Anda di halaman 1dari 7

Pencatatan Oleh:

Shafina Azzahra Putri


PO71390200024

Dosen Pembimbing :
Sofiyetti, SKM.,M.Gizi
pengertia
n
Menurut Permenkes No. 74 tahun 2016 tentang Standar Pelayanan
Kefarmasian di Puskesmas, Pencatatan adalah rangkaian kegiatan dalam
pengelolaan sedian farmasi dan bahan medis habis pakai, baik sediaan
farmasi dan bahan medis habis pakai yang diterima, disimpan,
didistribusikan dan digunakan puskesmas atau unit pelayanan lainnya.
Tujuan pencatatan :
1. Bukti bahwa pengelolaan sediaan farmasi dan
Bahan Medis Habis Pakai telah dilakukan

2. Sumber data untuk melakukan pengaturan dan


pengendalian; dan

3. Sumber data untuk pembuatan laporan


Contoh Jenis pencatatan di puskesmas
adalah :
 Kartu stok

 LPLPO

 Data Register Obat

 Buku Obat Kadaluarsa

 Buku Pencatatan Psikotropika


Pencatatan di puskesmas
Payo Selincah

Pencatatan sediaan farmasi dan BMHP di


Puskesmas Payo Selincah dilakukan secara
manual (kartu stok) dan secara digital (stok
juga diinput ke dalam Komputer)
Untuk pencatatan
penditribusian sediaan farmasi
dan BMHP baik ke Pustu atau
ke ruangan lainnya di di
puskesmas payo selincah di
lakukan secara manual yaitu
ditulis pada buku agenda besar

Anda mungkin juga menyukai