Anda di halaman 1dari 18

Fast Food

Restaurant
Marketing Plan
Here is where your presentation begins

KELOMPOK 4 : Agung gumilar (c1200266), fuad fachrurozi (c1200150), Jafar (c1200246)


Latar belakang
Kesibukan aktivitas yang begitu padat kadang membuat orang menjadi stress untuk berfikir
lebih jernih dan tenang. Sehingga diperlukan tempat-tempat yang begitu tenang dan nyaman
untuk menghapus semua kejenuhan dan tekanan hidup mereka. Sehingga muncullah sebuah
ide saya untuk mendirikan sebuah CAFE & RESTO
Visi dan misi
Visi : Memberikan pelayanan semaksimal mungkin bagi pengunjung yang datang
sehubungan dengan misi.
Misi : Menyediakan suatu tempat makan dan ngumpul yang nyaman, dan menyenangkan
serta menawarkan berbagai macam cita rasa menu makanan dengan harga yang terjangkau
oleh semua kalangan dan tempat yang strategis.
Tujuan usaha
Menyediakan tempat makan dan tempat nongkrong yang asik.
Menyajikan menu makanan dan minuman dengan cita rasa yang berbeda.
Menyediakan tempat rapat dengan suasana yang berbeda.
Manajemen
pemasaran
Strategi Pemasaran
Perusahaan dan Pesaing?
Price (Harga)
Product (Produk) Penentuan harga dari CAFE & Promotion (Promosi)
CAFE & RESTO menyediakan RESTO ditentukan dengan
berbagai produk minuman dan menyesuaikan biaya-biaya yang akan • Menyebarkan brosur ke
makanan dengan rasa serta menu dikeluarkan serta ditekan sedemikian kantor, sekolah dan kampus.
istimewa rupa dan juga disesuaikan dengan • Melalui iklan di surat kabar
tingkat kemampuan rata-rata dan radio.
konsumen yang menjadi target pasar • Melalui baliho dan poster-
kami, sehingga harganya dapat poster.
terjangkau oleh semua lapisan
masyarakat.

Place (Lokasi) People


Process (Proses) Promise
Karyawan yang bekerja
Lokasi CAFE & RESTO terletak di Ada sejumlah proses bisnis yang CAFE & RESTO berusaha di CAFE & RESTO
jalan Selamet Riyadi, yang dilaksanakan oleh CAFE & RESTO. menawarkan makanan dan minuman bukan hanya terampil
merupakan jalan padat lalu Pihak eksternal yang terlibat dalam serta tempat refreshing yang tetapi juga terpercaya
lintas yang dilalui oleh proses bisnis di CAFE & RESTO dilengkapi dengan fasilitas karena recruitment
beberapa jurusan angkutan adalah : pendukung. dilakukan dengan
umum • Pelanggan (Customer). Pelanggan selektif & Untuk
Selain itu di Jalan Slamet Riyadi CAFE & RESTO yang datang untuk meningkatkan kinerja
juga menyuguhkan membeli produk dan mendapatkan karyawan juga menjalani
pemandang tepian yang pelayanan. serangkaian training
menjadi ikon kota samarinda • Pemasok (Supplier) bahan baku,
yaitu Samarinda Kota perlengkapan dan peralatan.
Tepian.
Nama Pemilik / Pimpinan
Ridho Kahfi Saputra
Alamat kantor dan tempat usaha
Jalan Slamet Riyadi Cijantung, Jakarta Timur 13770

Badan Usaha
Jenis badan usaha perusahaan ini adalah Perusahaan
Bersama (Terbuka) dimana modal dimiliki oleh banyak
orang dengan satu orang bertindak sebagai penanggung
jawab dan telah memiliki izin usaha.
Struktur Organisasi CAFE & RESTO
Jumlah Kebutuhan Karyawan CAFE & RESTO
● Tugas dan tanggung jawab :
● i. Membuat perencanaan, strategi, dan kebijakan yang menyangkut operasional
perusahaan.
● ii. Menyusun anggaran perusahaan dan program kerja.
● iii. Menjamin operasional CAFE & RESTO secara hukum.
● iv. Melakukan kontrol secara keseluruhan atas operasional CAFE & RESTO.
● v. Memegang kendali atas keputusan penting yang bersifat umum atau berkaitan
dengan masalah regulasi dan finansial.
● vi. Bertanggung jawab dalam memajukan usaha.
● vii. Memegang kunci master seluruh ruangan CAFE & RESTO.
● viii. Menetapkan standar gaji yang diterima oleh pegawai.
● ix. Memutuskan pemberhentian dan promosi jabatan di perusahaan.
● x. Bertanggung jawab secara hukum atas seluruh kegiatan perusahaan.
Jenis-Jenis Perijinan yang Diperlukan
Untuk mendapatkan legalitas usaha, maka organisasi harus mendapatkan perizinan dalam melakukan
operasinya. Prosedur pendirian Perusahaan Perorangan adalah sebagai berikut :
• SIU (Surat Izin Usaha)
Pengurusan surat izin usaha ini dilakukan di Balai Kota Samarinda
• SITU (Surat Izin Tempat Usaha)
Pengurusan surat izin usaha ini dilakukan di Balai Kota Samarinda
• NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak)
Pengurusan surat izin usaha ini dilakukan dikantor Pajak
Keunikan Produk

