Anda di halaman 1dari 17

Struktur sel

Prokariot dan Eukariot


memahami perbedaan
sel prokariot dan sel eukariot
Sel hidup
ada dua tipe: prokariot dan eukariot
Prokariot
• makhluk hidup yang tergolong dalam
Bacteria dan Archea tersusun dari hanya
satu sel
• DNA terpusat pada suatu area tanpa
membran pembatas dengan area lain
dalam sitoplasma; dinamakan
nukleoid (inti belum sempurna)
• tidak ada organel (struktur yang
dibungkus oleh membran) di dalam
sel
Eukariot
• protista, fungi, hewan, dan tumbuhan tersusun
dari sel eukariot
• semua organel dengan bentuk dan fungsi
tertentu dibungkus membran (nukleus, inti)
Ukuran sel
• prokariot lebih kecil dibanding eukariot
sebagian besar bakteri berukuran 1-10mm
mycoplasma berukuran 0,1-1,0mm
• eukariot mencapai 10-100mm
• makhluk hidup berukuran besar mempunyai
lebih banyak sel dibanding yang berukuran kecil
• (bukan ukuran yang lebih besar)
Mengapa ukuran sel pada umumnya kecil ?
Jika volum sitoplasma tetap

• luas permukaan yang besar menjamin kecukupan


laju pertukaran kimiawi sel dengan sekitarnya
• volum berbanding lurus, namun luas permukaan
berbanding terbalik dengan ukuran sel
Membran plasma
selubung vital bagi setiap sel
Semua sel hidup memiliki sifat pokok:
• isi sel dibungkus membran (membran plasma)
• organel (ribosom, khromosom dalam wujud
DNA) tersuspensi (sitosol) dalam sitoplasma
• fungsi: barier selektif; membiarkan lewat
oksigen, zat hara (nutrien) dan sisa
metabolisme
Sel makhluk hidup
memiliki ciri pokok fungsi:
nutrisi, metabolisme, reproduksi
Prokariot (Bakteri)
• menyerap nutrien (zat hara)
• mengalihrupa secara kimia
(metabolisme)  zat baru dan energi
• melakukan reproduksi (biner)
Konsekuensi fungsional
Prokariota (single-cell organism)
• tidak ada organel dengan fungsi spesifik
• tanpa nukleus, DNA terekspos tanpa
pelindung sehingga mudah mengalami
perubahan (mutasi)
• semua fungsi (nutrisi, metabolisme)
berlangsung pada membran
Penyerapan zat hara dan metabolisme prokariot
Further reading

• Temukanlan perbedaan lebih rinci antara


sel prokariot dan sel eukariot pada artikel
berikut:
• https://byjus.com/biology/prokaryotic-
and-eukaryotic-cells/

Anda mungkin juga menyukai