip (Koord) HJ. Sartika Jusuf, SP, MM (Koord)
Pipin Marfuddin, SH Ulfa Purnamasari, SH Linda Hardianti, SE Arifah Arifin, SE
HJ. Hafriana Hafid,SE,Msi Mukramin, SE Ismail Hanafie, SE Oviana Sande Pasampang, SE, Ak
Harfenus, SE Harman Alif Suci Pratama, S.IP Ifa Jaslifa, SE
HJ. Puspita Sari Habsi,SE, MM

Penataan SDM Penguatan Penguatan Peningkatan Kualitas


Aparatur Akuntabilitas Pengawasan Pelayanan Publik

Drs. Habel Karaeng (Koord) Yohanis Rapa (Koord) Darnawati, SE (Koord) Dra. Hj. Nurdiah P (Koord)
Syamsul, SE Sitti Ramliah, SE Riska Yanti, S.IP Nilawati, SE
Muh. Jufri, SE Eva Victoria Parinding, SE, Ak Muliati, SH Ilhamsyah Idrus, S.IP
Sari Octavia, S.IP Mutiara Dalila Bakkah, SE, Akt Syaiful Warfah Asri, S.IP Pandapotan, SE,Ak
PETA
PROSES
BISNIS
PETA PROSES BISNIS
Dokumen PETA PROSES BISNIS (Hyperlink)

PETA RELASI

INSPEKTORAT 01. PENINGKATAN KUALITAS PENGAWASAN

SEMUA OPD OPD TERKAIT

SEMUA DESA BPMD

INSPEKTORAT 02. Penyelenggaraan Birokrasi OPD Yang Efektif, Efesien dan


Berorientasi Pelayanan Prima

BAPPEPAN BKPP

BPKAD SEKDA
RENCANA AKSI
TINDAK LANJUT
• Pembentukan Tim RB • Harmonisasi Peraturan
• Pembentukan Tim Asesor • Sop Benturan kepentingan
• Pembentukan Agen • Perbup manajmen risiko
Perubahan • Perubahan peraturan bupati
• Sosialisasi RB unit kerja tentang LKHP/lhkasn
• Penyusunan Renja RB • Persiapan dan penetapan
• Penyusunan RATL RB regulasi
• Pemantauan & Evaluasi RB
• Peniaian Mandiri RB

Manajemen Perubahan Deregulasi Kebijakan


• Penataan & penguatan • Penyusunan Peta Probis
unit kerja • Penerapan Keterbukaan
• Usulan kelembagaan Informasi Publik
penambahan irban • Pengembangan SPBE
• Anjab/ABK inspektorat
• Tersedianya PROBIS
• Tersedianya MRI
• Tersedianya PKPT berbasis
risiko
• Tersedianya SOP
• Website
• Layanan berbasis online

Penataan
& Penguatan Penataan
Organisasi Tatalaksana
• Perencanaan Kebutuhan Pegawai • Keterlibatan Pimpinan dalam
• Pengembangan Pegawai berbasis Penguatan Akuntabilitas
Kompetensi • Pengelolaan Akuntabilitas
• Penerapan Penetapan Kinerja Kinerja
Individu
• Penegakan Aturan Disiplin
• Penerapan Simpeg
• Evaluasi kinerja aparatur inspektorat

Penguatan
Penataan SDM Aparatur
Akuntabilitas
• Pengendalian Gratifikasi • Penerapan SPM
• UPG GRATIFIKASI • Penarapan budaya pelayanan prima
• Saber pungli • Pengelolaan pengaduan
• Laporan pengaduan berbasis • Survei kepuasan masyarakat
laporan • Pemanfaatan teknologi informasi
• Penerapan SPIP • Pengelolaan pengaduan
• Penanganan Pengaduan offline/online
Masyarakat • Spbe
• Whistle Blowing System • Informasi layanan publik inspektorat
• Penanganan Benturan Kepentingan • Screen Shoot pelayanan publik di
• Pembangunan ZI website
• APIP

Penguatan Peningkatan Kualitas


Pengawasan Pelayanan Publik
PENERAPAN
SISTEM
PEMERINTAHAN
BERBASIS
ELEKTRONIK
PENERAPAN SPBE