CAFE & RESTO menyediakan suatu tempat makan dan ngumpul yang nyaman, dan menyenangkan serta menawarkan
berbagai macam cita rasa kopi, es krim dan makanan lainnya, dengan harga yang terjangkau oleh semua kalangan dan
didukung oleh tempat yang strategis.
Keunggulan dalam hal cita rasa juga tidak terlepas dari keahlian koki yang kami miliki dalam mengolah bahan makanan
menjadi suatu hidangan yang istimewa, unik dan lezat. Disamping juga kami selalu up to date pengetahuan akan menu-
menu baru yang banyak bermunculan.

Fasilitas dan Peralatan


Fasilitas yang dimiliki oleh CAFE & RESTO adalah sebuah rumah. Pada bagian dalam rumah terdapat ruang makan
dengan kapasitas 48 orang yang terbagi didalam dan diluar ruangan. Kelebihan yang disajikan oleh cafe ini adalah
menyediakan hotspot untuk mempermudah akses pencarian data sehingga pengunjung lebih mudah dalam
menyelesaikan pekerjaannya sambil menikmati secangkir kopi yang menyegarkan pikiran. Disini juga diadakan acara
nonton bareng untuk event-event tertentu seperti, pertandingan bola, motor GP, dan F1. Cafe ini juga menyediakan
sebuah 2 ruang yaitu 1 ruangan khusus area no smoking dan 1 ruangan lagi adalah area smoking.
● Rencana Pelatihan yang Diperlukan
● Sebelum pembukaan CAFE & RESTO ini akan dilakukan pelatihan terhadap seluruh
karyawan yang meliputi hal-hal sebagai berikut :
● Kebijakan usaha tentang pelanggan dan standar pelayanan usaha yang akan diberikan.
● Pelatihan mengenai cara pelayanan, keramahan dan cara berpakaian sopan dan rapi.
● Standar cita rasa makanan dan hidangan pencuci mulut bagi koki.
● Prosedur pembukuan, laporan keuangan bagi manajer.
● Rencana Pembagian Jadwal Kerja
● CAFE & RESTO akan beroperasi selama tujuh hari dalam seminggu. Untuk itu
diperlukan pembagian jadwal pegawai, dimana koki, barista, pelayan, kasir dan
satpam.
● Rencana Pelatihan yang Diperlukan
● Sebelum pembukaan CAFE & RESTO
● Rencana Pembagian
ini akan dilakukan pelatihan terhadap Jadwal Kerja
seluruh karyawan yang meliputi hal- ● CAFE & RESTO akan
hal sebagai berikut :
● Kebijakan usaha tentang pelanggan beroperasi selama tujuh
dan standar pelayanan usaha yang akan
diberikan.
hari dalam seminggu.
● Pelatihan mengenai cara pelayanan, Untuk itu diperlukan
keramahan dan cara berpakaian sopan
dan rapi.
pembagian jadwal
● Standar cita rasa makanan dan pegawai, dimana koki,
hidangan pencuci mulut bagi koki.
● Prosedur pembukuan, laporan
barista, pelayan, kasir dan
keuangan bagi manajer. satpam.
ASPEK KEUANGAN
● Gaji
● Biaya
● Penetapan upah/gaji pada CAFE & RESTO ini menggunakan sistem gaji per bulan,
dalam hal ini upah/gaji akan diberikan per bulan masa kerja. Setelah karyawan bekerja
dalam jangka waktu tertentu akan dipertimbangkan mengenai kenaikan gaji.
● a) Pemilik perusahaan 40% dari keuntungan
● b) Manajer Rp. 3.500.000
● c) Barista Rp. 2.200.000
● d) Koki Rp. 1.700.000
● e) Pelayan Rp. 900.000
● f) Kasir Rp. 800.000
● g) Satpam Rp. 800.000
● Perhitungan Netto Margin
● Perhitungan Pay Back Period (PBP)
● Perhitungan prediksi penjualan
● Rekapitulasi Biaya Tahunan
● PBP = 394,863,300 / 626,076,000 x 12 = 7.56
● 0.01 x 30 hari = 0.3 hari
● PBP = pada tahun ke 2 Bulan ke 7
kesimpulan

Bisnis ini sangat menguntungkan bagi kita, karena banyak anak muda sekarang yang
sedang mencari tempat makan yang enak dan di fasilitasi wifi geratis.

Selain itu bisnis kita juga dapat langsung bersaing ketat dengan yang lain karena tempat
resto kita cukup strategis bagi kalangan anak muda.
thanks

Anda mungkin juga menyukai