Anda di halaman 1dari 8

JENIS JENIS ALAT BERAT, FUNGSI DAN CARA KERJANYA

NAMA KELOMPOK 2 : MEGA NAYU NATALIA (A040420009)


WIRA NANDO (A040420024)
M. KHAIRIL MAHDI (A040420012)
HEJAZ FADHILAH (A020220006)
AKHMAD KHAIR (A040420001)

PRODI : D4 TEKNIK BANGUNAN RAWA


KELAS : 4A
MATKUL : ALAT BERAT & PTM
DOSEN : AUNUR RAFIK, ST, MT
8. JELASKAN CARA KERJA ALAT BERAT MOTOR GRADER

 Motor grader adalah sebuah mesin sortir, dan juga


biasanya dikenal sebagai mesin dengan mata pisau,
adalah suatu sarana (angkut) rancang-bangun dengan
suatu mata pisau besar yang digunakan untuk
menciptakan sebuah permukaan datar. Ciri khasnya
yaitu mempunyai tiga poros sumbu, dengan taxi dan
mesin/motor diletakkan di atas poros belakang dari
kendaraan dan dengan mata pisau di tengahnya.
Tujuan mesin grader digunakan sebagai dari proses
akhir (meratakan dengan tepat) “permukaan yang
keras/kasar” yang dilakukan oleh alat yang dirancang
sebagai alat yang lebih berat seperti traktor dan
pengikis.
KEGUNAAN MOTOR GRADER

 Motor grader biasanya digunakan dalam


pemeliharaan bangunan jalan raya dan jalan tak
beraspal untuk disiapkan bagian dasar untuk
menciptakan suatu permukaan datar lebar untuk
aspal serta untuk tempat kegunaan lainnya. Motor
grader juga digunakan untuk menetapkan pondasi
lahan untuk menyelesaikan bagian dasar sebelum
konstruksi sebuah bangunan.
CARA KERJA ALAT BERAT MOTOR GRADER

 Moter Grader bekerja dengan mendorong bidang


menggunakan pisau yang berukuran besar dan
tajam, Ketika motor grader digerakkan maju, maka
pisau akan diturunkan, kemudian Ketika motor
grader digerakkan mundur, maka pisau akan
terangkat dan begitu seterusnya.
9. JELASKAN CARA KERJA ALAT BERAT COMPACTOR ROLLER

 Pengertian Compactor

 Compactor adalah Alat berat yang di gunakan untuk


memadatkan jalan atau area konstruksi sehingga memiliki
tingkat kepadatan yang di inginkan. Jenis roda compactor
terbuat dari besi seluruhnya atau ditambah berat berupa pasir
atau air, bisa terbuat dari karet (berupa roda ban) dengan
bentuk kaki kambing (sheep foot), yang berukuran kecil bisa
menggunakan tangan dengan mengarahkan ke bagian yang
akan dipadatkan.
 Untuk pemadatan pengaspalan biasanya menggunakan road
roller, tire roller atau drum roller, tetapi untuk pemadatan
tanah biasanya digunakan sheep foot roller atau drum roller.
FUNGSI ALAT BERAT COMPACTOR ROLLER

 Fungsi dari alat ini adalah:


 1) Memadatkan tanah
 2) Memadatkan lapis perkerasan (lentur)
 3) Memadatkan Lapis Atas (Surface)
CARA KERJA ALAT BERAT COMPACTOR ROLLER

 Compactor Roller bekerja dengan formasi roda


guide roll ada di muka dan drive roll ada
dibelakang, hingga operator menghadap ke guide
roll di muka, tapi gampang nya kita kira jika roller
bekerja maju menuju guide roll, untuk jaga
kemiringan pada potongan membentang tubuh
jalan, karena itu pekerjaan di awali dengan jalur-
jalur pinggir yang paling rendah.
10. JELASKAN FUNGSI ALAT BERAT ASPHALT MIXING PLANT

 Asphalt Mixing Plant merupakan suatu alat teknologi


canggih yang digunakan untuk memperbaiki jalan.
Dengan menggunakan alat ini, maka proses
pembangunan jalan dapat dikerjakan dengan cepat dan
maksimal.
 Asphalt Mixing Plant berfungsi untuk memproduksi
Beton Aspal / Hotmix dalam skala besar, kapasitas
produksi dari AMP sangat tergantung dari jenis dan
spesifikasi alat

Anda mungkin juga menyukai