Website Inspektorat Daerah Mamuju


www.inspektorat.mamujukab.go.id
PENERAPAN SPBE

Sistem Informasi Pegawai Sistem Informasi Rencana Umum Pengadaan


Simpeg.mamujukab.go.id Sirup.lkpp.go.id

Sistem Informasi Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara Sistem Informasi Pelaporan Harta Kekayaan ASN
elhkpn.kpk.go.id Siharka.menpan.go.id
PENERAPAN SPBE
Pelayanan Publik berbasis Online via Website

Layanan Publik via Online dapat diakses melalui website www.inspektorat.mamujukab.go.id


TINDAK LANJUT
REKOMENDASI
HASIL EVALUASI
TAHUN 2021
REKOMENDASI TINDAK LANJUT

1. Menyusun rencana aksi RB yang konkrit dan melakukan 1. Telah dibuat rencana aksi Reformasi Birokrasi dan telah dilakukan
monitoring dan evaluasi terhadap pelaksanaannya 01 monitoring evaluasi pelaksanaan (hyperlink
rencana aksi dan bukti pendukung)
2. Memastikan seluruh kebijakan memiliki peta keterkaitan antar
kebijakan, dengan mencamtumkan seluruh kebijakan yang 2. Telah dilakukan evaluasi dan monitoring serta reviu dan audit kinerja
dikeluarkan Pemerintah Kabupaten Mamuju kemudian dikaitkan terhadap kebijakan pemerintah daerah baik yang bersifat internal
dengan kebijakan lain yang terkait baik kebijakan internal
maupun eksternal sehingga dari peta keterkaitan tersebut dapat
02 maupun bersifat external dengan memberikan saran tindak atas kurang
atau lemahnya kebijakan tersebut. (contoh evaluasi kebijakan stunting,
dijadikan sebagai salah satu dasar dalam  melakukan upaya evaluasi pengendalian internal, evaluasi regulasi yang telah dikeluarkan
harmonisasi kebijakan; misalnya peraturan bupati terkait penetapan ssh asb dll)
hyperlink LHP audit kinerja, reviu2 bantuan social/bencana.

3. Menyusun peta proses bisnis dan melakukan evaluasi terhadap


peta proses bisnis dan SOP yang ada secara berkala untuk
03 3. Telah disusun peta proses bisnis berdasar permenpan RB No 19
Th 2018 dan menjadi rujukan dalam penyusunan SOP dalam
memastikan pencapaian kinerja berjalan secara optimal; rangka pencapaian kinerja Inspektorat (hyperlink probis
dan SOP)
4. Meningkatkan penerapan manajemen SPBE di Pemerintah 4. Inspektorat Kabupaten Mamuju telah menerapkan manajamen
Kabupaten Mamuju sesuai dengan arsitektur SPBE yang telah
ditetapkan dan Master Plan SPBE nasional;
04 SPBE melalui kegiatan pelayanan publik yang terintegrasi (
hyperlink situs website)
REKOMENDASI TINDAK LANJUT

5. Melakukan monitoring dan evaluasi terhadap SKP pegawai 5. Telah dilakukan monitoring dan evaluasi SKP pegawai sesuai
secara periodik untuk memantau capaian kinerja individu dan
organisasi
05 dengan Permenpan RB No. 30 Th 2021 (hyperlink SKP)

6. Memperkuat penerapan kebijakan pengawasan internal baik di 6. Telah diterapkan SPIP di tingkat Pemda dan perangkat daerah
tingkat pemerintah daerah maupun perangkat daerah dan dan telah dilakukan evaluasi atas penerapan SPIP tersebut serta
meningkatkan efektivitas pengawasan internal pemerintah dan
melakukan upaya peningkatan kapasitas APIP
06 telah dilakukan upaya-upaya peningkatan kapasitas APIP (NEW
SPIP level 3 dan kapabiltas APIP level 3)
(hyperlink LHP management SPIP)

7. Meningkatkan pembangungan Zona Integritas terutama pada 7. Internal inspektorat teklah ditetapkan sebagai zona integrotas
unit kerja layanan utama, sebagai upaya percepatan penerapan
reformasi birokrasi dengan memperhatikan strategi yang sesuai 07 dan telah juga ditetapkan 9 perangkat daerah lainya untuk masuk
dalam zona integritas. 10 opd tersebut terus dalam pembinaan
dengan kebutuhan Pemerintah Kabupaten Mamuju dan RB KABUPATEN. (hyperlink foto pencanangan ZI)
stakeholder yang dilayani;

