Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN

KEGIATAN
Alip Putu Sunu Bp, S.Pd

P 5 SMA N 1 BOJONG KAB.TEGAL


Materi

A. B. C. D.
Pengertian fungsi Ciri Sistematika
Laporan Laporan
yang baik
Pengertian
• Laporan adalah sajian fakta secara objektif mengenai peristiwa yang
terjadi . Laporan juga diartikan sebagai suatu cara komunikasi untuk
menyampaikan hal-hal penting kepada seseorang atau suatu badan
hukum sehubungan dengan tugas yang dibebankan kepadanya.
Fungsi Laporan

• evaluasi dan tindak lanjut kegiatan


• mengatasi suatu masalah
• mengambil keputusan yang lebih efektif
• mengetahui kemajuan dan perkembangan suatu masalah
• mengadakan pengawssa dan perbaikan
• menemukan teknik teknik baru
Ciri Laporan yang baik
• menyertakan fakta yang akurat dan meyakinkan
• ditulis dengan bahasa yang baik dan benar
• kata dan kalimat yang digunakan harus tepat, jelas, dan tidak
multi tafsir
• isi sistematis dan menggunakan penalaran yang jelas
• menarik dan enak dibaca
Sifat Laporan
• mengandung imajinasi
• Lapran harus lengkap dan sempurna
• LAporan harus disajikan secara menarik
Sistematika Laporan
Ada tiga bentuk penyajian:
a. Bentuk Populer
b. Bentuk Semifotrmal
c. Bentuk Formal
Bentuk Populer

populer artinya akrab, populis, disukai


banyak orang , menarik, dan mudah
dipahamikalimat sedehana tapi bukan
rekaan biasanya ada di laporan media
massa, koran atau majalah
Bentuk Semi Formal

• halaman judul
• kata pengantar
• daftar isi
• pemdahuluan
• pembahasan
• kesimpulan
• daftar Pustaka
Bentuk Formal
• halaman judul
• tim pembimbing
• kata pengantar
• abstrak
• daftar isi
• pendahuluan
• telaah pustaka
• metode penelitian
• pembahasan hasil penelitian
• kesimpulan dan rekomendasi
• daftar Pustaka
• lampiran-lampiran
Terima Kasih
Semoga Bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai