Anda di halaman 1dari 20

Project

Eksplorasi
Semut

Kelas 6 – SD Muhammadiyah 7 Bandung


21 – 31 Maret 2022
Kisah semut dalam QS. An-Naml ayat 18-19
Kisah semut dalam QS. An-Naml ayat 18-19
Morfologi &
01. Anatomi
Daftar 02. Taksonomi
Materi 03. Jenis dan Penyebarannya
Semut 04. Siklus Hidup
05. Sifat atau Karakter
Pembagian
06. Tugas
07. Manfaat Semut
01.
MORFOLOGI &
ANATOMI
SEMUT
● Tubuh semut terdiri atas tiga bagian, yaitu kepala, Morfologi dan Anatomi

thorax (dada), dan abdomen (perut).
Memiliki eksoskeleton atau kerangka luar. Semut
● Memiliki spirakel.
● Memiliki "aorta punggung" yang fungsinya mirip
dengan jantung.
● Pada kepala semut terdapat banyak organ sensor.
● Memiliki mata majemuk
● Memiliki tiga oselus di bagian puncak kepalanya
untuk mendeteksi perubahan cahaya dan polarisasi
● Memiliki sepasang antenna untuk mendeteksi
rangsangan kimiawi, alat peraba, dan berkomunikasi
● Memiliki tiga pasang kaki bercakar kecil di ujungnya
● Memiliki sepasang rahang atau mandibula yang
digunakan untuk membawa makanan, memanipulasi
objek, membangun sarang, dan untuk pertahanan
02.
Taksonomi
Semut
(Klasifikasi semut)
Taksonomi (Pengklasifikasian)https://id.wikipedia.org/wiki/Semut
Taksonomi
Kerajaan Animalia
Filum Arthropoda
Kelas Insecta
Ordo Hymenoptera
Upaordo Apocrita
Iridomyrmex purpureus     
(en)

Infraordo Aculeata
Superfamili Formicoidea
Famili Formicidae 
Latreille, 1809
03.
Jenis dan Penyebaran Semut
Jenis dan Penyebaran Semut • Semut memiliki
lebih dari 12.500
jenis (spesies),
yang sebagian
besar hidup di
kawasan tropika.
• Sebagian besar
semut dikenal
sebagai 
serangga sosial,
dengan koloni dan
sarang-sarangnya
yang teratur
beranggotakan
ribuan semut per
koloni.
04.
Siklus Hidup Semut
Siklus Hidup
Semut
05
Sifat atau
Karakter Semut
Awesome
insect

Video 1
Awesome
insect

Video 2
06
Pembagian Tugas
dalam Koloni Semut
Ada semut apa saja di dalam sebuah koloni semut?

Semut Ratu

Semut Pejantan

Semut Pekerja

Semut Penjaga
07
Manfaat Semut
Menyuburkan tanah

Membantu penyebaran
benih
Meningkatkan sirkulasi air
Manfaat semut
dan udara di dalam tanah

Pengendali hama

Berperan dalam
dekomposisi
Selama mereka tidak mengganggu,

kita juga jangan mengganggu mereka ya ^_^

Anda mungkin juga menyukai