8. Menyusun kebijakan pemberian kompensasi bagi penerima


layanan apabila menerima layanan tidak sesuai standar dan 08 8. Telah ditetapkan maklumat layanan terkait dengan kompensasi
dalam hal layanan public berdasarkan UU no 25 tentang
menindaklanjuti hasil survey kepuasan masyarakat.  Keterbukaan Public, Survei IKM. Inspektorat telah melakukan
tindak lanjut IKM dalam perbaikan layanan (layanan yang
dulunya berbasis offline sekarang online, dulu belum memenuhi
standar layanan public, sekarang sudah memenuhi unsur
pelayanan public) (hyperlink SK Kompensasi)
PROGRESS
PENGEMBANGAN
INOVASI
Pelayanan Publik

Layanan berbasis online


dan offline,
Pelayanan Publik

Akuntabilitas
Akuntabilitas

Pengawasan • Evaluasi akip opd


• Penerapan majemen resiko
disemua opd
• Penerapan spip disemua
opd.
Pengawasan
Pelayanan Publik
• Klinik kolak (klinik layanan anti korupsi)
• Tindak lanjut jaga id
• Tindak lanjut pengaduan masyarakat :
konsultasi OPD, APIP jebol Desa (APIP
Akuntabilitas jemput bola di Desa)
• Peningkataan kapasistas perangkat desa
dengan melakukan via zoom oleh Auditor
Inspektorat.
• Adanya wa group antara APIP dan perangkat
desa.
Pengawasan • Desa gembira (desa yang lekasanakan bersih
korupsi dana desa)
PROGRESS REFORM
YANG TELAH DILAKUKAN
Sebelum Sesudah

Belum terdapat agent of change yang ditetapkan dalam Surat Telah terdapat agent of change yang ditetapkan dalam Surat
Keputusan (SK) Keputusan (SK)

Belum terdapat peta keterkaitan antara kebijakan dan belum terdapat Telah ada peta keterkatan dalam pelaksanaan kebijakan. Dibuktikan
kepastian hubungan antara kebijakan yang menyebabkan dengan terdapat review dan audit kinerja terhadap kebijakan
harmonisasi antara kebijakan belum tercapai pemerintah daerah baik yang bersifat internal maupun bersifat
external dengan memberikan saran tindak atas kurang atau lemahnya
kebijakan tersebut.

Evaluasi Kelembagaan belum dilakukan Telah dilakukan evaluasi kelembagaan internal inspektorat dan
external evaluasi pejabat fungsional dari BPKP. Hyperlink
Laporan Hasil Survei Internal Inspektorat

Penerapan area tatalaksana belum maksimal dibuktikan dengan Penerapan area tatalaksana telah dilakukan dibuktikan dengan
Proses bisnis belum menjadi acuan dalam penyusunan SOP kegiatan Proses bisnis yang menjadi acuan dalam penyusunan SOP kegiatan
utama utama.
Link SOP
Link Probis
Sebelum Sesudah

Belum optimalnya sistem manajemen SDM dalam melakukan Adanya penguatan terkait manajemen ASN antara lain peningkatan
asessment kepada seluruh pegawai dan tindaklanjut hasil asessment kualitas sdm secara berkala melalui ppm , karya ilmiah, kewajiban
belum menjadi dasar acuan pengembangan karir individu berbasis 200 jam.
kompetensi pegawai.

Diperlukan upaya dalam peningkatan penguatan akuntabilitas antara Penguatan akuntabilitas telah dilakukan dibuktikan dengan adanya
lain keterlibatan pimpinan dan pengelolaan akuntabilitas kinerja keterlibatan pimpinan dan pengelolaan akuntabilitas kinerja

Diperlukan upaya untuk meningkatkan penguatan pengawasan Penguatan pengawasan telah ditingkatkan seperti terdapat penerapan
seperti memperkuat penerapan kebijakan pengawasan internal. kebijakan pengawasan internal. Pembangunan ZI di unit layanan
Pembangunan ZI di unit layanan utama sebagai upaya percepatan utama sebagai upaya percepatan reformasi birokrasi
reformasi birokrasi

Belum terdapat kebijakan pemberian kompensasi bagi penerima Telah terdapat kebijakan pemberian kompensasi bagi penerima
penerima layanan yang tidak menerima layanan sesuai standar penerima layanan yang tidak menerima layanan sesuai standar
pelayanan. pelayanan. (hyperlink SK Kompensasi)
INSPEKTORAT
BERAKSI
Berintegritas Akuntabel Independen

Anda mungkin juga menyukai